Anda di halaman 1dari 12

APA ITU HIPERTENSI ?


Kondisi di mana tekanan darah lebih tinggi dari
140/90 mmHG

PENYEBAB HIPERTENSI


PENYEBAB
HIPERTENSI

Obesitas Kurang olahraga
Usia Merokok
Keturunan Konsumsi alkohol
Stress
Konsumsi garam
berlebih
TANDA DAN GEJALA
HIPERTENSI

 Sakit kepala parah
 Pusing
 Penglihatan buram
 Kesemutan
 Nyeri leher
 Mual
 Telinga berdenging
 Detak jantung tak teratur
 Mudah lelah
PENYAKIT YANG BISA MUNCUL
AKIBAT HIPERTENSI

 Penyakit jantung
 Stroke
 Gagal ginjal
 Gangguan penglihatan
 dll
Pencegahan Hipertensi
Menjaga berat badan

Kelola Stress
Kurangi konsumsi garam
Olahraga teratur
Hindari rokok
Hindari konsumsi alkohol
APA YANG HARUS DILAKUKAN
JIKA HIPERTENSI ???

1. Cek tekanan darah secara rutin
2. Meminum obat antihipertensi yang diresepkan
tenaga kesehatan
3. Diet hipertensi yang tepat

1 2 3
Makanan penurun hipertensi yang
ada disekitar kita dan mudah di
dapat

Melon Seledri
Semangka

Timun Daun Sirsat Belimbing



SEMOGA KITA SEMUA
TERHINDAR DARI
HIPERTENSI
DAN SENANTIASA
DIBERI KESEHATAN

Anda mungkin juga menyukai