Anda di halaman 1dari 4

DISCOVERY LEARNING

BERVISI SETS
PEMBELAJARAN KIMIA MENGGUNAKAN METODE DISKUSI DAN
DISCOVERY TERPIMPIN BERORIENTASI SETS DITINJAU DARI KEMAMPUAN
MEMORI SISWA PADA MATERI ZAT ADIKTIF DAN PSIKOTROPIKA DI SMP
NEGERI 22 SURAKARTA
Oleh Siska Ela Kartika
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

Metode discovery terpimpin berorientasi SETS adalah sistem belajar mengajar dimana
guru menyajikan bahan pelajaran tidak dalam bentuk final, tetapi anak didik diberi
peluang untuk mencari dan menemukannya sendiri. Pada penemuan tersebut, peserta
didik diarahkan untuk bisa menemukan keterkaitan antara unsur sains yang
diperbincangkan dengan unsur – unsur lain dalam SETS yang mempengaruhi
keterkaitan antara unsur tersebut bila diubah dalam bentuk teknologi.

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


Prosedur Pelaksanaan

PROBLEM
STATEMENT GENERALIZATION
DATA PROCESING

SIMULATION VERIFICATION
DATA COLLECTION

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com


 Para siswa memerlukan penemuan konsep, prinsip dan pemecahan
masalah untuk menjadi miliknya lebih daripada sekedar
mendapatkannya dari seorang guru atau sebuah buku
 Proses penemuan berkaitan dengan apa yang ada dalam kehidupan sehari – hari yang
didukung dengan ex : praktikum yang bisa membantu siswa dalam proses penemuan konsep
sehingga siswa akan memperoleh pengalaman belajar dari simulasi yang dilakukan
 Berorientasi SETS memiliki makna dimana dalam proses pembelajaran, dimana peserta didik
diajak untuk bisa memperbincangkan tentang pemanfaatan konsep sains ke bentuk teknologi untuk
kepentingan masyarakat, berbagai kemungkinan akibat yang terjadi dalam proses pentransferan
sains ke bentuk teknologi, serta menjelaskan keterkaitan antara unsur sains dengan unsur lain dalam
SETS

The Power of PowerPoint | http://thepopp.com

Anda mungkin juga menyukai