Anda di halaman 1dari 23

KUSTA / LEPRA

dr. Nikken R. Oktavia


UPT Puskesmas Bambu Apus Pamulang
01 04
AGENDA

APA ITU KUSTA? TERAPI

02 05
CARA PENULARAN KOMPLIKASI
PENCEGAHAN

03
GEJALA DAN TANDA

2
MITOS & FAKTA SEPUTAR KUSTA

1. Turun-temurun
1. Disebabkan oleh
2. Mudah Menular infeksi

3. Tidak dapat disembuhkan 2. Tidak mudah menular

4. Tidak menimbulkan 3. Dapat sembuh


komplikasi serius total
4. Menimbulkan
komplikasi serius

3
KUSTA = LEPRA = MORBUS HANSEN

APA ITU KUSTA?

KUSTA
Penyakit yang disebabkan oleh
Mycobacterium leprae yang
menyerang kulit, saraf tepi,
jaringan dan organ tubuh lain
(kecuali otak) dan
menimbulkan kecacatan.

4
Bagaimana cara penyakit
kusta menular ?
● Melalui kontak erat dan lama dengan
penderita yang belum berobat MDT
● Menularnya secara langsung dari manusia ke
manusia

Proses penularan
sangat lama Orang lain
Sumber tertular
penularan (rata2 2- 5 tahun)
INFEKSI
KUSTA
KEKEBALAN
HUMORAL
Masyarakat
BCG
Tetangga (+)
•Perilaku
•Gizi Kel
•Higiene &
Sanitasi
•Sos-Ek

MDT
(+)
KEKEBALAN
SELULAR
Dengan 2 minggu
pengobatan MDT sudah
tidak menular lagi
Penularan tidak melalui :
GEJALA DAN TANDA

 GEJALA AWAL
Penderita tdk mrs terganggu, trdpt kelainan kulit berupa bercak putih spt
panu atau bercak kemerahan
Kelainan kulit ini : - kurang / hilang rasa
- Tdk gatal
- Tdk sakit
 GEJALA LANJUT
Pd gejala lanjut & tdk mendapat pengobatan yg tepat kusta  cacat pada
:
- Mata : Lagoptalmus → buta
- Tangan :- Mati rasa pd telapak
- Jari – jari kiting, memendek & putus-putus ( mutilasi )
- Lunglai
- Kaki :- Mati rasa pd telapak
- Jari – jari kiting, memendek & putus-putus ( mutilasi )
- Semper
GEJALA DAN TANDA

9
Bentuk lesi kulit pada lepra
DIAGNOSIS

Berdasarkan penemuan tanda Kardinal yaitu


1. Bercak kulit yang mati rasa (total/sebagian) berupa
makula atau plak hipopigmentasi/eritematosa 
2. Penebalan saraf tepi, rasa nyeri +/- dan gangguan
fungsi saraf +/-
3. Ditemukan basil tahan asam
cuping telinga

lesi kulit aktif

biopsi
DIAGNOSIS

D/ kusta paling sedikit 1 tanda Kardinal

Tanda Kardinal (-) :


Tersangka kusta
Observasi dan periksa ulang setelah 3 – 6 bln
kusta +/-
1
4
Pasien dinyatakan sembuh
jika :
Kasus MB
12 dosis dalam 12 – 18 bulan
Kasus PB
6 dosis dalam 6 – 9 bulan
1
6
1
7
Komplikasi
PERAN KADER
Membantu dan mengawasi
penderita Kusta
agar berobat secara
teratur sampai
sembuh

Memberi penyuluhan kepada


Masyarakat
untuk menghilangkan
stigma, dan sosialisasi
tentang gejala dini penyakit
Kusta.
Membantu menemukan
penderita tersangka
kusta. Bila ditemukan bercak
putih / merah
untuk dirujuk ke Unit
Pelayanan Kesehatan.

1
9
PERAN KADER Membantu rehabilitasi
sosial penderita
kusta yg sudah
sembuh, terutama
yang
mengalami cacat
menetap.

Merujuk penderita kusta


ke UPK, bila
penyakit
bertambah berat.
Menggerakkan
masyarakat, dlm
kegiatan
penemuan pend
Kusta.

2
0
TERIMA KASIH
Does anyone have any questions?

addyouremail@freepik.com
+91 620 421 838
yourcompany.com

21
COMPARISON

JUPITER MERCURY VENUS MARS

31
TERIMA KASIH
Does anyone have any questions?

addyouremail@freepik.com
+91 620 421 838
yourcompany.com

32

Anda mungkin juga menyukai