Anda di halaman 1dari 45

Vitamin dan Dampak Kekurangannya

Google Search I’m Feeling Lucky


Anggota Kelompok :

• Deffi Nurika S ACC 113 002


• Dewi Agustin ACC 113 028
• nur mutia ACC 111 0022
• Nurma Fitta S ACC 113 023
• Oktaviana Rosari ACC 113 044
• Siska Yunida E ACC 113 037
• Sumarni ACC 113 026
#
 Vitamin adalah suatu zat gizi yang diperlukan
dalam jumlah kecil & harus didatangkan dari luar,
karena tidak dapat disentesa tubuh.

 Vitamin berperan dalam beberapa tahap reaksi


metabolisme energi, pertumbuhan, dan
pemeliharaan tubuh, pada umumnya sebagai
koenzim atau sebagai bagian dari Enzim.
Klasifikasi Vitamin

Vitamin

Larut dalam Larut dalam


lemak air
Vitamin yang larut dlm lemak

Sifat
 Larut dalam lemak
 Kelebihan konsumsi disimpan dalam tubuh
 Dikeluarkan dalam jumlah kecil melalui empedu
 Gejala defisiensi berjalan lambat
 Tidak perlu selalu ada dalam makanan sehari-hari
 Mempunyai precursor atau provitamin.
 Hanya mengandung unsur C,H, dan O
 Diabsorsi melalui sistem limfe
 Hanya dibutuhkan oleh organisme komplek
 Beberapa jenis bersifat toksik pada jumlah relative
rendah (6-10 KGA)
Vitamin yang larut dlm air

Sifat
 Tidak haya tersusun atas unsur C, H dan O
 Tidak memiliki provitamin
 Terdapat di semua jaringan tubuh
 Sebagai prekusor enzim-enzim
 Diseap dengan proses difusi biasa
 Tidak disimpan secara khusus dalam tubuh
 Dieksresikan melalui urin
 Relatif lebih stabil, namun pada temperatur berlebihan
menimbulkan kelabilan
Vitamin
B1
Vitamin
Vitamin C
B2

Vitamin Vitamin
B12 Vitamin larut B3
Dalam Air

Vitamin Vitamin
B9 B5

Vitamin Vitamin
B7 B6
 Mengandung sistem dua cincin yaitu perimidin dan tiazol.
 Pada jaringan hewan terdapat sebagai tiamin pirofosfat
(TPP)
 Tiamin penafosfat berfungsi sebagai koenzim pada
beberapa reaksi penting dalam metabolis karbohidrat, yang
melibatkan transfer gugus fungsi
 TPP juga berperan sebagai koenzim dari enzim
dehidrogenase piruvat dan dehidrogenase α-ketoglutarat
yang lebih kompleks.
Tiami pirofosfat (TPP)
Reaksi Tiamin
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin B1 Search


Riboflavin (Vitamin B2)

 Riboflavin terdiri
dari D-ributol yang
terikat pada cincin
isoaloksazin
 Merupakan dari
koenzim flavin
monomukleotida
(FMN) dan flavin
adenin
dinukleotida (FAD).
Dehidrogenase suksinat adalah contoh dehidrogenase
plavin, yang mengandung FAD, yang mengkatalisis reaksi
oksidasi suksinat menjadi fumarat.
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin B2 Search


Asam Nikotinat dan Nikotinamida (Niasin)

 Nikotinamida adalah komponen yang merupakan


bagian aktif koenzim nikotinamida adenin
dinakleotida (NAD+) dan nikotinamida adenin
dinukleotida fosfat (NADP+)
4. Asam Pantotenat

 Ditemukan pada semua jaringan baik hewan maupun


tumbuhan

 Bentuk koenzim dari asam pemtotenat adalah Koenzim


A (disingkat KOA atau KOA-SH).

 KoA pembawa atau donor dari gugus asil seperti pada


reaksi asam piruvat menjadi asam sitrat yang
merupakan reaksi awal pada siklus asam sitrat
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin B5 Search


Piridoksin (Vitamin B6)

 Terdiri dari peridoksin, piridoksal dan piridoksamin

 Bentuk aktif adalah peridoksal fosfat, yang selalu


terdapat dalam bentuk aminopiridoksumin fosfat, yang
berfungsi sebagai gugus prostetik sejumlah enzim yang
mengkatalisis reaksi mentabalisme asam amino,
transaminasi, dekarboksilasi dan rasemisasi.
Biotin
 Biotindisebut juga sebagai anti egg
white injury faktor, yaitu faktor yang
dapat memperbaiki keadaan definisi
yang dibuat pada hewan percobaan
dengan memberikan putih telur yang
banyak.
 Vitamin ini tidak berperan sebagai koenzim
 Avidin + Biotin Avidin biotin
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin biotin Search


7. Asam Folat (B9)

 Vitamin ini dapat mengobati anemia


 tidak mempunyai aktivitas koenzim, tetapi molekul ini
tereduksi secara enzimatik di dalam jaringan menjadi
bentuk koenzim aktifnya asam tetrahidropolat (FH4),
Vitamin B12 (Sianokobalamin)

 Memiliki struktur kimia paling komplek


 tidak dibuat oleh tumbuhan atau hewan, tetapi
dapat dijumpai pada mikroorganisme.
 pada orang dewasa dihasilkan oleh bakteri
usus.
 mengandung unsur mikro yang esensial yaitu
kobalt (Co) yang berikatan dengan gugus amino
#
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin asam folat Search


Asam Lipoat

 Ada dua bentuk asam lipoat, asam lipoat dalam


bentuk teroksidasi, yang merupakan suatu
disulfida siklik dan asam dihirdokpoat, bentuk
tereduksi dengan dua gugusan sulfhidril pada C-
6 dan – 8.
Vitamin C (Asam Askorbat)

 VitaminC atau asam


akorbat disintesis dari
glukosa pada semua
tumbuhan tingkat
tinggi dan
kebanyakan hewan

 Berfungsisebagai
kofaktor dalam reaksi
hidroksilasi enzimatik
residu prolin pada
kolagen jaringan
pengikat vertebrata.
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin C Search


Jenis-jenis Vitamin

VITAMIN
A

VITAMIN
VITAMIN LARUT VITAMIN
K DALAM E
LEMAK

VITAMIN
D
Vitamin A

 Ada dua macam bentuk kimia vitamin A yaitu vitamin A1


(retinol), vitamin A2

 Vitamin ini adalah alkohol yang mengandung cincin 6


oksiklik, yang mengandung 20 atom C

 Vitamin A berfungsi dalam

proses penglihatan dan diduga

berperan dalam dalam transpor

kalsium melintasi membran

tertentu.
Gambar Tiga Molekul Aktif Vitamin A
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin A Search


 Vitamin D terdapat dalam dua bentuk, yaitu dalam
vitamin D3 atau kalekalsiferal yang pada manusia dan
hewan dibuat dibawah kulit dari prekuensor 7-
dehidrokolesteral, melalui penyinaran sinar ultraviolet. Dan
vitamin D2 atau ergokalsiferol, produk komersial yang
dihasilkan dari radiasi sinar ultra violet terhadap ergasterol
khamir.
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin D Search


 Vitamin E mengandung cincin aromatik bergugus
hidroksil, dengan rantai samping isoprenoid.
 Berkaitan erat dengan reproduksi
 vitamin ini menghalangi oksidasi non enzimatik
pada ikatan rangkap asam lemak tak jenuh
 Umumnya ditambahkan pada makanan berminyak
untuk mencegah terjadinya oksidasi, sehingga
makanan tidak menjadi tenyik
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin E Search


 Ditemuakn dalam dua bentuk, vitamin K1
(filokurnon) yang ditemukan dalam jaringan
tumbuhan temtamo yang berwarna hijau tua dan
vitamin K2 (manakwiron) yang dihasilkan oleh
bakteri dalam usus.
 Fungsi biokimia vitamin K adalah dalam
pembentukan protein plasma dan protrombin yang
diperlukan dalam pembekuan darah
Internet Pictures Clips Maps News Shop Email more

image Dampak kekurangan vitamin K Search

Anda mungkin juga menyukai