Anda di halaman 1dari 18

ANALISIS UKURAN BUTIRAN

Analisis Ukuran Butiran Tanah


• Penentuan % berat butiran pd satu unit
saringan dgn ukuran diameter lubang tertentu
Tanah ada 2 macam menurut butirannya:
• Tanah berbutir kasar
• Tanah berbutir halus
Tanah berbutir kasar
• Ditentukan dgn cara menyaring
Caranya:
• Tanah benda uji disaring lewat 1 unit saringan
standar
• Berat tanah yg tinggal pd @ saringan
ditimbang
• % thd berat kumulatif tanah dihitung
Tanah Berbutir Halus
• Dpt ditentukan dgn cara sedimentasi
• Didasarkan pd hukum Stokes
• Berkaitan dgn kecepatan mengendap butiran
pd larutan suspensi
• Stokes: "kecepatan mengendap butiran dpt
ditentukan dr persamaan":
v= (γs- γw) . D2
18.μ
μ=kekentalan air absolut (g.det/cm2)
D = diameter butiran tanah (mm)
Alat uji hidrometer:
• Metode ini diadasarkan pd hukum Stokes
• Berkaitan dgn kecepatan mengendap butiran pd
larutan suspensi
• Butiran yg lbh besar akan mengendap lebih cepat
dan sebaliknya
• Butiran yg lbh halus akan mengendap lebih lama di
dlm suspensi
• Hukum Stokes tidak cocok utk butiran yg lbh kecil dr
0,0002 mm, krn gerak turunnya butiran dipengaruhi
gerak Brownian
• Ukuran butiran dianggap sbg dia bola yg akan
mengendap pd kecepatan yg sama, pd besar butiran
yg sama
Analisis hidrometer di Lab:
Kurva Distribusi Ukuran Partikel
• Untuk tanah yang merupakan campuran dari butir
kasar dan halus, digunakan analisis saringan dan
hidrometer digambarkan dalam satu grafik seperti
diberikan dalam gambar berikut.
Kurva distribusi ukuran partikel —
gabungan analisis saringan dan hidrometer.
• Jika nilai D60 = 0,136 mm berarti 60% dari
berat partikel tanah memiliki diameter lebih
kecil dari 0,136 mm,
• nilai D10 = 3,7μm artinya bahwa 10% partikel
tanah berdiameter kurang dari 3,7 μm.
• Tanah bergradasi baik (well-graded): rentang
distribusi ukuran partikel yang relatif lebih luas,
menghasilkan kurva distribusi yang lurus dan
panjang.
• Tanah gradasi seragam (uniform soil): distribusi
partikel-partikelnya memiliki ukuran yang relatif
sama,
• Tanah gradasi buruk (gap graded atau poorly
graded) : memiliki distribusi ukuran partikel yang
terputus yang mana tidak terdapat ukuran
partikel antara butir kasar dan halus.
Karakteristik tanah berdasarkan
distribusi partikelnya:
• koefisien keseragaman (uniformity coefficient),
Cu.

• koefisien kelengkungan (coefficient of curvature),


Cc.
Bentuk-bentuk kurva distribusi ukuran partikel:
• Tanah bergradasi sgt baik bila Cu > 15
• Tanah yang memiliki gradasi yang baik
mempunyai nilai Cu > 4 (untuk tanah kerikil),
• Cu > 6 (untuk pasir), dan
• Cc antara 1 – 3 (untuk kerikil dan pasir).
Contoh Soal:
• Hasil uji analisis saringan dan hidrometer
ditunjukkan dalam tabel C1.2a dan C1.2b.
Gbrkan kurva distribusi butiran. Berapa D10,
D30, D60 dan tentukan Cu dan Cc nya ! Bgmn
dgn gradasinya ?
SELESAI

Anda mungkin juga menyukai