Anda di halaman 1dari 9

Analisis Karakteristik Lapis Tipis Aspal Pasir (Latasir)

Kelas A (Sand Sheet A)

METODOLOGI PENELITIAN
OLEH
RABIAH - 1610811120034
J al an adalah sal ah satu sarana transportasi untuk menunjang
berbagai sektor pembangunan dan mer upakan sarana dalam
pembangunan w i layah dari daerah sepanjang jalan ters ebut . Ol eh karena
i tu , tra nsportasi jalan raya merupakan kegiatan penggerak ekonomi yang
penting di sampi ng j uga menjadi sarana akti fi tas penduduk yang
meli batkan masalah -masalah dan potensi pengembangan ekonomi , sosial
dan budaya serta untuk me mpermudah hubungan dari suatu daerah ke
daerah l ai n .
Berdasarkan Spesi fikasi Umum 2010 (Revi si 3) D i vi si 6 tent ang
perkerasan aspal terdapat berbagai macam j eni s campuran beraspal
antara l ai n lapi s ti pi s aspal pasi r (Latasi r /SS), l api s ti pi s aspal beto n
(Lataston /H R S), dan l api s aspal beton (Laston /AC) .
Latasi r merupakan l api s penutup permukaan perkeraan yang
terdi ri atas agregat halus atau pasir atau campuran keduanya , dan aspal
keras y ang di campur dihampar dan dipadatkan dalam keadaan panas pada
temperatur tertentu . Penggunaan aregat keci l yai tu pasi r merupakan
materi al dasar dal am perencanaan perkerasan j al an raya .
Kal i mantan Selatan merupakan sal ah sat u provinsi di Indonesi a
yang terl etak di pulau Kali mantan yang memi li ki berbagai j eni s pasi r yang
dapat di manfaatkan sebagai materi al campuran perkerasan j al an yang
terdapat di berbagai daerah kota /kabupaten di Kal i mantan Sel atan .
Karakteri sti k yang berbeda pada ti ap j eni s -jeni s pasir
mempengaruhi kuali tas campuran dal am perencanaan perkerasan jalan .
D engan banyaknya jeni s pasi r yang ada di Kali mantan Selatan ma ka
dibutuhkan pasi r dengan kuali tas yang bai k agar di dapatkan gradasi dan
karakteri sti k campuran yang bai k. Ol eh karena i tu dilakukan sebuah
penel i tian Anali si s Karakteri sti k Pada Campuran Latasi r Kelas A ( Sand
Sheet -A ) dengan Menggunakan Berbagai Jeni s Pasi r di Provi nsi
Kal i mantan Sel atan .
Rumusan Masalah dari penelitian ini adalah :

 Bagaimana pengaruh beberapa jenis pasir


yang berbeda terhadap karakteristik Rumusan Masalah
marshall pada campuran Latasir Kelas A
(Sand Sheet-A)?
 Bagaimana durabilitas beberapa jenis pasir
yang terjadi pada campuran Latasir Kelas A
(Sand Sheet-A)?

The Power of PowerPoint | 5


Tujuan Penelitian

Mengetahui karakteristik Mengetahui durabilitas


marshall pada campuran yang terjadi pada
Latasir Kelas A (Sand berbagai jenis pasir
Sheet-A) dari berbagai dalam campuran Latasir
jenis pasir yang Kelas A (Sand Sheet-A).
digunakan.
Manfaat Penelitian

Mengetahui durabilitas
berbagai jenis pasir yang
terjadi pada campuran
Mengetahui karakteristik Latasir Kelas A (Sand
marshall berbagai jenis Sheet-A).
pasir sebagai bahan
campuran Latasir Kelas A
(Sand Sheet-A).
Batasan Masalah

Pengujian berdasarkan Jenis pasir yang


karakteristik digunakan pada
marshall yang sesuai penelitian ini adalah
SNI 06-2489-1991. Pasir Barito, Pasir
Martapura, Pasir Rantau,
dan Pasir Kelua.
Thank You! 

Anda mungkin juga menyukai