Anda di halaman 1dari 18

Perilaku Hidup

Bersih dan
Sehat
(PHBS)

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVESITAS ISLAM MALANG
”Sehat” Itu Sebenarnya Apa yaa?
• Sehat adalah kondisi fisik, mental, dan sosial
yang sejahtera sempurna dan bukan sekedar
tidak sakit atau tidak cacat (WHO, 1948).
Bersih belum pasti sehat
Tapiii
Sehat Sudah Pasti Bersih
Jadi, Untuk menjadi tetap sehat, kita harus
memiliki Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
(PHBS)
Apa Saja Perilaku Hidup Bersih
dan Sehat??
1.Pertolongan Persalinan oleh Tenaga
Kesehatan
• pertolongan persalinan tenaga medis dan
non tenaga medis.wmv
2.Berikan ASI
• Berikan ASI 6
bulan pertama - 2
tahun
• Inisiasi
Menyusui.wmv
3.Timbang Balita
4.Basmi Jentik Nyamuk
5.Cuci Tangan Pakai Sabun
• Pakai air
mengalir yang
bersih ( kran )
• Pakai sabun
• CUCI
TANGAN.wmv
6.Tersedianya Air Bersih
7.Tersedianya Jamban
• Jarak
sumber air
dengan
septipteng
+ 10 m

• Buang
kotoran
hewan
peliharan +
10 m dari
sumber air
8.Makan dengan Gizi Seimbang
Sayur dan Buah, Setiap Hari
9.Aktivitas Fisik Setiap Hari
10.Tidak Merokok
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
Dalam Islam
Fakta!!!!
• Rasulullah sudah mengajarkan mandi sejak 14
abad yang lalu (Jauh lebih dulu daripada
peradaban maju Eropa)
• Rasulullah tahu bahwa mandi banyak manfaatnya
untuk kulit
• Ayat tentang kebersihan :
Innallaha yuhibbuttawwaabiin wa yuhibbul
mutathohhiriin:
(Sesungguhnya Allah mencintai orang yang
taubat dan mencintai orang-orang yang menjaga
kebersihan) “Al Baqoroh ayat 222”
Fakta!!!!

Jauh sebelum peradaban maju eropa Rasulullah


SAW juga telah mengajarkan untuk:

• Membersihkan gigi dengan siwak


• Mencuci bekas kencing
• Pola makan
• Olahraga
Kesehatan lahir bukan hanya karena
kita mengetahui apa itu perilaku
bersih, melainkan juga diperlukan
semangat dari dalam diri kita untuk
terus hidup bersih dan sehat

Anda mungkin juga menyukai