Anda di halaman 1dari 25

Disampaikan oleh:

Tim Pendamping Akreditasi FKTP


Dinas Kesehatan, Pengendalian Penduduk dan
Keluarga Berencana Kabupaten Belitung Timur
2018

Puskesmas Mengkubang, 27
Februari 2018
VISI DAN MISI PRESIDEN
3 DIMENSI PEMBANGUNAN: PEMBANGUNAN MANUSIA, SEKTOR

TRISAKTI:
UNGGULAN, PEMERATAAN DAN KEWILAYAHAN

Mandiri di bidang ekonomi; Berdaulat di bidang

NORMA PEMBANGUNAN KABINET KERJA


politik; Berkepribadian dlm budaya

9 AGENDA PRIORITAS (NAWA CITA)


Agenda ke 5: Meningkatkan kualitas Hidup
Manusia Indonesia

PROGRAM INDONESIA
PROGRAM PROGRAM KERJA
INDONESIA PINTAR INDONESIA SEHAT PROGRAM INDONESIA
SEJAHTERA
RENSTRA
2015-
2019

PARADIGMA PENGUATAN
JKN
SEHAT YANKES

D
KELUARGA T

SEHAT
P
K
PROGRAM INDONESIA SEHAT
RENSTRA 2015-
2019

Pilar 1. Paradigma Pilar 2. Penguatan Pilar 3. JKN


Sehat ProgramYankes
Program • Peningkatan Akses Program
• Promotif – preventif terutama pd FKTP • Benefit
sebagai landasan • Optimalisasi Sistem • Sistem pembiayaan:
pembangunan Rujukan asuransi – azas gotong
• Peningkatan Mutu royong
kesehatan
• Pemberdayaan Penerapan • Kendali Mutu & Kendali
masyarakat pendekatan Biaya
• Keterlibatan lintas • Sasaran: PBI & Non
continuum
Penerapan of care
pendekatan PBI
sektor continuum of care
Intervensi berbasis
resiko kesehatan
Intervensi berbasis
(health
resiko risk)
kesehatan Tanda kepesertaan
(health risk) KIS

KELUARGA T
P
SEHAT K
1. Meningkatnya status kesehatan dan gizi ibu dan anak;
2. Meningkatnya pengendalian penyakit;
3. Meningkatnya akses dan mutu pelayanan kesehatan
dasar dan rujukan terutama di daerah terpencil,
tertinggal dan perbatasan;
4. Meningkatnya cakupan pelayanan kesehatan universal melalui
Kartu Indonesia Sehat dan kualitas pengelolaan SJSN Kesehatan,
5. Terpenuhinya kebutuhan tenaga kesehatan, obat dan vaksin;
6. Meningkatkan responsivitas sistem kesehatan

SASARAN POKOK PEMBANGUNAN KESEHATAN


DALAM RPJMN 2015 -2019
(PERPRES N0. 2 TAHUN 2015)

Sumber : Perpres N0. 2 Tahun 2015 Tentang RPJMN 4


2015 - 2019
MEWUJUDKAN SASARAN & TARGET INDIKATOR PELAYANAN KESEHATAN
INDIKATOR TARGET
PROGRAM/ CAPAIAN
SASARAN
KEGIATAN IKP IKK 2015 2016 2017 2018 2019 2015

Meningkatnya Akses Jumlah Kecamatan Yang


Penguatan
Pelayanan Kesehatan Memilki Minimal 1
Pelayanan 350 700 1400 2800 5600 100
Primer Yang Berkualitas Puskesmas Tersertifikasi
Kesehatan
Bagi Masyarakat Akreditasi

Jumlah Kab/Kota Yang


Siap Akreditasi Faskes 86 2010 266 313 366 116
Primer

Jumlah Provinsi Yang


Memiliki Minimal 1 Tim 12 24 34 34 34 14
Surveior

Jumlah Kab/Kota Yang


Memiliki Minimal 1 Rsud
94 190 287 384 481 50
Tersertifikasi Akreditasi
Nasional

Prosentase
Kab/Kota Siap
30 50 60 70 80 150 (31%)
Akreditasi RSUD
1. Akses pelayanan kesehatan dasar yang berkualitas belum merata
2. Akses pelayanan kesehatan rujukan yang berkualitas belum merata
3. Mutu pelayanan Fasyankes dasar & lanjutan belum merata

A. PENINGKATAN AKSES
B. PENINGATAN KUALITAS FASYANKES
KEBIJAKAN & PROGRAM PRIORITAS PENGUATAN
PELAYANAN KESEHATAN

PEMERATAAN
AKSES

PENINGKATAN
PENGUAT KUALITAS

AN
PENGUATAN
LAYANAN SISTEM
RUJUKAN
KESEHATA
N PELIBATAN
PEMANGKU
KEPENTINGAN

PEMBERDAYAAN
PEMERINTAH
DAERAH
KEBIJAKAN & PROGRAM PRIORITAS
PENGUATAN
PELAYANAN KESEHATAN PRIMER

1 PENINGKATAN AKSES YANKES PRIMER

2 PENINGKATAN MUTU MELALUI AKREDITASI

3 PENGUATAN SISTEM RUJUKAN

8
ROADMAP AKREDITASI PUSKESMAS
1. Permenkes Akreditasi FKTP
TAHUN 2015 -2019
2. SK Menkes tentang KA - FKTP
3. Terlaksananya Uji coba
implementasi akreditasi
Puskesmas dan Klinik di 3
Provinsi
4. Terbentuknya Tim pendamping
dan Tim surveior di 15 Provinsi
terpilih
5. Buku Standar dan Instrumen
2019
5600 Kecamatan yg memiliki
Akreditasi minimal 1 Puskesmas
6. Pedoman Pendampingan Tersertifikasi Akreditasi
7. Pedoman Penyusunan Dokumen
8. Pedoman Survei 2018
9. Kurmod TOT Pendamping 2800 Kecamatan yg memiliki
10. Kurmod Pelatihan Pendamping
11. Kurmod TOT Surveior minimal 1 Puskesmas
12. Kurmod Pelatihan Surveior Tersertifikasi Akreditasi
13. Terlaksananya workshop teknis 2017
14. Pelatihan – pelatihan akreditasi
FKTP 1400 Kecamatan yg memiliki
15. Bantuan dana DAK dan DEKON
2016
minimal 1 Puskesmas
16. Perencanaan kebutuhan Tersertifikasi Akreditasi
anggaran 2016

700 Kecamatan yg memiliki


minimal 1 Puskesmas
Tersertifikasi Akreditasi
2015

350 Kecamatan yg memiliki


minimal 1 Puskesmas
Tersertifikasi Akreditasi
2015 Sumber : Perpres 2/2015 ttg RPJMN 2015-2019
Trilogy Juran

Quality planning
Quality control
Quality improvement
Mutu (Kemenkes)

Kinerja yang menunjuk pada tingkat kesempurnaan pelayanan


kesehatan, yang disatu pihak dapat menimbulkan kepuasan pada
setiap pasien sesuai dengan tingkat kepuasan rata-rata
penduduk, serta dipihak lain tata cara penyelenggaraannya
sesuai dengan standar dan kode etik profesi yang telah ditetapkan
Peraturan Menteri Kesehatan No. 46 Tahun 2015

Pasal 1, ayat 1
Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri
Dokter dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi yang selanjutnya
disebut Akreditasi adalah pengakuan yang diberikan oleh lembaga
independen penyelenggara Akreditasi yang ditetapkan oleh Menteri
setelah memenuhi standar Akreditasi
Harapan Upaya
Pelanggan Kesehatan
Pemenuhan: Masyarakat
1. Sarana
2. Prasarana Administrasi Upaya
3. Alat Manajemen Kesehatan Kepuasan
4. SDM Puskesmas Perseorangan Pelanggan
5. Dana
6. Obat

Pelaksanaan
Manajemen
9 Bab
Puskesmas
776 Elemen
Standar,
Penilaian
Pedoman,
SOP Input Output
SASARAN AKREDITASI

RUBRIK

KLINIK
PUSKESMAS
(Berlaku 3 Tahun
(Berlaku 3 Tahun) dr. D

TEMPAT PRAKTIK DOKTER-DOKTER GIGI


(Berlaku 5 Tahun)

12
15
(Pasal 3)
MANFAAT AKREDITASI FKTP
 BAGI DINKES PROV & KAB/KOTA : Sebagai WAHANA
PEMBINAAN peningkatan mutu kinerja melalui perbaikan
yang berkesinambungan terhadap sistem manajemen,
sistem manajemen mutu dan sistem penyelenggaraan
pelayanan klinis, serta penerapan manajemen risiko
 BAGI FKTP :
1.Memberikan keunggulan kompetitif
2.Menjamin pelayanan kesehatan primer yang berkualitas .
3.Meningkatkan pendidikan pada staf
4.Meningkatkan pengelolaan risiko
5.Membangun dan meningkatkan kerja tim antar staf
6.Meningkatkan reliabilitas dalam pelayanan, ketertiban
pendokumentasian, dan konsistensi dalam bekerja
7.Meningkatkan keamanan dalam bekerja.
 BAGI MASYARAKAT ( PENGGUNA JASA)
1. Memperkuat kepercayaan masyarakat 16

2. Adanya Jaminan Kualitas


TAHAPAN IMPLEMENTASI AKREDITASI FASILITAS KESEHATAN
TINGKAT PERTAMA

PENDAMPINGAN PRA
AKREDITASI SURVEI PENDAMPINGAN PASCA
AKREDITASI

1 2 3

1. LOKAKARYA
2. WORKSHOP 1. PELAKSANAAN SURVEI 1. TL
3. PENDAMPINGAN SA a. Puskesmas ( 3 hr efektif)  ( REKOMENDAS
4. PENDAMPINGAN Admen UKM, UKP); I HASIL
PENYUSUNAN b. Klinik (2 hr efektif)  Admen SURVEI.
17
DOKUMEN dan UKP; 2. BIMTEK
5. PENDAMPINGAN c. Prakttik Perseorangan dr/drg  3. PENILAIAN
IMPLEMENTASI (2 hr efektif)  Admen dan UKP PRA SURVEI
6. PENDAMPINGAN 4. PENGUSULAN
PENILAIAN PRA
2. PENETAPAN STATUS AKREDITASI
SURVEI
7. PENGUSULAN
oleh KA. FKTP
SURVEI

1 X/
6 bln
3 Hari
Rerata efektif
6 - bln
DINKES
KAB/KOTA
PENDAMPINGAN PRA AKREDITASI :
1. Lokakarya penggalangan komitmen
Peran 2. Workshop pengenalan standar dan instrumen
3. Self Assessment
4. Pendampingan Penyusunan Dokumen
5. Pendampingan Implementasi & Penilaian Pra Survei
6. Penyusunan Road map Akreditasi tingkat Kab/kota
7. Pengusulan Survei
Penganggaran Implementasi dengan APBD maupun DAK
nonfisik
DINKES Bimbingan dan Supervisi
PROVINSI
PUSKESMAS
1. Pelatihan Pendamping Pelaksanaan Akreditasi
Akreditasi Kab/Kota FKTP :
2. Penyusunan Roadmap PROSES 1. Pembentukan tim
Akreditasi Tingkat IMPLEMENTASI mutu
Provinsi
AKREDITASI 2. Penyusunan Dokumen
3. Bimbingan Teknis dan
Supervisi 3. Implementasi
PUSKESMAS
4. Evaluasi Implementasi

KEMENDAGRI,
KEMENKES KEMENKEU,
KEMENKOKESRA,
1. Dukungan KAFKTP BAPPENAS
2. Pembuatan NSPK 1. Dukungan Kebijakan
3. Penyusunan Roadmap Tingkat Pusat dan Pembiayaan
4. Penganggaran Pembiayaan (Dekon, 2. Dukungan Sosialisasi
APBN, DAK )
dan Advokasi ke
5. Sosialisasi dan Advokasi
Pemda
6. Peningkatan Teknis SDM
PERENCAN
AAN

PENGGERAKKAN
& PELAKSANAAN
PENGAWASAN,
PENGENDALIAN,
DAN PENILAIAN
KINERJA

DUKUNGAN DINKES
KAB/KOTA DALAM
MANAJEMEN
PUSKESMAS
P P LOKMIN
1 2 TRIBULANAN

P P
P
E E PERTAMA RUTIN
E
R L
R
E A  Penggalangan tim dalam rangka
G pengorganisasian LS terkait
 Tindaklanjut lokmin
N K pembangunan kesehatan.
E  Mendiskusikan usulan yang akan tribulanan pertama.
C S disampikan dalam  Luaran :
R Musrebangmat.
A A  Luaran :
o Rencana
A o Rencana kegiatan masing pelaksanaan
N N sector yang terintegrasi kegiatan
K
A A o Komitmen bersama untuk berikutnya
A menindaklanjuti hasil
o Kesepakatan
A A lokmin dalam
bersama untuk
N penandatanganan
N N kesepakatan menjalanjuti
o Usulan bidang kesehatan
yang disepakti untuk dibawa
rencana
20
pada Musrenbangmat
IDEAL

LEMBAGA AKREDITASI FKTP


YANG INDEPENDENT

KOMISI AKREDITASI FKTP


• Mempersiapkan terbentuknya
lembaga akreditasi yang
TRANSISI independent.
• Menetapkan akreditasi sebelum
terbentuk lembaga akreditasi
independent
PENDANAAN AKREDITASI

Puskesmas, Klinik Pratama dan TPM


Dokter-Dokter Gigi Milik Pemerintah

•APBD
•APBN
Klinik Pratama, TPM Dokter dan
Dokter Gigi Milik Swasta/ Masyarakat

23
•Pemilik Faskes (Pasal 17)
PENCAPAIAN TINGKAT AKREDITASI FKTP
DINAS KESEHATAN PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA
BELITUNG TIMUR

NO PUSKESMAS TAHUN PENIL KET


PENILAIAN AIAN

1 MANGGAR 2016 MADYA


2 RENGGIANG 2017 MADYA
3 SIMPANG PESAK 2017 MADYA
4 MENGKUBANG 2018 PROSES
PENDAMPINGAN
5 GANTUNG 2018 PROSES
PENCAPAIAN
6 KELAPA KAMPIT
PENILAIAN
2018 PROSES
PENDAMPINGAN

AKREDITASI KAB. BELITUNG PENDAMPINGAN

TIMUR
7 DENDANG 2018 PROSES
PENDAMPINGAN

Anda mungkin juga menyukai