Anda di halaman 1dari 16

LATIHAN:

BERPIKIR KRITIS
SURYA SILI, PHD
DEFINISI BK
 Berpikir kritis adalah berpikir dengan benar
dalam memperoleh pengetahuan yang
relevan dan reliabel. Langkah umum dalam
berpikir kritis:
 1. mengidentifikasi masalah;
 2. Merumuskan hipotesis
 3. Mengumpulkan data-data yg relevan
 4. Menguji hipotesis secara logis melalui
evaluasi
 5. Membuat kesimpulan (Steven, 1991)
2
Definisi BK
BK adalah berpikir yang
melibatkan aktivitas menguji,
menghubungkan dan
mengevaluasi semua aspek
sebuah situasi atau masalah,
termasuk mengumpulkan,
mengorganisasikan, mengingat,
dan menganalisis informasi.
3
Definisi BK
BK juga menuntut kemampuan
memahami dan dan
mengidentifikasi materi-materi
yang diperlukan, menarik
kesimpulan dari data yg ada
serta menentukan inkonsistensi
dan kontradiksi yang
ada.(Krulick & Rudnick (1995).
4
Definisi BK
BK adalah suatu proses yang
bertujuan untuk membuat
keputusan rasional yang akan
digunakan sebagai dasar untuk
meyakini sesuatu atau
melakukan sesuatu (Ennis, 1996)

5
5 perilaku BK
 1. Ketrampilan menganalisis
 2. Ketrampilan mensintesis
 3. Kemampuan mengenal dan
memecahkan masalah
 4. Ketrampilan menyimpulkan
 5. Ketrampilan mengevaluasi atau menilai
(Angelo, )
6
LATIHAN
PLEASE SEE BOOK: LSAT LOGIC
GAMES
 Ada 8 band: CAGE, DEADBOLT, FLUSTER, GRAVEL,
HAMMER, IRONY, KERNEL & LUNAR
 Setiap band hanya boleh berada di Panggung
Utama atau Panggung Kecil;
 Panggung Utama paling tidak akan digunakan
oleh 4 band, sedangkan Panggung Kecil akan
digunakan paling tidak oleh 3 band.
 Kernel tidak bisa menggunakan Panggung Kecil
kalau Deadbolt tidak menggunakan Panggung
Utama.
 Band Fluster dan Gravel tidak berada di panggung
yang sama.
7
PERTANYAAN:
Tentukan dimana masing-
masing grup band berada.

8
Jawab:
 Komposisi 5 (PU) dan 3 (PK):
 PU: D, F, C, H, I
 PK: K, G, L

atau:
 Komposisi 4 (PU) dan 4 (PK)
 PU: D, F, C, H
 PK: K, L, G, I
KEGIATAN DALAM BK
 1. Memperjelas pernyataan yg diterima
atau diajukan,
 2. Mencari tambahan informasi,
 3. Mencari yg tersirat dari yg tersurat
(adakah maksud tersembunyi),
 4. Mengevaluasi pernyataan berdasarkan
hasil langkah 1, 2, dan 3 di atas.
10
1. MEMPERJELAS PERNYATAAN
 Anda diminta menanggapi sebuah
pernyataan: “Aborsi adalah perbuatan yg
tercela”
 Tanggapan kritis: Dalam keadaan apa aborsi
dikatakan perbuatan tercela?
 Tanggapan lain: Aborsi seringkali dilakukan
dengan berbagai alasan. Ada yg bertujuan
untuk menyelamatkan nyawa ibu, ada juga
karena menghindari bayi lahir cacat.
11
2. MENCARI TAMBAHAN
INFORMASI
 Pernyataan: “Aborsi adalah perbuatan
tercela”
 Cari informasi untuk memastikan bahwa
statemen di atas tidak salah kita tanggapi.
 Misalnya: Banyak ahli kandungan
menyatakan …… (h. 6 artikel Takwin)
 Atau: Menurut pengamatan saya …… (h. 6,
Takwin)


12
3. MENCARI YG TERSIRAT DARI
YG TERSURAT
 Apa yg tersurat belum tentu dimaksudkan
sama oleh pembicaranya. Contoh:
 a. Panas betul udara di ruangan ini. (makna
yg tersirat adalah: suguhkan minum, dong;
bagaimana kalau kita nyalakan kipas angin
/AC)
 Lihat contoh di hal. 7, Takwin, berpikir Kritis)

13
4. MENGEVALUASI
PERNYATAAN
 Langkah mengevaluasi pernyataan
bertujuan untuk menentukan apakah
pernyataan itu ditolak, diterima, atau
ditunda keputusannya.

4LANGKAH EVALUASI
1. Menguji apakah pernyataan tsb.
bertentangan dgn hasil pengamatan
anda sendiri. 14
4 LANGKAH EVALUASI
2. Menguji apakah pernyataan
bertentangan dengan latar belakang
pengetahuan si penerima
3, Menguji apakah sumber informasi cukup
kredibel
4. Menguji apakah pernyataan
bertentangan dengan sumber lain yg
kredibilitasnya baik. 15
3 CARA MENINGKATKAN
KEMAMPUAN BK
1. Komunikasi
2. Refleksi diri : introspeksi & retrospeksi
3. Penghayatan proses

Diskusikan mengapa ketiga strategi diatas bisa


meningkatkan kemampuan BK. Beri
kesempatan mendiskusikan pendapat mereka
dalam kelompok kecil 2 – 3 orang.

 16

Anda mungkin juga menyukai