Anda di halaman 1dari 12

FISIOLOGI HEWAN 02

Februari 2019

NAMA MATA KULIAH : FISIOLOGI HEWAN 02


KODE MATA KULIAH : BIW 2201
BOBOt SKS : 3 (2-1)
PROGRAM STUDI : BIOLOGI
FAKULTAS : BIOLOGI
PENGAJAR : Sorta Basar Ida S., Dr.
Untung Susilo. MS.
Farida Nur Rachmawati, MSi.
Eko Setio Wibowo, SSi.,MSi
Hana, S.Si., MSi
FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Deskripsi Singkat MK
Mata kuliah ini berisi kajian komparatif tentang
bagaimana hewan melaksanakan fungsinya agar
dapat survival terkait dengan aspek imunitas,
respirasi, ekskresi, keseimbangan cairan & asam-
basa, digesti, keseimbangan energi dan fisiologi
thermal serta reproduksi.
FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Kompetensi Mata Kuliah


Setelah mengikuti pembelajaran di dalam mata
kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu
menjelaskan tentang aspek imunitas, respirasi,
ekskresi, keseimbangan cairan & asam-basa,
digesti, keseimbangan energi dan fisiologi
thermal serta reproduksi.
UNIVERSITAS
JENDERAL SOEDIRMAN

FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Manfaat Mata Kuliah :


Mata kuliah ini akan sangat membantu mahasiswa untuk
mengambil matakuliah lanjutan, meningkatkan wawasan
mahasiswa tentang proses fisiologi pada hewan hidup
sehingga bila terjadi perubahan fungsi pada hewan akan
dapat mencari pemecahan permasalahan dengan lebih
konprehensif melalui pendekatan interaksi faktor lingkungan
dengan fungsi normal hewan pada level organ hingga
tingkat seluler. Selain itu, mahasiswa juga akan terbekali
pengetahuan yang sangat berguna untuk menyelesaikan
tugas akhir.
4
UNIVERSITAS
JENDERAL SOEDIRMAN

FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Outcome :
a. Mahasiswa dapat mengembangkan
kemampuan pemahaman Fisiologi
Hewan II hingga level seluler
b. Mahasiswa dapat mengembangkan
kemampuan bekerja dengan
menggunakan konsep fisiologi
5
FISIOLOGI HEWAN 01
Februari 2019

REFERENCES :

Hill, R.W., Wyse, G.A. And M. Anderson, 2012. Animal


Physiology. Third edition. Sunderland, USA.
Sherwood, L., Klandorf, H., and Yancey, P.H., 2013.
Animal Physiology, from genes to organisms. 2-ed.
Brook/Cole Cengage Learning, Australia, United
Kingdoms, United States.
FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

References (Jurnal):
• Comparative Biochemistry and Physiology
• Experimental zoology

7
FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Tata tertib kuliah:


• Wajib hadir kuliah 75 % untuk dapat ikut ujian FH02
• Hadir kuliah dengan berpakaian rapi, tidak memakai
kaos oblong, dan bersepatu,serta tidak memakai celana
sobek
• Keterlambatan yang masih bisa ditolelir adalah 5 menit,
• Dalam ruang kelas ketika kuliah, mhs wajib melepas
jaket,topi,dan mensilent hp.
• Wajib mengikuti seluruh acara praktikum FH 02
FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

PELAKSANAAN KUIS
Pada 1 minggu sebelum UTS atau UAS akan
dilakukan kuis dengan materi kuliah yang telah
didiskusikan. Jadi kuis akan dilakukan dua kali, satu
kali sebelum UTS dan satu kali sebelum UAS.
Bentuk soal kuis adalah objektif test
UNIVERSITAS
JENDERAL SOEDIRMAN

FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

Evaluasi pembelajaran
Komponen Yang Dinilai :
• Nilai Ujian Tengah Semester = 20 %
• Nilai Ujian Akhir Semester = 20 %
• Nilai rata-rata Kuis = 10 %
• Mengerjakan Tugas Terstruktur = 20 %
• Praktikum = 30 %
------------------------------------------------------
• Total = 100 %
10
UNIVERSITAS
JENDERAL SOEDIRMAN

FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

PEDOMAN TT KELOMPOK
• Topik makalah :
relevan dengan topik bahasan Kuliah Fisiologi Hewan 01
• Referensi minimal berisi 1 (satu) journal berbahasa inggris
yang relevan dengan topik, terbitan tahun 2014-2017
• Judul makalah tidak boleh sama antar kelompok
• Setiap kelompok terdiri dari 3 mahasiswa yang menulis satu
judul makalah untuk satu topik
UNIVERSITAS
JENDERAL SOEDIRMAN

FISIOLOGI HEWAN 02
Februari 2019

• Makalah dikirim ke e-mail dosen, paling lambat


pertemuan ke 6, pukul 24.00
• Makalah minimal berisi bab pendahuluan,
diskusi, kesimpulan dan daftar referensi
• Makalah ditulis dengan huruf arial, font 12, 1
spasi, margin kiri 4 cm, atas, kanan dan bawah
2,5 cm, jumlah halaman minimal 3 halaman

Anda mungkin juga menyukai