Anda di halaman 1dari 17

Selamat Datang di

RSUD PATUT PATUH PATJU


KABUPATEN LOMBOK BARAT
VISI KEMENKES RI VISI PROVINSI NTB
TERWUJUDNYA
MASYARAKAT SEHAT MASYARAKAT
YANG MANDIRI DAN NUSA TENGGGARA BARAT
BERKEADILAN YANG MANDIRI
DAN BERDAYA SAING.
MISI RSUD PATUT PATUH PATJU 2014 - 2019
Memberikan pelayanan kesehatan yang
mempunyai nilai keunggulan dan kekhususan
1 dengan mengutamakan nilai keamanan dan
standar yang berlaku, yang berorientasi pada
kepuasan pelanggan

Menyelenggarakan pelayanan
2
pendidikan, pelatihan dan penelitian
yang menunjang pelayanan kesehatan
Mengembangkan kompetensi Sumber
3 Daya Manusia (SDM) secara
berkesinambungan
Mengembangkan Sistem Informasi
4 Manajemen Rumah Sakit (SIMRS)
berbasis Teknologi dalam rangka
menunjang pelayanan Rumah Sakit.
HUBUNGAN RSB DENGAN RPJMD
Rencana Strategis Bisnis sekaligus
dimaksudkan untuk menerjemahkan visi dan
misi Bupati Kepala Daerah ke dalam rencana
kerja yang actionable
Segala sesuatu yang secara langsung
dimaksudkan untuk mewujudkan tujuan dan
sasaran RPJMD maka dianggap strategis.
RPJMD RENSTRA SKPD

VISI DAN MISI


VISI DAN MISI
VISI DAN MISI TUJUAN DAN SASARAN
PERENCANAAN TUJUANTUJUAN DAN SASARAN
DAN SASARAN
STRATEGI DAN ARAH
STRATEGIK STRATEGIDAN
STRATEGI DANARAH
ARAH KEBIJAKAN
KEBIJAKAN
KEBIJAKAN
PRORAM
PROGRAMPEMBANGUNAN
PEMBANGUNAN PRORAMPROGRAM
PEMBANGUNAN DAERAH
PEMBANGUNAN
PROGRAM PRIORITAS DAERAH
PROGRAM PRIORITAS
PROGRAM PRIORITAS PROGRAM PRIORITAS
KEGIATAN
KEGIATAN PRIORITAS
PRIORITAS

PENYELENGGARAAN URUSAN
PENYELENGGARAAN PENYELENGGARAAN
PEMERINTAH URUSAN PEMERINTAH
PERENCANAAN
URUSAN PEMERINTAHAN
OPERASIONAL PROGRAM PRIORITAS

PROGRAM PRIORITAS KEGIATAN PRIORITAS


INDIKATOR KUNCI SUKSES & TARGET KINERJA
TAHUN 2015-2019
No RINCIAN SATUA 2015 2016 2017 2018 2019
N
1 BOR % 60 -80 60 -80 60 -80 60 -80 60 -80

2 TOI Hari 2 2 2 2 2
3 LOS Hari 6 6 6 6 6
4 BTO Kali 45 45 45 45 45
Per 1.000
5 GDR 28 26 24 22 20
Per 1.000
6 NDR 14 13 12 11 10
Lanjutan
INDIKATOR SUKSES &TARGET KINERJA
TAHUN 2014-2019

No RINCIAN SATUAN 2010 2011 2012 2013 2014


7 Akreditasi/ Pelayana
Mady Mad Mady Mady Mady
n
Sertifikasi a ya a a a
8 Jumlah Orang 18 18 18 18 18
Spesialis
9 Jenis Spesialis 18 18 18 18 18
spesialis
10 Jml unit pel. Unit 18 18 18 18 18
Yg dibangun
11 Tingkat % 70.00 70.00 70.00 70.00 70.00
Kepuasan
Rencana Pembangunan RS

TH. 2016 : Aula dan Komite Medik


TH 2017 : Penambahan Alat CT SCAN,GENERATOR
,PEMBANGUNAN RUMAH DINAS WKDS
TH.2018 : Pengadaan Alat Kesehatan RS
TH. 2019 : Terbangunnya Poli : Rehabilitasi Medik,
Poli Paru, Poli Urologi, Poli Beah Mulut,
Poli endhodonsi
TH. 2019 : Rumah Dinas dan Asrama
INDIKATOR SUKSES &TARGET KINERJA

RENSTRA 2010-2014 RENSTRA 2015-2019


VISI Menjadi Rumah Sakit Menjadi Rumah Sakit
Yang Maju, Mandiri dan Yang Unggul, Mandiri
Bermartabat dan Bermartabat
MISI 4 4

TUJUAN 5 5

SASARAN 6 6
KEBIJAKAN 5 5
PROGRAM 10 16
KEGIATAN 63 65
STRATEGIC MAP RS TRIPAT GERUNG LOMBOK BARAT TAHUN 2014 - 2019
VISI MENJADI RUMAH SAKIT YANG UNGGUL, MANDIRI DAN BERMARTABAT

Memberikan pelayanan kesehatan yang mempunyai nilai keunggulan dan kekhususan dengan
MISI mengutamakan
nilai keamanan dan standar yang berlaku, yang berorientasi pada kepuasan pelanggan.
Menyelenggarakan pelayanan pendidikan, pelatihan dan penelitian yang menunjang pelayanan
kesehatan.
Mengembangkan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) secara berkesinambungan.
Mengembangkan Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit (SIMRS) berbasis Teknologi
dalam rangka menunjang pelayanan.

NILAI
SOPAN IKHLAS PROFESIONAL
DASAR

POSISI RS KEKUATAN > KELEMAHAN PELUANG > ANCAMAN

GRAND
PENGUATAN INTERNAL PENGEMBANGAN PRODUK ALIANSI STRATEGIS
STRATEGY

1. Pemantapan nilai dasar menjadi budaya organisasi


2. Penataan Sistem Manajemen dan Prosedur terutama bidang Pelayanan, SDM,
KEBIJAKAN Keuangan dan Akuntansi
DASAR 3. Perbaikan mutu pelayanan dalam rangka pengembangan produk pelayanan
4. Pengendalian biaya dan struktur anggaran, serta optimalisasi pendapatan
5. Pengembangan aliansi strategis.
Skenario Grand Design
VARIABEL/hot 2015 2016 2017 2018 2019
el
VISI RS Menjadi Menjadi Menjadi Menjadi Menjadi
Rumah Sakit Rumah Sakit Rumah Sakit Rumah Sakit Rumah Sakit
Yang Unggul, Yang Unggul, Yang Unggul, Yang Unggul, Yang Unggul,
Mandiri dan Mandiri dan Mandiri dan Mandiri dan Mandiri dan
Bermartabat Bermartabat Bermartabat Bermartabat Bermartabat
JUMLAH TT 120 130-150 TT 150 -200 TT 200 250 TT > 250 TT

FASILITAS RS Poli PARU POLI VIP, POLI V VIP, Mini Peningkatan


KHUSUS EKSEKUTIF, Market sarana
(VCT) Perpustakaan pendukung
PENGEMBAN RS. Ponek, ICCU, NICU, ICCU, NICU, DIAGNOSTIC GEDUNG
GAN RS UTDRS UTDRS, Peningkatan, CENTER BEDAH
pengembang PUSAT
an UGD
KELAS RS C C+ B B+ Unggulan B+PENDIDIK
AN
1. Menanggulangi Kemiskinan dan Kelaparan
2. Mencapai Pendidikan Dasar Untuk Semua
Orang
3. Mendorong Kesetaraan Gender dan
Pemberdayaan Perempuan
4. Menurunkan Angka Kematian Anak
5. Meningkatkan Kesehatan Ibu
6. Memerangi HIV/AIDS, malaria dan Penyakit
Menular Lainnya
7. Memastikan Kelestarian Lingkungan Hidup
8. Membangun Kemitraan Global Untuk
Pembangunan
1. Manajemen yang mendukung Pelayanan
Kesehatan Ibu dan Bayi : ASI Ekslusif,metode
kanguru untuk bayi BBLR
2. Pelayanan Antenatal : Konseling Kesehatan
Maternal dan Neonatal
3. Persalinan Bersih dan Aman IMD
4. Menyelenggarakan PONEK
5. Pelayanan Adekuat Untuk Nifas,rawat gabung :
Membantu ibu menyusui yang benar dan pelayanan
neonatus
6. Pelayanan Rujukan dua arah dan jejaring rujukan
pelayanan ibu dan bayi dengan sarkes lainnya
7. Pelayanan Imunisasi Bayi dan tumbuh kembang
8. Pelayanan KB :pencegahan dan penanganan kehamilan
yang tidak diinginkan serta kespro lainnya
SIKLUS PERENCANAAN ANGGARAN
17

Anda mungkin juga menyukai