Anda di halaman 1dari 42

OSTEOMIELITIS

Pembimbing : dr. Vanda Yogapuspita,


Sp.Rad

Penyusun : Borni Isnandini, S.Ked


ANATOMI
Apa itu osteomielitis?
OSTEOMIELITIS
Definisi
suatu proses inflamasi akut ataupun kronis dari tulang dan
struktur-struktur disekitarnya akibat infeksi dari kuman-kuman
piogenik
ETIOLOGI
Pada bayi baru lahir : S. aureus, Enterobacter Sp, dan
Stretococcus Sp group A dan B.

Pada anak umur 4 bulan sampai 4 tahun : S. aureus,


Enterobacter Sp, Stretococcus Sp group A dan B dan H
influenzae.
Pada anak-anak dan remaja muda : S. aureus ( 80 % ),
Enterobacter Sp, Stretococcus Sp group A dan B dan H
influenzae.

Pada orang dewasa : S. aureus, dan kadang-kadang


Enterobacter Sp atau Stretococcus Sp group A dan B.
Patogenesis
Kuman dapat masuk ke dalam tubuh melalui :

Luka penetrasi Penyebaran


Pembedahan
langsung hematogen

diabetes mellitus, immunosupresan,


Faktor penyakit imundefisiensi, malnutrisi,
gangguan fungsi hati dan ginjal, hipoksia
sistemik kronik, dan usia tua

Faktor penyakit vaskular perifer, penyakit stasis


vena, limfedema kronik, arteritis,
lokal neuropati, dan penggunaan rokok
Patogenesis Osteomielitis
Hematogen

End-artery dari pembuluh darah yang


menutrisinya bermuara pada vena-
vena sinusoidal yang berukuran jauh
lebih besar, sehingga menyebabkan
terjadinya aliran darah yang lambat
dan berturbulensi pada tempat ini
Terjadinya osteomielitis..
Inflammation

SUPPURATION

SEQUESTRUM

INVOLUCRUM
INVOLUCRUM
Excessive bone formation around a space(Involucrum) which
contains a piece of bone(sequestrum).
Diagnosis: Chronic pyogenic osteomyelitis. X-ray left femur
PREDILEKSI

Femur bagian distal, tibia bagian proksimal, humerus, radius,


dan ulna bagian proksimal dan distal, serta vertebra.
Pada tulang lain antara lain adalah tengkorak, mandibula,
pelvis, pada tulang jari kaki dan tangan.
Bayi metafise dan epifise
Anak - metafise
Dewasa epifise dan region
subkondral
GEJALA KLINIS
Demam yang memiliki onset tiba-tiba tinggi
Kelelahan
Rasa tidak nyaman
Keterbatasan gerak
Edema lokal, eritema dan nyeri
Gb.3 Infeksi dini dapat dimulai dengan tampak selulitis yang akut ditambah infeksi jaringan
lunak yang mengelilingi tulang dan sendi seperti tampak pada gambar di samping
Klasifikasi Osteomielitis
Waldvogel mengkategorisasikan infeksi muskuloskeletal
berdasarkan etiologi dan kronisitasnya :

1. Osteomielitis hematogen
2. Penyebaran kontinyu (dengan atau tanpa penyakit vaskular)
dan
3. Kronik Osteomielitis

Cierny-Mader mengembangkan staging osteomielitis


berdasarkan penyebaran anatomis dari infeksi dan status fisiologis
dari penderitanya.

Stadium 1 medular, stadium 2 korteks superfisial, stadium 3


medular dan kortikal yang terlokalisasi, dan stadium 4 medular
dan kortikal difus
Manifestasi Osteomielitis

Osteomielitis Osteomielitis Osteomielitis


1

3
2
hematogenik Subakut Kronik
akut
- Gejala dan tanda dari - Berhubungan dengan - Osteomielitis akut dan
inflamasi akut pasien pediatrik subakut yang tidak
- disebabkan oleh diobati
- Nyeri terlokalisir atau
menjalar ke dekatnya organisme dengan - Terjadi secara
virulensi rendah dan hematogen, iatrogenik,
- Nyeri tekan lokal dan tidak memiliki gejala atau akibat dari trauma
gerak sendi terbatas tembus
- Gambaran radiologis
- Peningkatan dari CRP, kombinasi dari - Infeksi kronis
LED, dan leukosit gambaran akut seringkali berhubungan
- Kultur darah tepi, (osteolisis dan elevasi dengan implan logam
ditemukan organisme periosteal) dan kronis. ortopedi yang
penyebab infeksi Seperti osteomielitis digunakan untuk
- pemeriksaan foto kronik (zona mereposisi tulang
polos pada awal gejala sirkumferensial tulang
didapatkan hasil yang yang sklerotik)
negatif
Gambaran Radiologis Akut

Gambar 1. Proyeksi lateral pada tibia terlihat Gambar 2. Proyeksi AP pada tibia terlihat
gambaran sklerotik di diametafisis tibia gambaran sklerotik di lateral
diametafisis tibia.
Gambar 3. Tampak destruksi tulang pada tibia Gambar 4.Ultrasound image of the left
dengan pembentukan tulang subperiosteal hip shows a large joint effusion
Brodies Abscess
Gambaran Radiologis SubAkut

Gambar 6. radiologik dari abses Brodie yang dapat


ditemukan pada osteomielitis sub akut/kronik. Pada
gambar terlihat kavitas yang dikelilingi oleh daerah
sclerosis.
Gambaran Radiologis

Gambar 7. Proyeksi AP wrist terlihat gambaran lesi Gambar 8. Osteomielitis lanjut pada
osteolitik dan sclerosis extensive dibagian distal seluruh tibia dan fibula kanan.
metafisis pada radius Ditandai dengan adanya gambaran
sekuestrum (panah).
Osteomielitis pada pelvis
Pemeriksaan penunjang

Pemeriksaan
Kultur Foto polos
darah lengkap

Ultrasound Radionuklir CT Scan

MRI
GAMBARAN RADIOLOGIS PADA OSTEOMIELITIS

Foto polos menunjukan


adanya osteomielitis pada
metatarsal distal digiti 3
4 (tanda panah). Cortical
disruption dan osteolisis
(+).
The sequestrum is small with minimal involucrum formation. Probably an early lesion, perhaps 10-
14 days duration since the trauma
The sequestrum (black arrow) is rather long and easily identified as it maintains opacity. The
involucrum (white arrow) is not as mature in appearance as suggested by the lack of opacity and creates
a rather large cavity.
Osteomyelitis
Black arrow points to bone
destruction.
White arrow points to
sequestrum.
Arrowhead points to area
of sclerosis indicating
chronicity.
GAMBARAN RADIOLOGIS PADA OSTEOMIELITIS

MRI menunjukkan
sinyal T1 yang
abnormal pada
daerah calcaneus
(panah panjang),
konsisten dengan
osteomielitis. Cortical
disruption inferion
dan cairan jaringan
lunak diserta edema
juga muncul (panah
pendek).
GAMBARAN RADIOLOGIS PADA OSTEOMIELITIS

Foto polos
menunjukkan adanya
osteomielitis pada
metacarpal 2
(panah). Peningkatan
periosteal, cortical
disruption dan
keterlibatan medular
(+).
GAMBARAN RADIOLOGIS PADA
OSTEOMIELITIS
Bone scan, anterior (A) dan lateral (B), menunjukkan
penumpukan dari tracer radioaktif pada bagian tumit kanan
(panah). Penumpukan secara fokal ini merupakan karakteristik
dari osteomielitis.
GAMBARAN RADIOLOGIS PADA
OSTEOMIELITIS
Hasil CT Scan pada femoral head kanan. Scan
menunjukkan adanya erosi dan perforasi pada
bagian korteks, pembentukan tulang
periosteal, dan edema pada femoral head
Formation of a sequestrum:
(A), sound bone;
(B), new bone;
(C), granulations lining involucrum;
(D), cloaca;
(E), sequestrum.
Diagnosis Banding

Histiocytosis sel
Osteomielitis Ewing Sarkoma
Langerhans
Jaringan lunak Tidak terlihat Jaringan
terjadi secara lunaknya terlihat
pembengkakan signifikan sebuah massa
yang difus pembengkakan 4-6 bulan untuk
4-6 minggu jaringan lunak menghancurkan
untuk atau massa tulang
menghancurkan 7-10 hari untuk
tulang menghancurkan
tulang
Terapi
Terapi dari osteomielitis bergantung pada terapi
antibiotik dan umumnya memerlukan tindakan
operatif untuk memindahkan jaringan yang
terinfeksi ataupun nekrosis. Pemilihan antibiotik
harus didasari kultur dan tes susceptibilitas.
Tanpa informasi tersebut, antibiotik yang
diperbolehkan untuk terapi adalah antibiotik
spektrum luas. Pada anak anak, terapi
antibiotik umumnya lebih singkat.
Komplikasi

Septicemia
Infeksi yang bersifat metastasis
Artritis supuratif
Gangguan pertumbuhan
Osteomielitis kronis
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai