Anda di halaman 1dari 8

DMG (Fara)

Tatalaksana
Tatalaksana
1. Perencanaan makan yang sesuai dengan kebutuhan.
2. Pemantauan glukosa darah di rumah.
3. Pemberian insulin
– indikasi : setelah gagal respon terhadap terapi dengan
diet dan latihan jasmani.
4. Penggunaan obat hipoglikemik oral tidak dianjurkan
pada DMG (kontroversi)
– Kelainan kongenital pada kehamilan trimester pertama
pada pasien yang diberikan obat hipoglikemik oral.
– Pada penelitian lain disebutkan justru tidak ada efek
samping perinatal.
– Penggunaan obat jenis sulfonil urea, Glyburide tidak
melalui sawar plasenta sehingga aman bagi fetus
Penatalaksanaan Obstetri DMG
• Pemantauan ibu dan janin :
– pengukuran dari tinggi fundus uteri
– mendengarkan denyut jantung janin dan secara
khusus dapat dilakukan ultrasonografi dan
kardiotokografi (KTG)
– Penilaian menyeluruh janin dengan skor FDJP.
• Skor < 5 merupakan tanda gawat janin.
• Penilaian setiap minggu sejak usia kehamilan 36
minggu
• Makrosomia, PJT dan gawat janin merupakan indikasi
untuk melakukan seksio sesaria
Tatalaksana obstetri pasien DMG
Komplikasi
• Pada ibu : meningkatkan risiko preeklampsia,
seksio sesarea, dan DM tipe 2 di kemudian
hari.
• Pada janin : meningkatkan risiko mortalitas
perinatal, makrosomia, trauma persalinan
hiperbilirubinemia, dan hipoglikemi neonatal.
Prognosis
1. Bila penyakit ditangani oleh dokter ahli penyakit dalam serta kehamilan
dan persalinan diawasi dan ditolong oleh ahli kebidanan umumnya
prognosis baik.
2. Diabetes berat dan diderita lama apalagi ada komplikasi prognosis buruk.
3. Prognosis bagi bayi jelek; faktor-faktor yang meninggikan morbiditas dan
mortalitas bayi adalah :
– Berat dan lamanya sakit dan adanya asetonuri;
– Insufiensi plasenta;
– Komplikasi dan distosia persalinan;
– Sindrom gawat napas ( respiratory stress sindrome );
– Prematuritas dan cacat bawaan;
– Angka kematian perinatal kira-kira 10-15%.
Prognosis
4. Wanita yang menderita DM gestasional
memiliki risiko untuk menderita DM dalam
kurun waktu 10 tahun pasca persalinan
5. Anak yang dilahirkan juga memiliki risiko
untuk menderita DM di masa yang akan
datang oleh karena itu berat badannya harus
dijaga agar tetap ideal

Anda mungkin juga menyukai