Anda di halaman 1dari 14

Variasi Mengajar

Oleh Kelompok XI
A. Dian Mutmainnah
Nirwana S.
Yuniarti
Pengertian Mengajar

Mengajar diartikan sebagai perbuatan


guru dalam konteks proses belajar
mengajar yang bertujuan mengatasi
kebosanan peserta didik sehingga dalam
proses belajarnya peserta didik
senantiasa menunjukkan ketekunan,
keantusiasan, serta berperan secara aktif
Tujuan Variasi Mengajar

Meningkatkan dan memelihara perhatian peserta


didk terhadap relevansi proses belajar mengajar
Memberikan kesempatan kemungkinan berfungsinya
motivasi
Membentuk sikap positif terhadap guru dan sekolah
Memberikan kemungkinan pilihan dan fasilitas belajar
individual
Mendorong peserta didik untuk belajar
Prinsip Penggunaan Variasi Mengajar

• Perubahan yang digunakan harus bersifat efektif


• Penggunaan teknik variasi harus lancar dan tepat
• Penggunaan komponen-komponen variasi harus
benar-benar terstruktur dan direncanakan
sebelumnya
• Penggunaan komponen variasi harus luwes dan
spontan berdasarkan balikan peserta didik.
Variasi Mengajar

a. Variasi Suara
b. Pemusatan Perhatian
c. Kesenyapan
d. Kontak Pandang
e. Gerakan Anggota Badan
f. Pindah Posisi
Variasi Media dan Bahan Ajar

1. Variasi Media Pandang


2. Variasi Media Dengar
3. Variasi Media Taktil
Pengelolaan Kelas

Oleh Kelompok XII

Salfiana Ilyas
Risdawati
Naya Afdarisni
Muh Aris
Harmanto
Pengelolaan Kelas

Kegiatan guru di dalam proses pembelajaran


meliputi kegiatan perencanaan, pelaksanaan
proses belajar mengajar dan evaluasi hasil belajar,
maka guru dituntut mempunyai kemampuan
mengatur proses belajar mengajar yang baik
untuk menciptakan situasi yang memungkinkan
peserta untuk belajar mengajar dengan maksimal,
dan menjadi titik awal keberhasilan proses
pengajaran
Tujuan Pengelolaan Kelas
Menurut Mulyadi (2010) tujuan pengelolaan kelas yaitu:
1. Mewujudkan situasi dan kondisi kelas sebagai lingkungan
pembelajaran yang memungkinkan peserta didik untuk
mengembangkan kemampuan mereka semaksimal mungkin
2. Menghilangkan berbagai hambatan yang dapat menghalangi
terwujudnya interaksi pembelajaran
3. Menyediakan dan mengatur fasilitas serta media pembelajaran
yang mendukung dan memungkinkan peserta didik belajar
sesuai dengan lingkungan sosial, emosional, dan intelektual
mereka dalam kelas
4. Membina dan membimbing peserta didik sesuai dengan latar
belakang sosial, ekonomi, budaya dan sifat-sifat individunya
Tujuan Pengelolaan Kelas

a. Untuk peserta didik


b. Untuk guru
Pendekatan Pengelolaan Kelas

1. Pendekatan Kekuasaan
2. Pendekatan Ancaman
3. Pendekatan Kebebasan
4. Pendekatan Resep
5. Pendekatan Pengajaran
6. Pendekatan Tingkah Laku
7. Pendekatan Suasana Emosi dan Hubungan Sosial
8. Pendekatan Proses Kelompok
9. Pendekatan Elaktik dan Pluralic
4 Jenis Kelas Yang Dapat Kita Amati

a. Jenis kelas yang selalu gaduh


b. Jenis kelas yang termasuk gaduh, tetapi
suasananya lebih positif
c. Jenis kelas yang tenang dan disiplin
d. Jenis kelas yang menggelinding dengan
sendirinya
Komponen-Komponen Keterampilan
Pengelolaan Kelas

1. Keterampilan yang berhubungan


dengan penciptaan dan
pemeliharaan kondisi belajar yang
optimal (bersifat preventif)
2. Keterampilan yang berhubungan
dengan pengembangan kondisi
belajar yang optimal
THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai