Anda di halaman 1dari 23

GIZI USIA LANJUT

Pendahuluan
• Usia lanjut termasuk kelompok yang
mudah terkena sakit, lebih mudah menjadi
kronis dan lama penyembuhannya
• Biaya pengobatan usila merupakan pos
pengeluaran terbesar dalam keluarga
• 2/3 penyakit berhubungan erat dengan gizi
seperti penyakit jantung, hipertensi, DM,
kanker dan penyakit degeneratif lainnya
Pengertian
• Gizi adalah hubungan antara makanan dan kesehatan
• Zat-Zat Gizi adalah zat-zat yangb terdapat dalam
makanan yang berpengaruh terhadap kesehatan
• Keadaan Gizi usia lanjut dipengaruhi oleh faktor
kesehatan maupun di luar kesehatan
• Usia Lanjut ditandai adanya perubahan fisiologis
maupun penampilan fisik seperti rambut beruban, kulit
mengkerut, gigi ompong, pendengaran berkurang
• BMR berkurang sekitar 20%
Kebutuhan Zat Gizi Usia Lanjut
• Hidangan beraneka ragam merupakan hidangan
sehari-hari minimal terdiri dari 4 jenis bahan
makanan yaitu sebagai makanan pokok, luk
pauk, sayur dan buah
• Makanan yang dikonsumsi tiap kali makan
bervariasi dan beraneka ragam dapat menjamin
kelengkapan zat gizi yang diperlukan tubuh.
Dengan mengkonsumsi aneka ragam bahan
makanan zat-zat gizi dalam bahan makanan
dapat saling bantu membantu
• Vitamin, mineral dan serat dibutuhkan dalan
jumlah yang cukup untuk memelihara dan
mendukung kelancaran proses dalam tubuh
Peranan Energi
• Sumber energi terbesar berasal dari karbohidrat yaitu
berasal dari makanan pokok seperti beras, tepung
terigu, kentang, ubi, singkong, sagu dsb.
• Pada usia lanjut kebutuhan energi menurun karena
basal metabolisme tubuh dan aktifitas fisik menurun
dibandingkan pada usia dewasa
• Kelebihan energi akibat konsumsi makanan yang
berlebihan maka akan disimpan dalam jaringan
lemak sehingga mengakibatkan kenaikan berat
badan.
• Berat badan yang berlebihan dapat menyebabkan
timbulnya penyakit degeneratif
• Sebaliknya kekurangan energi dapat mengakibatkan
penurunan berat badan sehingga fungsi tubuh
mengalami penurunan sehingga daya tahan tubuh
menurun, dan kesanggupan bekerja mengalami
penurunan
Peranan Protein
• Pada usia lanjut protein yang dikonsumsi
tidak digunakan untuk pertumbuhan,
melainkan untuk memelihara dan
menggantikan sel jaringan yang rusak dan
mengatur fungsi fisiologis organ tubuh
• Kebutuhan protein usia lanjut laki-laki dan
perempuan ± 50 g/hari
• Pemenuhan protein diambil berasal dari
protein yang bernilai biologi tinggi seperti
telur, ikan, daging, susu dll
• Konsumsi protein yang berlebihan
memperberat fungsi ginjal
Peranan Lemak

• Lemak berguna untuk penyerapan vitamin


ADEK
• Lemak dapat disimpan dalam tubuh sebagai
cadangan energi
• Konsumsi lemak berlebihan pada usia lanjut
tidak dianjurkan karena dapat meningkatkan
kadar lemak dalam tubuh, khususnya kadar
kolesterol darah
• Sebaiknya mengkonsumsilemak berasal dari
tumbuh-tumbuhan
• Asupan lemak tidak melebihi 20% dari jumlah
total energi yang dibutuhkan
Peranan Mineral
• Mineral dibutuhkan dalan jumlah yang
sedikit akan tetapi peranannya sangat
penting dalam berbagai prosess metabolik
dalam tubuh. Sehingga asupan mineral
kurang dari kebutuhannya dapat
mengganggu kelangsungan proses dalam
tubuh.
Kalsium
• Kebutuhan kalsium yang dianjurkan 500
mg/hari
• Untuk penderita osteoporosis kalsium
yang dianjurkan 800 mg/hari
• Sumber kalsium adalah ikan asin, ikan
teri, tulang ikan, ikan teri, daun katuk,
tahu, keju dan susu.
Fe/ Zat Besi
• Masalah anemia sering ditemukan pada usia
lanjut, hal ini dikarenakan asupan Fe dalam
makanan sehari-hari rendah, atau dapat juga
dikarenakan gangguan absorbsi Fe.
• Kebutuhan Fe pada laki-laki dan perempuan ±
10 mg/hari
• Sumber Fe terdapat pada daging, hati, ayam
dan ikan
Natrium (NaCl)
• Garam merupakan bahan dan bumbu masak
yang paling banyak unsur Natrium
• Konsumsi natrium berlebihan merupakan
pemicu gterjadinya penyakit hipertensi .
Hipertensi yang tidak terkontol dapat
mengakibatkan terjadinya stroke dan penyakit
jantung.
• Konsumsi garam yang dianjurkan tidak lebih
dari 2,5 gr/hari tiap 1000 kcal kebutuhan enegi
Beberapa saran /cara mengurangi
garam dalam makanan :
• Lebih banyak mengkonsumsi makanan segar
dari pada mengkonsumsi makanan jadi.
• Untuk menambah cita rasa makanan sebaiknya
gunakan bumbu seperti daun salam, jeruk .
• Batasi makanan yang mengandung garam
seperti acar, asinan, makanan kaleng, dan
bumbu-bumbu menngunakan garam seperti
tauco, kecap asin dsb.
Air
• Kemunduran fungsi metabolisme dalam tubuh
pada usia lanjut dapat mengakibatkan terjadinya
penumpukan sisa makanan di dalam tubuh. Hal
ini berbahaya bagi ginjal yang harus bekerja
berat mengeluarkan sisa metabolik dalam tubuh.
Sehingga dianjurkan untuk minum air yang
banyak .
• Cairan yang dikonsumsi minimal 2 liter/hari (8
gelas/hari)
Peranan Serat
• Makanan berserat pada usia lanjut diperlukan
agar proses buang air besar lancar teratur.
Serat mempunyai dampak kesehatan antara
lain dapat memberikan rasa kenyang dalam
waktu yang lama sehingga keinginan untuk
makan yang lain berkurang hal ini baik untu
usia lanjut yang mengalami kenaikan berat
badan yang berlebihan maupun untuk usia
lanjut yang menderita penyakit Diabetes
Mellitus
• Serat yang tinggi dapat mencegah penyakit
jantung koroner, kanker usus, penyakit
divertikulosis
Peranan Vitamin
Vitamin mempunyai fungsi sbb:
• Mengatur berbagai proses metabolisme
dalam tubuh
• Mempertahankan fungsi jaringan
• Pembentukan sel-sel baru
• Membantu pembuatan zat-zat tertentu
dalam tubuh
Sumber Serat :
• Sayuran hijau seperti bayam, daun singkong,
daun katuk, daun pepaya, kangkung, buncis dll
• Buah-buahan seperti belimbing, jeruk manis,
mangga, jambu biji, pepaya
• Serealia seperti beras, jagung, havermuth
• Kacang-kacangan dan hasil olah seperti
kacang merah, kacang kedele, kacang hajau,
tempe, tahu
Peranan Vitamin
• Mengatur proses metabolisme tubuh
• Mempertahankan fungsi berbagai jaringan
• Mempengaruhipertumbuhan dan
pembentukan sel baru
• Membantu pembuatan zat-zat tertentu
dalam tubuh
Vitamin A
• Berpengaruh baik untuk penglihatan,
ketahanan jaringan, dan daya tahan
tubuh
• Laki-laki : 4000 µg karotin
• Perempuan :3500 µg karotin
Vitamin B6
• Laki-laki : 2,2 µg/hari
• Perempuan : 2,0 µg/hari

• Vitamin B1 :
• Laki-laki : 1,2 mg/hari
• Perempuan : 1,0 mg/hari
• Vit C : 60 mg/hari
• Vit D : 5 µg/hari
Contoh Menu dan Standar
Makanan pada Usila

Pagi 10.00 Siang 16.00 Sore

Roti isi 40 gr Kac ijo Nasi 100 g Talam 25 gr Nasi 100 g


Telur 25 gr Ikan 40 g The manis Ayam 50 g
Susu 100 ml Tempe 25 g 100m gr Sup sayuran
Bening Bayam 75
75 g Pisang 50 g
Pepaya 100 g
• Pedoman memilih diit yang sehat mengacu pada “ 13
Pesan Dasar Gizi Seimbang “ a.l :

1. Pilih makanan bervariasi dan aneka ragam


2. Batasi KH, lemak dan protein terutama hewani
3. Dianjurkan minum susu skim atau rendah lemak
4. Gunakan garam beryodium, dan batasi konsumsi garam
5. Dianjurkan mengkonsumsi sayuran hijau dan buah2an
berwarna merah
6. Sarapan sangat bermanfaat untuk memelihara ketahanan fisik
dan produktivitas waktu bekerja
7. Minum air putih matang se-kurang2nya 8 gelas setiap hari
8. Hindari minum minuman ber alkohol
9. Pilihlah bahan makanan yang segar tidak tercemar
10. Biasakan membaca label sebelum membeli bhn mkn an yang
di kemas

Anda mungkin juga menyukai