Anda di halaman 1dari 9

ZAT GIZI

Created by na’
ZAT GIZI
Di dalam makanan
terdapat 5 kelompok
 Karbohidrat

 Protein

 Lemak

 Vitamin

 Mineral
Lalu dikelompokkan menjadi 2 kelompok :
A. Zat gizi makro
- Karbohidrat
- Protein
- Lemak

B. Zat gizi mikro


- Vitamin
- Mineral
FUNGSI MAKANAN

Terdapat 3 fungsi utama makanan :


1. Sebagai zat pembangun → protein
2. Sebagai sumber tanaga → KH, Lemak
3. Sebagai zat pengatur → Vitamin, Mineral
ZAT PEMBANGUN
(PROTEIN)
 Zat pembangun → CONTOH :
penyusun sel-sel
tubuh, untuk
pertumbuhan
 Contoh makanan :
- telur
- daging
- ikan
- tahu
- tempe, dll
SUMBER TENAGA
(KARBOHIDRAT & LEMAK)
 Sumber tenaga → CONTOH :
menghasilkan tenaga
untuk aktivitas
 Contoh makanan :
- nasi
- mie
- minyak goreng
- mentega
- gula, dll
ZAT PENGATUR
(VITAMIN & MINERAL)
 Zat pengatur → CONTOH :
untuk mengatur
penyesuaian tubuh,
pertahanan tubuh
 Contoh makanan :
- sayuran
- buah
MENYUSUN MAKANAN
SEIMBANG
 Menu seimbang berasal dari aneka ragam
bahan makanan dan mengandung zat gizi
yang dibutuhkan “ EMPAT SEHAT LIMA
SEMPURNA “
 Terdiri dari makanan pokok, lauk-pauk,
sayuran,buah dan susu
Thank
You….

Anda mungkin juga menyukai