Anda di halaman 1dari 20

Pelaksanaan

Pelayanan JKN
di
PELAYANAN KESEHATAN
St. Carolus

Markus Waseso S.
Direktur Utama Pelayanan Kesehatan St. Carolus
Rumah Sakit Tipe B
372 TT
2 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018
Pelaksanaan Pelayanan JKN di PKSC
 Per 1 Januari 2014
 Termasuk dalam 81 RS Swasta di Jakarta yang menjadi
Provider BPJS
 Rawat inap & Rawat Jalan (termasuk Hemodialisa)
 Thn 2013 :
 Pembentukan Tim Persiapan Pelaksanaan JKN di P.K. St. Carolus
 Buku Pedoman Pelayanan Pasien JKN PKSC

 Thn 2014 :
 Bertransformasi menjadi Tim JKN PKSC
 Sosialisasi kepada semua staf RS, termasuk dokter spesialis
 Proses Revisi Buku Pedoman Pelayanan Pasien JKN PKSC

3 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Tim JKN PKSC

Direktur Utama
PK St. Carolus

Ketua Tim JKN

Administrasi Tarif INA – Clinical


Coding Klaim IT
& Verifikasi CBGs (COT) Pathways

4 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Profesi, antara lain :
Manajemen RS - Komite Medik
- Komite Keperawatan

Tim JKN
PKSC

KENDALI MUTU & KENDALI BIAYA


5 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018
KUNJUNGAN PASIEN JKN

JANUARI – OKTOBER 2014

6 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Jumlah Kunjungan Rawat Jalan
Januari – Oktober 2014
JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER

247

216

143

119 121
108
92
79

39
32

TOTAL PASIEN RAWAT JALAN

7 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Jumlah Kunjungan Rawat Inap
Januari – Oktober 2014
JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER

43

18

11
8 8
7
6 6 6
5

TOTAL PASIEN RAWAT INAP

8 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Jumlah Kunjungan Hemodialisa
Januari – Oktober 2014

JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER

226
219
210
202
192
182 179 182

161

140

Tempat & Jadwal


yang tersedia sudah
penuh

TOTAL PASIEN HAEMODIALISA

9 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


TOTAL JUMLAH KUNJUNGAN PASIEN JKN PKSC
JANUARI – OKTOBER 2014

JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER

516

436

364
348
317
293
269 280

200
184

TOTAL PASIEN

10 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


PERBANDINGAN TARIF RIIL DAN TARIF INA-CBGs
PELAYANAN RAWAT JALAN
Januari – Oktober 2014

60000000

50000000

40000000

30000000

20000000

10000000

-10000000

-20000000

BIAYA RIIL RAWAT JALAN TARIF INA CBG'S RAWAT JALAN SELISIH TARIF

11 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


PERBANDINGAN TARIF RIIL DAN TARIF INA-CBGs
PELAYANAN RAWAT INAP
Januari – Oktober 2014

350000000

300000000

250000000

200000000

150000000

100000000

50000000

-50000000

-1E+08

-1.5E+08

BIAYA RIIL RAWAT INAP TARIF INA CBG'S RAWAT INAP SELISIH TARIF

12 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


PERBANDINGAN TARIF RIIL DAN TARIF INA-CBGs
PELAYANAN HEMODIALISA
Januari – Oktober 2014
250000000

200000000

150000000

100000000

50000000

BIAYA RIIL HAEMODIALISA TARIF INA CBG'S HAEMODIALISA SELISIH TARIF

13 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


PERBANDINGAN TARIF RIIL DAN TARIF INA-CBGs
SELURUH PELAYANAN
Januari – Oktober 2014
600000000

500000000

400000000

300000000

200000000

100000000

-1E+08

-2E+08

TOTAL BIAYA RIIL TOTAL TARIF INA CNG'S SELISIH TARIF

14 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


TARIF RUMAH SAKIT RAWAT JALAN

 Tarif Rill masih di atas tarif INA - CBGs


 100 % Total Tarif
 12 % : farmasi saja
 60% : konsultasi dan tindakan dokter (farmasi dan alkes)
 28 % : pemeriksaan penunjang

60000000
50000000
40000000
30000000
20000000
10000000
0
-10000000
-20000000

BIAYA RIIL RAWAT JALAN TARIF INA CBG'S RAWAT JALAN SELISIH TARIF

15 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Formularium Obat &
Daftar Alat Kesehatan J K N

 Membuat formularium Obat JKN PKSC


 Menggunakan acuan Permenkes No. 328/MENKES/SK/VIII/2013
 Pemesanan stok masih bergabung dengan pemesanan biasa
(harga reguler belum harga e-catalogue)

 Membuat Daftar Alat Kesehatan


 Proses evaluasi (mengkaji) penggunaan alat kesehatan yang
berdasar pada pasien safety dan cost effective

 Belum dapat mengakses e-catalogue

16 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


Pelaksanaan Formularium Obat PKSC
 Obat dalam Fornas tetapi belum tersedia di PKSC,
diperlukan oleh pasien JKN
 melakukan p.o secara manual dgn menghubungi PIC
BPJS untuk verifikasi secara manual
 menghubungi PBF langsung , memberikan PO yang
sudah ada stempel BPJS
 obat tersedia

Ada 2 jenis perusahaan :


1. PO dan fotocopy surat kontrak PKSC & BPJS
2. PO harus dibubuhkan stempel dari BPJS disertakan
surat kontrak PKSC & BPJS
17 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018
KENDALA
Kendala Umum
• Kurang pengetahuan pasien / peserta JKN mengenai benefit dan
prosedur menggunakan layanan JKN  berbeda pendapat dengan
petugas RS
• Belum adanya satu pengertian antara verifikator RS dan BPJS
• Belum adanya PPK secara nasional ( utk melindungi provider)

Kendala Khusus Obat dan Alkes


• Belum dapat menggunakan fasilitas e-catalogue (belum ada ID &
password)
• Masih menggunakan obat dengan harga reguler
• Transaksi masih langsung ke PBF (manual), karena setiap transaksi
membutuhkan stempel dengan BPJS
18 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018
HARAPAN
 RS Swasta yang sudah menjadi provider BPJS dapat
mengakses dengan mudah e-catalogue sehingga bisa
melakukan transaksi secara online
 Daftar alat kesehatan yang masuk dalam e-cataloque
mempunyai kualitas baik untuk keselamatan pasien
(Kendali Mutu dan Kendali Biaya)
 Benefit/ Privilleges yang diberikan kepada RS Pemerintah
dipertimbangkan untuk juga diberikan kepada RS Swasta
yang menjadi Provider BPJS
 Program BPJS menjadi solusi bagi masyarakat dan RS

19 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018


PELAYANAN KESEHATAN St. Carolus

20 Pelaksanaan JKN di PKSC 11/11/2018

Anda mungkin juga menyukai