Anda di halaman 1dari 9

OBAT HIPOGLIKEMIA ORAL

PENDAHULUAN

Pilar penatalaksanaan DM dimulai dengan pendekatan non farmakologi, yaitu


berupa pemberian edukasi, perencanaan makan/terapi nutrisi medik, kegiatan
jasmani dan penurunan berat badan bila didapat berat badan lebih atau
obesitas.

Bila dengan langkah-langkah pendekatan non farmakologi tersebut belum


mampu mencapai sasaran pengendalian DM belum tercapai, maka dilanjutkan
dengan penggunaan perlu penambahan terapi medika-mentosa atau intervensi
farmakologi disamping tetap melakukan pengaturan makan dan aktivitas fisik
yang sesuai.
MACAM-MACAM OBAT HIPOGLIKEMIA ORAL

Golongan Farmakokinetik Mekanisme kerja Penggunaan Efek samping &


Insulin farmakodinamik dalam klinik kontraindikasi
Sensitizing
Biguanid Terdapat dalam •Pengaruhnya •tidak •Gastrointestin
konsentrasi yang pada tingkat mengakibatkan al
tinggi didalam selular, distal hipoglikemia •Asidosis laktat
usus dan hati, reseptor insulin dan kontraindikasi:
tidak dan menurunkan penambahan •Gg. Fungsi hati
dimetabolisme produksi glukosa berat badan •Gg. Fungsi
tetapi secara hati •sebagai ginjal
cepat dikeluarkan •menstimulasi monoterapi dan •Alkoholik
melalui ginjal. produksi sebagai terapi
Glucagon like kombinasi
Peptide-1 (GLP-1)
Golongan Farmakokinetik Mekanisme Penggunaan Efek samping
Insulin farmakodinamik kerja dalam klinik &
Sensitizing kontraindikasi
Glitazone diabsorbsi dengan Glitazone Rosiglitazon •Penambahan
cepat dan merupakan dan pioglitazon berat badan
mencapai regulator saat ini dapat Kontraindikasi:
konsentrasi homeostatis digunakan •Riwayat
tertinggi terjadi lipid, sebagai penyakit hati
setelah 1-2 jam diferensiasi monoterapi dan gagal
adiposit, dan dan juga jantung
kerja insulin sebagai
kombinasi
dengan
metformin dan
sekretagok
insulin.
Golongan Farmakokinetik Mekanisme Penggunaan Efek samping
Sekretagok farmakodinamik kerja dalam klinik &
Insulin kontraindikasi

Sulfonilurea •Efek akut Golongan obat Berdasarkan •Hipoglikemia


•Efek jangka lama ini bekerja lama kerjanya : Kontraindikasi:
dengan •Generasi satu •DM tipe 1
merangsang •Generasi dua
sel beta •Generasi tiga
pankreas
untuk
melepaskan
insulin yang
tersimpan
Golongan Sekretagok Insulin Farmakokinetik farmakodinamik

Glinid Mekanisme kerja glinid juga melalui reseptor


sulfonilurea (SUR) dan mempunyai struktur
yang mirip dengan sulfonilurea,
perbedaannya dengan SU adalah pada masa
kerjanya yang lebih pendek
Golongan Farmakokinetik Mekanisme Penggunaan Efek samping
Sekretagok farmakodinamik kerja dalam klinik &
Insulin kontraindikasi

Penghambat Acarbose memperlambat Monoterapi •Flatulence


Alfa mengalami pemecahan dan dengan •diare
Glukosidase metabolisme penyerapan acarbose dapat Kontraindikasi:
karbohidrat
didalam saluran menurunkan •Obstruksi
kompleks dengan
pencernaan menghambat rata-rata saluran cerna
enzim alfa glukosa
glukosidase yang postprandial
terdapat pada sebesar 40-60
dinding enterosit mg/dL dan
yang terletak pada glukosa puasa
bagian proksimal rata-rata 10-20
usus halus
mg/dL dan
HbA1c 0,5-1%
Golongan Incretin Farmakokinetik farmakodinamik

GlP dan GLP-1 GlP dieksresikan oleh sel K yang banyak


terdapat di duodenum dan mukosa usus
halus. GLP-1 dieksresikan di sel L mukosa
usus dan juga di sel alfa pancreas.
Thank You

Anda mungkin juga menyukai