Anda di halaman 1dari 10

K.

1 BKTK

Pengenalan BKTK

1
Pengenalan BKTK
- Silabus
- Kontrak kuliah
- Uraian umum tentang bahan konstruksi
a. pengertian bahan konstruksi
b. jenis bahan konstruksi
c. sifat-sifat spesifik/tertentu
d. pemanfaatan bahan konstruksi Teknik Kimia
2
1. Uraian umum tentang bahan konstruksi:
a. pengertian bahan
b. jenis bahan konstruksi
c. sifat-sifat spesifik/tertentu
d. pemanfaatan bahan konstruksi Teknik Kimia
(BKTK)

3
a. Pengertian bahan
• Bahan adalah benda yang dengan sifat-sifatnya
yang khas dimanfaatkan dalam bangunan,
mesin, peralatan, atau produk.
• Bahan konstruksi adalah bahan untuk konstruksi
mesin atau peralatan.
• Bahan konstruksi teknik kimia adalah bahan
yang dimanfaatkan untuk konstruksi peralatan
dalam suatu pabrik kimia.
4
b. Jenis bahan konstruksi:
1). Logam
2). Non logam

5
Pembagian menurut Van Vlack:
(1). Logam
(2). Polimer
(3). Keramik

6
Pembagian lain:
1). Logam
2). Polimer
3). Keramik, pasir, batu, dan gelas
4). Komposit
5). Semi konduktor, dielektrik
6). Grafit
7). Serat, kayu

7
c. Sifat-sifat tertentu (Van Vlack)
1. Pemrosesan sifat terstruktur (structure
properties processing)
2. Sifat mekanis
3. Sifat termal
4. Sifat dalam medan listrik (response to electrical
fields)
5. Penyajian sifat

8
d. Pemanfaatan BKTK
Pertimbangan:
- performans
- kehandalan
- pemeliharaan
- harga
- persyaratan lingkungan

9
Pada mesin jet:
- Paduan super untuk turbin
- Paduan tahan panas untuk pelapis ruang bakar
- Paduan titanium tahan fatik untuk kipas
kompresor
- Paduan tahan aus untuk bantalan
- Paduan aluminium ringan untuk bagian luar

10

Anda mungkin juga menyukai