Anda di halaman 1dari 6

1.

VALID: Penilaian kelas harus mengukur menggunakan


alat yang dapat dipercaya dan tepat
2. Mendidik: penilaian harus memberi sumbangan positif
terhadap pencapaian hasil belajar siswa
3. Berorientasi pada kompetensi: penilaian harus mencapai
kompetensi dasar dalam kurikulum
4. Adil dan objektif: penilaian harus adil dan tidak
membeda-bedakan latar belakang siswa
5. Terbuka: terbuka bagi semua kalangan yang
berkepentingan
6. Menyeluruh: meliputi pengetahuan, sikap dan nilai, dan
keterampilan
7. Bermakna: penilaian merupakan informasi keunggulan
dan kelemahan, tingkat penguasaan,siswa dalam
pencapaian kompetensi
PENILAIAN

TES NONTES

OBSERVASI,
TES KUESIONER,
TES TULIS TES LISAN WAWANCARA
PERBUATAN
,.....,PORTOFOLI
O
1. Tes tertulis:Tes tertulis dapat dilakukan
menggunakan tes objektif maupun uraian.
Penilaiannya bersifat objektif dapat dijamin
akuntabilitasnya.
2. Tes perbuatan :merupakan peilaian tindakan yang
efektif dapat dimanfaatkan untuk pengumpulan
berbagai informasi tentang perilaku siswa. Alat
yang digunakan adalah lembar pengamatan.
3. Tes lisan: penilaian menggunakan tes lisan
digunakan untuk mengetahui ide-ide atau
pendapat-pendapat secara lisan. Tes lisan memiliki
kedudukan penting bagi bidang-bidang yang
mencakup tentang hubungan dengan orang lain dan
pengetahuan sosial
1. Observasi : Teknik yang baik digunakan untuk
menilai hsil belajar psikomotorik
2. Cek list: Merupakan daftar aktivitas , sifat,
masalah, dan jenis kegemaran
3. Kuesioner: Teknik yang digunakan untuk
menilai hal-hal umum peserta didik
4. Studi kasusStudi kasus diperlukan untuk
mempelajari siswa yang bertingkah ekstrim
5. Portofolio: Penilaian yang bertujuan mengukur
sejauh mana kemampuan siawa dalam
merefleksi pekerjaan dengan cara megoleksi.

Anda mungkin juga menyukai