Anda di halaman 1dari 22

DASAR-DASAR KIMIA BIOLOGI

Mgg Mgg
1 Karakteristik dan Klasifikasi Makhluk Hidup 9 Inti Sel dan kromosom
1 Karakteristik Makhluk Hidup 1. Organisasi inti sel
2 Konsep dan Aplikasi Sistem Klasifikasi 2. Struktur kromosom
3 Ciri-Ciri Makhluk Hidup

2 Organisasi Makhluk Hidup; Bag I 10 Sitoskeleton dan Motilitas Sel


1 Struktur sel dan organisasi 1. Sitoskelleton
2 Tingkat organisasi 2. Motilitas Sel

3 Organisasi Makhluk Hidup; Bagian II 11 Nutrisi Tanaman


3 Ukuran spesimen 1 Struktur Daun, 2 Fotosintesis
4 Teknik mikroskopi 3 Kebutuhan Mineral

4 Kimia Sel/ Makromolekul: Bagian I 12 Nutrisi Manusia dan Hewan


1 Struktur Karbohidrat dalam sel dan fungsi 1 Pola Makan/Diet
biologis 2 pencernaan mekanik
2 Struktur Lipid dalam sel dan fungsi biologis 3 pencernaan Kimia, 4 Penyerapan

5 Kimia Sel/ Makromolekul: Bagian II 13 Transportasi pada tumbuhan


3 Struktur Protein dalam sel dan fungsi biologis 1 sistem transportasi pada tumbuhan
4 Struktur Asam Nukleat dalam sel dan fungsi 2 Penyerapan Air
biologis 3 Transpirasi

6 Membran sel dan transport membran 14 Transportasi pada hewan


1 Struktur Membran Sel 1 Sistem transportasi pada hewan
2 Difusi dan Osmosis 2 Jantung
3 Transport aktif 3 Darah dan pembuluh limfatik

7 Pengenalan Sistem Penghantaran 15 Respirasi


1. sinyal elektrik 1 sistem Respirasi
2. sinyal transduksi 2 respirasi aerobik
3. struktur ekstraseluler 3 respirasi anaerobik

8 UTS 16 UAS
 Biologi vs Kimia Biologi

 Kimia Biologi/Biokimia?
pentingnya pemahaman aspek biologi untuk
pengembangan dan aplikasi ilmu kimia:
- drug delivery (kimia fisik, analitik, organik,
biokimia)
- biomaterial (biofisik, material, biokimia)
- Energi alternatif (Bioenergi :kimia fisik, biokimia)
; exp: MFC
- Biosensor (analitik, biofisik, material, biokimia)
- Extremozyme (industri biokatalis)
- nutraceutical (organik, biokimia)
- Penyakit degeneratif
- dll)
◦ Sistem pengiriman obat spesifik adalah bentuk
khusus dari sistem pengiriman obat dimana obat
tersebut ditargetkan secara selektif atau dikirim
hanya ke tempat tindakan atau penyerapannya dan
tidak ke organ atau jaringan non-target atau sel.

◦ metode pemberian obat kepada pasien dengan cara


meningkatkan konsentrasi obat di beberapa bagian
tubuh relatif terhadap bagian lain. (Bagian tubuh:
jaringan dan sel)
OBAT BISA DIKIRIM KE:
◦ sisi aktif pembuluh kapiler.
◦ ke jenis sel tertentu (atau) bahkan daerah intraselular.
Contoh: Sel tumor tapi tidak ke sel normal.
◦ ke organ tertentu (atau) jaringan tertentu dengan
membentuk kompleks dengan carrier yang mengenali
target.

Maka penting untuk mengenal type-type jaringan dan sel;


sehingga obat bisa didesain sesuai jaringan/sel target
 Tiap jaringan mengandung beragam sel
 Tiap sel memiliki karakteristik sendiri, meski secara umum
sama

Bahan Kajian:
Organisasi Makhluk Hidup
Membran dan transport membran
Pengenalan Sistem Penghantaran
 Biomaterial adalah zat yang telah direkayasa untuk
berinteraksi dengan sistem biologis untuk tujuan medis -
baik terapi (mengobati, menambah, memperbaiki atau
mengganti fungsi jaringan tubuh) atau diagnostik. Bahan
dimaksudkan untuk berinteraksi dengan sistem biologis
untuk mengevaluasi, merawat, menambah atau mengganti
jaringan, organ atau fungsi tubuh
 Parameter Seleksi Material Harus aktif secara biologis
(sifat hidrofilik sehingga sel akan terpasang) Sterilisasi -
tanpa kehilangan harta benda (untuk mencegah
kontaminasi) Kekuatan mekanis (menahan tegangan
geser yang dihasilkan oleh aliran cairan biologis)
Biokompatibel (tidak boleh melibatkan setiap reaksi yang
tidak dapat rusak) Biodegradable (seharusnya tidak
memberi efek berbahaya) Biasanya tiga kelompok
biomaterial individual digunakan dalam pembuatan
perancah untuk teknik jaringan
Material kontak lens terupdate:
Hydrogel, polimer penyerap air
yang menggunakan kadar air
untuk mentransmisikan
oksigen ke mata melalui lensa.
 Karakteristik makhluk hidup
 Organisasi makhluk hidup
 Kimia Sel/Makromolekul
 Bioenergy :
◦ renewable energy produced by living organisms

◦ Biomass is any organic material which has stored


sunlight in the form of chemical energy. As a fuel it
may include wood, wood waste, straw, manure,
sugarcane, and many other by-products from a
variety of agricultural processes
Bahan Kajian:
Organisasi sel/jaringan
Kimia sel/makromolekul
 Biosensor adalah alat untuk mendeteksi analit
yang menggabungkan komponen biologis
dengan komponen detektor fisio-kimia.
 Elemen biologis yang sensitif, mis. jaringan,
mikroorganisme, organel, reseptor sel, enzim,
antibodi, asam nukleat, dan lain-lain, adalah
komponen turunan biologis atau komponen
biomimetik yang berinteraksi, mengikat, atau
mengenali dengan analit yang diteliti.
 Elemen biologis yang sensitif juga bisa
diciptakan oleh rekayasa biologis.
Bahan Kajian:
Organisasi sel/jaringan
Kimia sel/makromolekul
 Enzim, sering diisolasi dari archaea, yang
dikenal sebagai prokariot ekstremofilik yang
bisa berfungsi pada lingkungan ekstrim

 Karena karakteristik intrinsiknya, enzim ini


telah mempengaruhi hampir semua pasar
industri dan permintaan terus meningkat
selama bertahun-tahun. Katalis alami ini
cepat, efisien, dan selektif, selain
menghasilkan produk samping rendah.
Materi terkait:
Karakteristik makhluk hidup
Kimia sel/makromolekul
 Penyakit degeneratif  penyakit yg timbul akibat
kemunduran fungsi sel

 Penyebab: gaya hidup yang salah


o Merokok
o Konsumsi alkohol yang berlebih
o Kurang aktifitas fisik (sedentary lifestyle)
o Kurang konsumsi serat
o Konsumsi padat energi
o Obesitas sentral (abdominal obesity).

Pemahaman biologi molekular penting untuk mengetahui


dan memahami mekanismenya sehingga bisa didesain
treatment yang tepat
ALZHEIMER

WHY ?
HOW ?

Terbentuk plak
penyusutan (plaque)
Penyebab Alzheimer …..diabetes

Advance Glycation End products

Struktur Protein
berubah

Biophysical study
(biologi, kimia, fisika)
 Organisasi makhluk hidup
 Kimia sel/makromolekul
 Membran sel dan transport membran
 Sistem penghantaran
 Nutrisi
 Sistem Transportasi sel

80 % dari bidang
biologi dan kimia
NAME FIELD OF INFLUENCE NAME FIELD OF INFLUENCE
1. Alain Aspect Quantum Theory 26. Martin Karplus Quantum Chemistry
2. David Baltimore Virology—HIV & Cancer 27. Donald Knuth Computer Programming
3. Allen Bard Electrochemistry 28. Robert Marks II Computational Intelligence

4. Timothy Berners- Lee Computer Science 29. Craig Mello Molecular Medicine
5. John Tyler Bonner Evolutionary Biology 30. Luc Montagnier Immunology—HIV
6. Dennis Bray Molecular Biology 31. Gordon Moore Physicist—Intel Corp.
7. Sydney Brenner Biology—Genetics 32. Kary Mullis DNA Chemist
8. Pierre Chambon Genetics & Cellular 33. C. Nüsslein- Volhard Developmental Biology
Biology
9. Simon Conway Morris Evolutionary 34. Seiji Ogawa fMRI Technology
Paleobiology
10. Mildred Dresselhaus Carbon Science 35. Jeremiah Ostriker Astrophysics
11. Gerald M. Edelman Neuroscience 36. Roger Penrose Mathematics & Physics
12. Ronald Evans Molecular Genetics 37. Stanley Prusiner Neurodegeneration
13. Anthony Fauci Immunology—HIV 38. Henry F. Schaefer III Quantum Chemistry
14. Anthony Fire Genetics—RNAi 39. Thomas Südhof Neurotransmission
15. Jean Fréchet Biotechnology 40. Jack Szostak Genetics
16. Margaret Geller Astronomy 41. James Tour Nanotechnology

Anda mungkin juga menyukai