Anda di halaman 1dari 30

Sistem

pelayanan
kesehatan
Oleh
Ni Made Amelia Ratnata
Dewi
Latar Belakang
- Tiap penyakit bisa disembuhkan atau dicegah dengan
perkembangan teknologi.
- Bagaimana cara mendapatkan obat, vaksin, informasii,
pencegahan pengobatan dengan jumlah yang memadai
dan harga yang masuk akal bagii yang memerlukaj?
- Sistem pelayanan kesehatan terbentu karena manusia
ingin melindungi kesehatan mereka perlu sistem
- Perlu waktu untuk mengembangkan sistem pelayanan
kesehatan yang terorganisir
Latar Belakang
 Sistem
pelayanan kesehatan berbeda
dengan sistem sosial lain
 Biaya bisa sangat mahal sulit
diprediksi
 Berbagi resiko dan menyediakan
proteksi finansial (asuransi)
Definisi
 System
Sebuah tatanan yang berisi komponen
yang berhubungan satu dengan yang lain
yang memiliki tujuan yang jelas dan sama.

 Health
Kondisi fisik, mental, sosial yang baik
sehingga seseorang dapat hidup secara
produktif dari sisi ekonomi dan sosial
Sistem pelayanan kesehatan
Menurut Dubois Miley (2005 317)
 Sistem pelayanan kesehatan merupakan
jaringan pelayanan interdisipliner, komprehensif,
dan kompleks, terdiri dari aktivitas diagnosis, treatmen,
rehabilitasi, pemeliharaan kesehatan dan pencegahan
untuk masyarakat pada seluruh kelompok umur dan
dalam berbagai keadaan.

 Berbagai sistem pelayanan kesehatan meliputi pelayanan


kesehatan masyarakat, rumah sakit-rumah sakit, klinik-klinik
medikal, organisasi-organisasi pemeliharaan kesehatan,
lembaga kesehatan rumah, perawatan dalam rumah,
klinik-klinik kesehatan mental, dan pelayanan-
pelayanan rehabilitasi.
 Pelayanan Kesehatan adalah:
Setiap upaya yang dilaksanakan sendiri
atau secara bersama dalam suatu
organisasi untuk memelihara dan
meningkatkan kesehatan, mencegah
dan menyembuhkan penyakit serta
memulihkan dan meningkatkan
kesehatan perorangan, keluarga,
kelompok maupun masyarakat
Tujuan Sistem pelayanan
kesehatan
 Terselenggaranya pembangunan
kesehatan oleh semua potensi bangsa,
baik masyarakat, swasta maupun
pemerintah secara sinergis, berhasil-guna
dan berdaya-guna, sehingga tercapai
derajat kesehatan masyarakat yang
setinggi-tingginya.
Kesehatan dalam Sistem
• Input
Bahan untuk dapat menimplementasikan kesehatan
(manusia, uang, obat, alkes, etc)
• Process
Sistem penghantaran jasa kesehatan, manajemen
kesehatan, riset kesehatan
• Output
Implementasi dari berkembangnya kesehatan
• Outcome
Terciptanya status kesehatan yang maksimal
Elemen Utama dalam sistem
kesehatan
• Organisasi sistem pelayanan
kesehatan
Memiliki sistem yang jelas, jumlah,
distribusi, hubungan yang baik antara
tiap jasa pelayanan kesehatan
• Organisasi Finansial
Memiliki kuantitas yang jelas, distribusi,
utilisasi, mekanisme finansial yang valid
Elemen Utama dalam
sistem kesehatan
• Kualitas sistem pelayanan kesehatan
Dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan
situasi dari masyarakat
Bentuk Utama sistem
pelayanan kesehatan
• The roles of health system’s components
(Government, community, Healthcare
provider)
 Monopoly of the Government → Socialist Country;
private healthcare provider is not known
 Government domination → Developing Countries;
Indonesia
 Private domination → Liberalist Country;
Government roles → public goods
Bentuk Utama sistem
pelayanan kesehatan
• Utilisasi,sumber, prosedur dan kapabilitas
 Sistem kesehatan yang secara optimal
memanfaatkan perkembangan sainstek terbaru
 negara maju
 Sistem kesehatan yang baru mulai
memanfaatkan perkembangan sainstek terbaru
 negara berkembang
 Sistem kesehatan yang belum memanfaatkan
perkembangan sainstek terbaru  negara
kurang maju/belum berkembang
Bentuk Utama sistem
pelayanan kesehatan
• Dimensi ekonomi, politik dan intervensi pemerintah
 Entrepreneurial & permissive
pengaruh pasar sangat dominan intervensi
pemerintah minimal
Well-fare oriented
Intervensi pemerintah ke arah sektor swasta,
terutama untuk keuangan perawatan kesehatan
pribadi
Bentuk sistem pelayanan
kesehatan
 Komperehensif dan universal
Intervensi lebih banyak terhadap pasar untuk
memenuhi jasa pelayanan kesehatan kepada
semua orang tanpa batas
 Sosialis dan perencanaan terpusat
Intervensi pemerintah pada sektor swasta sangat
ketat untuk mengurangi perkembangan sekttor
swasta sehingga dapat tercipta sistem kesehatan
yang terpusat
Health System Performa
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
 Penataan layanan
Penataan layanan (pengawasan) menetapkan
konteks & kerangka kerja kebijakan untuk sistem
kesehatan secara keseluruhan,
merupakan tanggung jawab pemerintah untuk
memainkan peran  membelanjakan
pendapatan yang dibayar orang melalui pajak
dan asuransi sosial,
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
 Pembiayaan Kesehatan
Proses pengumpulan pendapatan dari
sumber-sumber primer dan sekunder,
diakumulasikan dalam kumpulan dana dan
dialokasikan untuk kegiatan spesifik. Untuk
keperluan analisis, akan berguna untuk
membagi pembiayaan kesehatan ke
dalam tiga sub-fungsi: pengumpulan
keuntungan, pengumpulan dana dan
pembelian.
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
Menciptakan Sumber Daya
Pengumpulan sumber daya penting untuk memberikan layanan kesehatan,
termasuk rekrutmen, pelatihan, penyebaran, dan penyimpanan sumber daya
manusia yang berkualitas (sebagian besar diproduksi oleh sistem pendidikan
dengan beberapa masukan dari sistem kesehatan), pengadaan, alokasi, dan
distribusi obat-obatan dan pasokan penting ; dan investasi dalam infrastruktur
kesehatan fisik
WHO mencatat bahwa kemajuan menuju Tujuan Pembangunan Milenium
(MDGs) terkait kesehatan sangat terhambat oleh kurangnya sumber daya
manusia di bidang kesehatan.
Ketersediaan obat-obatan pada umumnya disebut sebagai unsur kualitas yang
paling penting oleh konsumen layanan kesehatan, dan ketiadaan obat-obatan
adalah faktor kunci dalam kurang dimanfaatkannya layanan kesehatan
pemerintah. Di mana obat-obatan tersedia, harga mungkin menjadi
penghalang bagi orang miskin.
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
 Memberikan Layanan
Dengan demikian bagian penting dari apa yang sistem
lakukan, tetapi bukan apa sistem itu. Mendefinisikan sistem
kesehatan secara lebih luas berarti bahwa orang dan
organisasi yang memberikan perawatan medis bukanlah
keseluruhan sistem; alih-alih, mereka menjalankan salah satu
fungsi utama sistem. Mereka juga berbagi, kadang-kadang
secara tepat dan kadang-kadang kurang begitu, dalam
fungsi-fungsi lain dari pembiayaan, investasi dan
penatagunaan. Produk yang paling terlihat dari sistem
perawatan kesehatan, termasuk beragam komponen sektor
kesehatan, termasuk peran sektor swasta, kontrak layanan
pemerintah, desentralisasi, jaminan kualitas, dan
keberlanjutan.
Fungsi sistem pelayanan
kesehatan
 The World health report 2000 defined overall health
system outcomes or goals as:
 Health is the defining objective for the health system.
This means making the health status of the entire
population as good as possible over people’s whole
life cycle, taking account of both premature
mortality and disability
 Responsiveness is not a measure of how the system
responds to health needs, which shows up in health
outcomes, but of how the system performs relative to
non-health aspects, meeting or not meeting a
population’s expectations of how it should be
treated by providers of prevention, care or non-
personal services.
promotif preventif Kuratif
Health System In Indonesia
 Campuran antara swasta dan
pemerintah (pendanaan dan penyedia)
 Rumah sakit diatur oleh pemerintah
daerah dan kementerian kesehatan.
 Desentralisasi tahun 1999 terdapat
pelayanan kesehatan yang berada di
bawah pimpinan daerah
Health system in Indonesia
• Puskesmas,
Pemerintah • RSUD
daerah

• RSUP
Kementerian • Rumah sakit spesialis,
Kesehatan rumah sakit khusus
Sektor swasta
 Perkembangan ekonomi dan kebutuhan
layanan kesehatan berkembangnya
sektor swasta
 Rumah sakit swasta, praktek dokter
bersama, klinik, praktek bidan,
laboratorium dan apotek
 Dikendalikan oleh pemerintah (pusat
maupun daerah) ijin, pendaftaran,
akreditasi
Health Worker
 1. Physicians
 2. Nursing and midwifery personnel
 3. Dentistry personnel
 4. Pharmaceutical personnel
 5. Laboratory health workers
 6. Environmental and public health workers
 7. Community and traditional health workers
 8. Other health service providers
 9. Health management and support workers
Sistem Informasi kesehatan
Data informasi kesehatan dapat diperoleh
dari
 Data kematian, kelahiran, sensus
 Laporan fasilitas kesehatan
 Rekam jejak dari sistem pelayanan
kesehatan
Organisasi pemerintahan lain
yang terkait dengan
kesehatan
 BKKBN
 BPJS
 BPOM
Standar Pelayanan kesehatan
 PerMenKesNomor 43 Tahun 2016 tentang SPM Bidang Kesehatan
 12 jenis pelayanan dasar yang harus dilakukan Pemerintah
Kabupaten/Kota, yaitu:
1. Pelayanan kesehatan ibu hamil sesuai standar pelayanan
antenatal;
2. Pelayanan kesehatan ibu bersalin
3. Pelayanan kesehatan bayi baru lahir
4. Pelayanan Kesehatan Balita
5. Pelayanan kesehatan pada usia pendidikan dasar;
6. Pelayanan kesehatan pada usia produktif;
7. Pelayanan kesehatan pada usia lanjut;
8. Pelayanan kesehatan penderita hipertensi;
9. Pelayanan Kesehatan Penderita Diabetes Mellitus;
10. Pelayanan Kesehatan Orang dengan Gangguan Jiwa Berat;
11. Pelayanan Kesehatan Orang dengan Tuberkulosis (TB);
12. Pelayanan Kesehatan Orang dengan Risiko Terinfeksi HIV.

Anda mungkin juga menyukai