Anda di halaman 1dari 7

EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEBELAJARAN

BERDASARKAN MASALAH TERHADAP HASIL


BELAJAR FISIKA SISWA PADA POKOK BAHASAN
ELASTISITAS DI KELAS XI IA SMA N 1 INDRALAYA
UTARA
Rumusan Masalah

• Apakah penerapan model pembelajaran


berdasarkan masalah, efektif terhadap hasil
belajar fisika siswa pada pokok bahasan
elastisitas di kels XI IA SMA N 1 Indralaya
Utara?
Hipotesa

• Penerapan model pembelajaran berdasarkan


masalah efektif terhadap hasil belajar fisika
siswa pada pokok bahasan elastisitas di kelas
XI IA SMA N 1 Indralaya Utara
Metodologi

• Metode : Metode Penelitian Eksperimen


• Desain : pre-test and post-test one group
• Pola : O1 X O2
• Populasi : Kelas XI IA SMA N 1 Indralaya Utara
• Sampel : 30 orang siswa kelas XI IA SMA N 1
Indralaya Utara
Teknik Pengumpulan Data

• Tes
• Observasi
Teknik Analisis Uji Coba Instrumen Penelitian

• Validitas Butir Soal


• Reliabilitas Tes
• Tingkat Kesukaran Butir Soal
Teknik Pengolahan Data

• Analisa Data Tes


• Efektivitas Penerapan Model Pembelajaran
Berdasarkan Masalah terhadap Hasil Belajar:
a. Uji Normalitas
b. Uji Homogenitas
c. Uji Hipotesis
• Analisa Data Obserasi

Anda mungkin juga menyukai