Anda di halaman 1dari 7

PELELANGAN

KONSTRUKSI
MANAJEMEN KONSTRUKSI
2015
Pelelangan-Procurement
Serangkaian kegiatan untuk menyediakan
barang/jasa dengan menciptakan
persaingan yang sehat di antara penyedia
barang/jasa yang setara dan memenuhi
syarat berdasarkan metode dan tata cara
tertentu yang telah ditetapkan dan diikuti
oleh pihak-pihak yang terkait secara taat
azas sehingga terpilih penyedia terbaik.
Macam-Macam pelelangan
 Pelelangan umum
 Pelelangan Terbatas
 Pemilihan langsung
 Penunjukan Langsung
 Swakelola
DESKRIPSI PELELANGAN UMUM PELELANGAN
TERBATAS
Jumlah pekerja Jumlah Peserta lelang Relatif lebih sedikit
relatif banyak karena penyedia
jasa yang boleh ikut
adalah mereka yang
diundang oleh
pengguna jasa
Kemampuan Peserta Tidak Semua peserta Setiap peserta lelang
Lelang lelang diketahui diketahu pasti
kemampuannya kemampuannya
Penetapan Relatif lebih sulit Relatif lebih mudah
Pemenang Lelang dikarenakan jumlah karena telah
peserta yang banyak diketahui
kemampuan seluruh
peserta lelang
DESKRIPSI PELELANGAN UMUM PELELANGAN
TERBATAS
Kekurangan Tidak diketahui dengan Ada kecenderungan
pasti kemampuan setiap terjadinya praktik
peserta lelang kecurangan dalam
pelelangan
Kelebihan Pengguna jasa lebih Kemampuan peserta
leluas dalam memilih lelang diketahui
penyedia jasa dengan pasti
dikarenakan jumlah
yang cukup untuk
menetapkan
pemenang yang
kompetitif
Tata Cara Pelelangan

Pengambilan dokumen Pemasukkan dokumen Evaluasi dokumen


prakualifikasi Prakualifikasi Prakualifikasi

Masa Sanggah Pemberitahuan hasil Penetapan Hasil


Prakualifikasi Prakualifikasi Prakualifikasi
Syarat Peserta Lelang

1. Memenuhi syrata administratif dan teknis, jenis


kontrak yang dipilih, termasuk juga contoh
formulir yang perlu diisi,
2. Memenuhi dokumen prakualifikasi yang berupa
formulir isian yang memuat administratif,
keuangan, personel, peralatan dan
pengalaman kerja
3. Menyiapkan dokumen pengadaan

Anda mungkin juga menyukai