Anda di halaman 1dari 3

ANTIBIOTIK

Antibiotik merupakan salah satu hasil bioteknologi

yang memanfaatkan jasa mikroba. Zat antibioktik yang dihasilkan

oleh mikroba dapat menghambat pertumbuhan mikroba parasite

dalam tubuh. Oleh karena itu, zat ini dapat menyembuhkan

penyakit-penyakit akibat infeksi bakteri.

Antibiotik pertama kali ditemukan oleh Aleksander

Fleming pada tahun 1928. Ia menemukan jamur Penicillium

notatum yang dapat menghasilkan zat yang mampu menghambat

pertumbuhan bakteri. Zat ini diberi nama penisilin. Penisilin

merupakan zat antibiotik yang dapat mencegah pembentukan

dinding sel bakteri, sehingga pertumbuhan bakteri terhambat.


ANTIBODI MONOCLONAL
Antibodi monoclonal
adalah antibodi sejenis
yang diproduksi oleh sel
plasma klon sel-sel β
sejenis. Antibodi ini dibuat
oleh sel-sel hibridoma yang
dikultur. Bertindak sebagai
antigen yang akan
menghasilkan antibodi
monoclonal antara lain
untuk diagnosis penyakit
dan kehamilan.
DNA REKOMBINAN
DNA rekombinan produk merupakan
rekayasa genetika DNA yang diciptakan oleh
penggabungan fragmen DNA dari organisme
yang berbeda – beda. Produknya antara lain
DNA rekombinan obat, DNA rekombinan
hormon pertumbuhan, protein DNA
rekombinan, dan vaksin DNA rekombinan.

Anda mungkin juga menyukai