Anda di halaman 1dari 12

PERENCANAAN KEBUTUHAN TENAGA

KEPERAWATAN (Gillies, 1992)


Kebutuhan tenaga perawat secara
kuantitatif dapat dirumuskan Sbb.:

Tenaga Perawat (TP) :


A x B x 365
(365 – C) x jam kerja/hari
 Keterangan :
 A : Jam efektif /24 jam
 B : BOR x jumlah tempat tidur
 C : Jumlah hari libur
PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 1
Untuk rumus Gillies
 Dengan catatan :
• Ada satu jam pengganti
• Jam kerja efektif di ruang penyakit dalam
adalah 3,5jam
• Libur hari minggu = 52 hari
• Cuti tahunan = 12 hari
• Libur Nasional = 14 hari
• Cuti hamil rata-rata = 29 hari
• Sehingga keseluruhan hari libur berjumlah 78
hari.
PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 2
PEDOMAN CARA PERHITUNGAN KEBUTUHAN
TENAGA KEPERAWATAN(DEPKES 2002)

a. Pengelompokan unit kerja di Rumah Sakit


Kebutuhan tenaga keperawatan (perawat &
bidan) hrs memperhatikan unit kerja yg ada
di RS. Secara garis besar tdpt pengelompokan
unit kerja di RS sbb;
1. Rawat Inap Dewasa
2. Rawat Inap anak/perinatal
3. IGD
4. Kamar Bersalin
5. Kamar Operasi
6. Rawat Jalan

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 3


PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 4
Keterangan : berdasarkan penelitian dari luar.

 Jumlah tenaga keperawatan yg diperlukan

Jumlah jam perawatan


jam kerja efektif per shift

93
= 13 perawat
7

PPE MMR UGM 2004 5


Utk perhitungan jumlah tenaga tsb perlu ditambah(faktor koreksi)
dg:hari libur/cuti/hari besar (loss day)

Jmlh hr Minggu dlm 1 thn+cuti+hr bsr


X jml prwt tersedia
Jmlh hari kerja efektif

52+12+14=78hari x 13 = 3,5 orang


286

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 6


Jumlah tenaga kep. Yg mengerjakan tugas-tugas
non kep(non nursing jobs) seperti :
perincian pasien pulang, kebersihan ruangan, kebersihan alat-alat
makan pasien dll diperkirakan 25% dari jam pelayanan kep.

Jmlh tenaga kep. + loss day x 25


100

13 + 3,5
X 25 = 4,1
100

13 + 3,5 + 4,1 = 21 orang


PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 7
Utk perhitngan jumlah tenaga tsb perlu ditambah(faktor
koreksi) dg:hari libur/cuti/hari besar(loss day)
Jmlh hr Minggu dlm 1 thn+cuti+hr bsr
X jml prwt tersdia
Jmlh hari kerja efektif

52+12+14=78hari x 12,5 = 3,4orang


286

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 8


Tabel . Analisis kebutuhan tenaga perawat berdasarkan kategori
klien (Stuart & Sundeen, 1995).

Jumlah Jam
Kategori Klien Pelayanan Kep. Jumlah Pasien Total Waktu
Yang Diperlukan
Kategori I 1 jam/ shift (8 jam) 6 6 jam
Kategori II 3 jam/ shift (8 jam) 7 21 jam
Kategori III 5 jam/shift (8 jam) 4 20 jam
Kategori IV 8 jam/shift (8 jam) 1 8 jam
55 jam
Total 18
55 : 8 = 6,875
Jumlah perawat yang dibutuhkan
atau 7 perawat

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 9


penutup
 Penghitungan tenaga perawat untuk di RS
sangat diperlukan dan diperlukan juga
penelitian dalam segi kualitas pelayanan
asuhan keperawatan.
 Demikian juga perlu diperhatikan
pendapatan RS dari pelayanan
keperawatan termasuk untuk
pengembangan karir perawat serta reward
system.

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 10


Terima kasih atas perhatian TS semua, mohon maaf
apabila ada banyak kekurangan, karena segalanya
keterbatasan saya pribadi

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 11


TERIMA KASIH

PPE MMR UGM 2004 koleksi sri werdati 2004 12

Anda mungkin juga menyukai