Anda di halaman 1dari 29

Disampaikan oleh :

Ns.Wiwik Priyatin,S.Pd.S.Kp.
MEDIA PENDIDIKAN KESEHATAN
 PERANTARA ATAU PENGANTAR PESAN DARI
PENGIRIM KE PENERIMA PESAN

• PENDIDIKAN KESEHATAN SUATU PROSES


KOMUNIKASI YANG TERJADI DARI PENGIRIM
PESAN KEPADA PENERIMA PESAN.
LANDASAN TEORI PENGGUNAAN
MEDIA PENDIDIKAN KESEHATAN
 KERUCUT PENGALAMAN EDGAR DALE INTERAKSI
PENGALAMAN BARU & PENGALAMAN YG TELAH
DIPEROLEH SEBELUMNYA.

 PERUBAHAN PERILAKU
(PENGETAHUAN, SIKAP & KETERAMPILAN)
LANDASAN TEORI PENGGUNAAN
MEDIA PENDIDIKAN KESEHATAN
LEMBAGA RISET & PENERBITAN COMPUTER (CTR)
• HANYA MAMPU MENGINGAT 2% DARI YG
DILIHAT
• 3% DARI YANG DIDENGAR
• 5% DARI YANG DILIHAT & DIDENGAR
• 8% DARI YG DILIHAT, DIDENGAR & DILAKUKAN

• BELAJAR MELALUI PENGALAMAN (LEARNING


BY DOING )
PROSES BELAJAR MENGAJAR
SEBAGAI PROSES KOMUNIKASI
HAKIKATNYA PROSES BELAJAR
MENGAJAR

PROSES KOMUNIKASI
(SUMBER PESAN,PESAN,MEDIA &
PENERIMA PESAN )

MODEL KOMUNIKASI (SOURCE,


MESSAGE, CHANNEL & RECEIVER )
(SMCR)
PROSES BELAJAR MENGAJAR
SEBAGAI PROSES KOMUNIKASI
PESAN
(MATERI/INFORMASI SUMBER PESAN
(TENAGA KES)
KES

PENERIMA PESAN PROSES PENUANGAN


PESAN KEDALAM
(SASARAN)
SIMBOL KOMUNIKASI
(ENCODING)

PROSES PENAFSIRAN PESAN


DARI SIMBOL-SIMBOL
KOMUNIKASI (DECODING)
PENGHAMBAT DALAM PROSES
KOMUNIKASI
 HAMBATAN PSIKOLOGIS (MINAT,SIKAP,PENDAPAT,
KEPERCAYAAN, INTELEGENSI & PENGETAHUAN)
• HAMBATAN FISIK
(KELELAHAN, SKIT, KETERBATASAN DAYA & INDERA
& CACAT TUBUH )
• HAMBATAN KULTURAL (PERBEDAAN
ADAT,ISTIADAT, & NORMA SOSIAL )
• HAMBATAN LINGKUNGAN (KELAS BISING , PANAS &
LAIN-LAIN)
CIRI-CIRI MEDIA PENDIDIKAN
KESEHATAN
 FIXSATIF (FIXATIVE PROPERTY)
MEDIA MEMILIKI KEMAMPUAN MEREKAM, &
MEREKONSTRUKSI SUATU PERISTIWA. (FOTOGRAFI,
VIDIO TAPE, AUDIO TAPE, DISKET, KOMPUTER, FILM
DAN LAIN-LAIN).
• MANIPULATIF (MANIPULATIVE PROPERTY)
SEBUAH MEDIA MENTRANSFORMASI SUATU KEJADIAN
ATAU OBYEK TERTENTU.
• DISTRIBUTIF (DISTRIBUTIF PROPERTY)
MEMUNGKINKAN MEDIA MENTRANSFORMASIKAN
SUATU KEJADIAN MELALUI RUANG & SECARA
BERSAMAAN KEJADIAN TERSEBUT DAPAT DISAJIKAN
KEPADA SEJUMLAH BESAR SASARAN DG STIMULUS
PENGALAMAN YG RELATIF.
MEDIA DALAM PENDIDIKAN
KESEHATAN
MEDIA CETAK
• BOOKLET
SUATU MEDIA UNTUK MENYAMPAIKAN PESAN-PESAN
KESEHATAN DALAM BENTUK BUKU, BAIK BERUPA TULISAN
ATAUPUN GAMBAR.
• LEAFLET
BENTUK PENYAMPAIAN INFORMASI ATAU PESAN-PESAN
KESEHATAN MELALUI LEMBARAN YG DILIPAT.
• FLYER (SELEBARAN)
BENTUKNYA SEPERTI LEAFLET TETAPI TIDAK DILIPAT
• FLIP CHART (LEMBAR BALIK)
MEDIA PENYAMPAIAN PESAN ATAU INFORMASI KESH DALAM
BENTUK LEMBAR BALIK
• RUBRIK ATAU TULISAN-TULISAN DALAM SURAT KABAR ATAU
MAJALAH YG MEMBAHAS SUATU MASALAH KESEHATAN.
• POSTER
• FOTO YG mENGUNGKAPKAN INFORMASI-INFORMASI KESH
CONTOH BOOKLET
CONTOH LEAFLET
CONTOH SELEBARAN
CONTOH LEMBAR BALIK
CONTOH RUBRIK
CONTOH POSTER
CONTOH FOTO KESEHATAN
HAL-HAL YG PERLU DIPERHATIKAN
DALAM PENKES
 SIKAP DAN PENAMPILAN YANG MEYAKINKAN
 TIDAK BOLEH BERSIKAP RAGU-RAGU & GELISAH
 SUARA HENDAKNYA CUKUP KERAS & JELAS
 PANDANGAN HARUS TERTUJU KESELURUH
PESERTA CERAMAH
 BERDIRI DIDEPAN (PERTENGAHAN) TIDAK
BOLEH DUDUK
 MENGGUNAKAN ALAT-ALAT BANTU LIHAT
METODE DALAM PENDIDIKAN
KESEHATAN
 METODE PENDIDIKAN INDIVIDUAL
1. BIMBINGAN DAN PENYULUHAN
2. INTERVIEW (WAWANCARA)

• METODE PENDIDIKAN KELOMPOK


KELOMPOK BESAR (PESERTA LEBIH DARI 15 orang)
1. CERAMAH
METODE INI BAIK UNTUK SASARAN YG BERPEN-
DIDIKAN TINGGI & RENDAH
METODE DALAM PENDKES

 CERAMAH
HAL-HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN :
1. MEMPELAJARI MATERI DG SISTEMATIKA YG BAIK
2. MEMPERSIAPKAN ALAT-ALAT BANTU PENGAJARAN
CONTOH : SATPEL/PRE PLANNING, MAKALAH
SINGKAT, TRANSPARAN & SOUND SYST
METODE PENDIDIKAN MASSA
 CERAMAH UMUM (PUBLIC SPEAKING)
Contoh : UNTUK ACARA-ACARA TERTENTU YAITU
HARI KESH NASIONAL, MENKES BERPIDATO
DIHADAPAN MASSA RAKYAT UNTUK ME-
NYAMPAIKAN PESAN-PESAN KESEHATAN.
• PIDATO-PIDATO/DISKUSI TENTANG KESEHATAN MLL
MEDIA ELEKTRONIK
• SIMULASI
• SINETRON
• TULISAN-TULISAN DIMAJALAH/KORAN
• BILLBOARD
• SEMINAR (BAIK UNTUK SASARAN KLP BESAR DG PEND
MENGENGAH KE ATAS
METODE PENDKES

KELOMPOK KECIL
• DISKUSI KELOMPOK

• CURAH PENDAPAT (BRAIN STORMING)


MERUPAKAN MODIFIKASI METODE DISKUSI KLP
PRINSIP SAMA DENGAN DISKUSI KLP,BEDANYA
PADA PERMULAAN PIMPINAN KELOMPOK ME-
MANCING DENGAN SATU MASALAH KEMUDIAN
TIAP PESERTA MEMBERIKAN JAWABAN
METODE PENDKES
 BOLA SALJU (SNOW BALLING )
KELOMPOK DIBAGI DALAM PASANGAN-PASANGAN
(1 PASANG 2 ORANG) KEMUDIAN DILONTARKAN
SUATU MASALAH/PERTANYAAN, SETELAH KURANG
LEBIH 5 MENIT TIAP 2 PASANG BERGABUNG MENJADI
SATU MASIH DISKUSI MENCARI KESIMPULAN, KEMU-
DIAN 4 ORANG BERGABUNG SAMPAI TERJADI DISKUSI
SELURUH KELOMPOK.
• KELOMPOK-KELOMPOK KECIL (BUZZ GROUP)
• MEMAINKAN PERAN (ROLE PLAY)
MACAM-MACAM ALAT BANTU PENDIDIKAN

 ALAT BANTU LIHAT (VISUAL AIDS)


BERGUNA DALAM MEMBANTU MENSTIMULASI
INDERA MATA (PENGLIHATAN) PADA WAKTU TER-
JADINYA PROSES PENDIDIKAN.
CONTOH : ALAT YANG DIPROYEKSIKAN (SLIDE,FILM)
ALAT YG TIDAK DIPROYEKSIKAN : DUA
DIMENSI: GAMBAR,PETA,BAGAN
TIGA DIMENSI : BOLA DUNIA, BONEKA

• ALAT BANTU DENGAR (AUDIO AIDS)


CONTOH : PIRING HITAM, RADIO, PITA SUARA
• ALAT BANTU LIHAT DENGAR (AVA)
CONTOH : TV, VIDIO CASSETE
ALAT PERAGA
FUNGSI ALAT BANTU PERAGA :
• MENIMBULKAN MINAT SASARAN PENDIDIKAN
• MENCAPAI SASARAN YANG LEBIH BANYAK
• MEMBANTU DALAM MENGATASI BANYAK HAMBATAN
DALAM PEMAHAMAN
• MERANGSANG SASARAN PENDIDIKAN UNTUK
MENERUSKAN PESAN-PESAN YG DITERIMA KEPADA
ORANG LAIN.
• MEMPERMUDAH PENYAMPAIAN BAHAN PENDIDIKAN
ATAU INFORMASI OLEH PARA PENDIDIK ATAU PELAKU
PENDIDIKAN
• MEMPERMUDAH PENERIMAAN INFORMASI OLEH
SASARAN PENDIDIKAN
ALAT PERAGA

FUNGSI ALAT BANTU PERAGA :


• MENDORONG KEINGINAN ORANG TUA UNTUK
MENGETAHUI KEMUDIAN LEBIH MENDALAMI
DAN AKHIRNYA MENDAPAT PENGERTIAN YANG
LEBIH BAIK.
• MEMBANTU MENEGAKKAN PENGERTIAN YANG
DIPEROLEH.
CIRI-CIRI ALAT PERAGA
 MUDAH DIBUAT
 BAHAN-BAHAN YG DAPAT DIPEROLEH DARI BAHAN-
BAHAN LOKAL
 MENCERMINKAN KEBIASAAN, KEHIDUPAN DAN
KEPERCAYAAN SETEMPAT
 DITULIS (DIGAMBAR) DENGAN SEDERHANA
 MEMAKAI BAHASA SETEMPAT & MUDAH DIMENGERTI
OLEH MASYARAKAT
 MEMENUHI KEBUTUHAN-KEBUTUHAN PETUGAS
KESEHATAN & MASYARAKAT
CONTOH ALAT PERAGA SEDERHANA
 DIRUMAH TANGGA
CONTOH : LEAFLET, MODEL BUKU
BERGAMBAR,BUAH-BUAHAN & SAYURAN NYATA
• DI MASYARAKAT
POSTER, SPANDUK, LEAFLET, BONEKA WAYANG.
SASARAN YG DICAPAI ALAT BANTU
PENDIDIKAN
YANG PERLU DIKETAHUI SASARAN :
• INDIVIDU ATAU KELOMPOK
• KATEGORI-KATEGORI SASARAN SEPERTI
KELOMPOK UMUR, PENDIDIKAN, PEKERJAAN DSB
• BAHASA YANG MEREKA GUNAKAN
• ADAT-ISTIADAT SERTA KEBIASAAN
• MINAT & PERAHATIAN
• PENGETAHUAN DAN PENGALAMAN MEREKA
TENTANG PESAN YANG AKAN DITERIMA
DON’T WORRY BE HAPPY

Anda mungkin juga menyukai