Anda di halaman 1dari 17

TEKNOLOGI KOSMETIK

Yayuk Mundriyastutik, S.T, M.T


Definisi shampoo

 Dalam pengertian ilmiahnya shampoo didefinisikan sebagai sediaan yang


mengandung surfaktan dalam bentuk yang cocok dan berguna untuk
menghilangkan kotoran dan lemak yang melekat pada rambut dan kulit kepala
agar tidak membahayakan rambut, kulit kepala, dan kesehatan si pemakai.
Komponen sediaan shampoo

 Surfaktan, booster foam, dan stabilizer,conditioning agent, bahan tambahan


khusus seperti : pengawet, sequestering agent, bahan pelembab(moisturizer),
bahan modifikasi pelembab(moisturizer), bahan modifikasi viskositas, bahan
pengopak atau clarifying agent, pewangi dan pewarna.
Jenis-jenis Shampoo

 Shampoo cair jernih


 Shampoo krim/losion cair
 Shampoo krim
 Shampoo gel
 Shampoo bubuk
 Shampoo foam aerosol
 Shampoo foam aerosol
Berdasarkan modifikasi jumlah surfaktan,lemak padat, pengopak &
penjernih.
Contoh formulasi shampoo
1. Sodium lauril sulfat
Sodium lauril sulfat merupakan detergent yang berfungsi untuk membersihkan kotoran dikulit kepala.
2. Cocamidopropyl Betaine
Cocamidopropyl Betaine berperan sebagai surfaktan anionik.
3. Tetrasodium EDTA
Tetrasodium EDTA berfungsi sebagai khelating agent atau antioksidan.
4. Sodium kloride
Sodium kloride berfungsi sebagai pengatur viskositas.
5. Water
Water adalah bagian yang tidak dapat terpisahkan dalam sediaan sampo. Fungsi utama air adalah
sebagai bahan pelarut.
Cara Pembuatan Shampoo

Shampoo diproduksi dengan cara pencampuran yang sederhana dalam sebuah


wadah disertai dengan penadukan. Kadang-kadang perlu pengaturan suhu atau
suhu dinaikkan untuk mengurangi viskositas dan mempermudah pencampuran.
Wadah yang digunakan harus berlapis stainless steel. Berikut gambar cara
pembuatan sampo (Visvanatan, 2007).
Fungsi Shampoo

 Shampoo pada umumnya digunakan dengan mencampurkannya dengan air


dengan tujuan untuk melarutkan minyak alami yang dikeluarkan oleh tubuh
untuk melindungi rambut dan membersihkan kotoran yang melekat. Namun
tidak semua shampoo berupa cairan atau digunakan dengan campuran air, ada
juga sampo kering berupa serbuk yang tidak menggunakan air. Sampo kering
ini selain digunakan oleh manusia, lebih umum digunakan untuk binatang
peliharaan seperti kucing yang tidak menyukai bersentuhan dengan air
ataupun anjing. Beberapa industri yang memproduksi shampoo atau
perawatan rambut umumnya juga mengeluarkan produk kondisioner dengan
tujuan untuk mempermudah pengguna shampoo menata kembali rambutnya.
Macam-Macam Bentuk Rambut
Formulasi Untuk Perawatan Rambut
Lurus
 Anti - krim Tahan diformulasikan untuk menembus resisten rambut karena
proses kimia baru-baru ini seperti pewarnaan, bleaching highlight dan
mengeriting rambut untuk memberikan hasil akhir yang lurus halus dengan
tekstur yang lembut dan membuat rambut terlihat alami mengkilap
 Hydrolyzed Milk Protein, Sakti dan Cream sebagai penetralisir untuk
penyerapan yang lebih baik dan diperkaya dengan vitamin yang diperlukan
dan agen pengkondisian untuk memulihkan kesehatan asli rambut dan
bersinar.
 100% Amonia bebas dengan krim Ceramide Sunflower meluruskan yaitu desain
untuk rambut diolah secara kimia.
 Phytantriol, vitamin B5, dan Pure Vegetable Protein untuk Memperkuat lemah
rambut / lemah. Melembabkan & memelihara rambut kering atau rusak.
Perawatan Rambut Lurus

 Mencuci rambut seminggu 3x dengan sampo


 Memakai conditioner
 Memakai pelembab
 Memakai bahan-bahan alam, seperti liah buaya, telur dan susu, dll
Contoh Bahan Alami untuk Perawatan
Rambut Lurus

 Telur dan Susu


 Minyak Zaitun
 Minyak Kedelai
 Yoghurt dan telur
 Pisang dan Pepaya
 Lidah buaya
 Seledri
 Jeruk nipis dan santan, dll
RAMBUT KERITING
Perawatan Rambut Keriting

 Gunakan sampo yang bebas sulfat


 Atur Kembali Jadwal Keramas
 Gunakan sarung bantal dari satin atau katun
 Gunakan T-Shirt bukan handuk
 Gunakan serum rambut, atau dengan pelembab
 Kurangi penggunaan sampo
 Gunakanlah styling gel
 Gunakan kondisioner dengan benar
 Hindari menggonta-ganti produk perawatan rambut
 Hindari penggunaan hair dryer
 Menyisir rambut memakai sisir bergigi jarang
Formulasi Untuk Perawatan Rambut
Keriting
 vitamin A untuk memperbaiki sel-sel rambut
 Formula bahan aktif LAK1000 untuk Formula bahan aktif LAK1000
 bahan ekstrak Carob alami untuk memproteksi setiap helai rambut
 kandungan straight lock tecnology untuk melembabkan rambut serta
menjadikan kelurusan rambut bertahan lebih lama
Contoh Produk untuk Perwatan Rambut Keriting
 Kérastase Discipline Curl Idéal Oleo Curl
Cream
 Ellips Pro-Keratin Complex Vitamin
 Tangle Teezer
 Living Proof Curl Conditioning Wash
 Furatasse Keratin Serum

Anda mungkin juga menyukai