Anda di halaman 1dari 8

Pembuatan preparat apusan

sperma mencit

Oleh :
Kelompok 1
1. Fatiyatur Rosyidah (160342606212)
2. Riris Novia Azemi (160342606286)
3. Rizky Putri Ramadhany (160342606228)
Tujuan

1. Untuk mengetahui metode pembuatan


preparat apusan sperma mencit (Mus
musculus)
2. Untuk mengamati morfologi dari sperma
mencit (Mus musculus)
Alat dan Bahan
• Kaca penutup
• Kaca benda
• Mikroskop
• Set alat bedah

Alat •

Cawan petri
Stirer

• Mencit jantan
• NaCl 0,9%
• Larutan eosin nigrosin ( nigrosin 20 gr,
sodium sitrat 1,5 gr,, eosin yellow 3,3 gr,

Bahan 300 ml aquades)


• Balsem kanada
Cara kerja

1 2 3
Pengambilan Pembuatan Pewarnaan
sperma mencit larutan eosin- preparat
nigrosin
Cara kerja
1.Pengambilan sperma mencit

Dilakukan pembedahan
Mencit (Mus musculus)
(section) terhadap
jantan dibunuh (killing)
tubuh mencit jantan
dengan teknik dislokasi
untuk mendapatkan
leher
bagian epididimis nya.

Bagian epididimis dari


Dilakukan pencacahan
mencit jantan diambil
terhadap epididimis
dan ditaruh di cawan
mencit yang sudah
petri yang sudah ada
diambil.
larutan NaCl 0,9%
Cara kerja Nigrosin 20 g dan
sodium sitrat 1.5 gr
Distirer
dalam 300 ml
2. Pembuatan larutan
eosin-nigrosin aquades

Disesuaikan pH 6.8- Ditambahlan eosin


7 yellow 3.3 gr

Larutan dibiarkan
beberapa hari dan
disaring
Cara kerja
3. Pewarnaan preparat

Dilakukan pencampuran cairan


sperma mencit dengan larutan eosin
–nigrosin dengan perbandingan 1:4

Dibuat preparat ulas tipis pada kaca


benda dan kemudian dikeringkan

Setelah kering ditambahkan dengan


balsem kanada, dan ditutup dengan
kaca penutup.
Terima Kasih   

Anda mungkin juga menyukai