Anda di halaman 1dari 3

Manifestasi Klinis Bronkhitis Akut

• Stadium Prodormal : 1-2 hari demam, gejala


infeksi saluran pernafasan atas
• Stadium Trakeobronkhial : 4-6 hari, batuk non
produktif lalu timbul ekspektorasi
• Stadium Rekonvalesen : Panas turun, batuk
berkurang lalu seiring berjalannya waktu akan
sembuh.
Penatalaksanaan
Farmakologi

1. Ekspektoran
 Bromhoxine 8 mg, 3x sehari
 Ambroxol 3x30 mg sehari
2. Antipiretik
 Paracetamol 3x500 mg sehari
3. Bronkodilator
 Salbutamol 2-4 mg 3-4 x sehari
 Terbutalin 2,5 mg 3x sehari
 Teofilin 300-600 mg sehari
 Aminofilin 225-350 mg, 2x sehari
4. Antibiotik
Eritromisin 40 – 50 mg/kgBB/hari
Non Farmakologi

1. Berhenti merokok
2. Jika timbul kesulitan dalam pernapasan atau dada terasa
sesak, atasi dengan menghirup uap air tiga kali sehari
3. Menaruh kompres uap di atas dada pasien dua kali
sehari, dan taruhlah kompres lembab di atas dada
sepanjang malam sambil menjaga tubuhnya jangan
sampai kedinginan
4. Rehabilitasi paru-paru secara komprehensif dengan
olahraga dan latihan pernapasan sesuai yang diajarkan
tenaga medis
5. Istirahat yang cukup

Anda mungkin juga menyukai