Anda di halaman 1dari 15

PROGRAM PELAKSANAAN

“KELAS IBU HAMIL”

DIREKTORAT
BINA KESEHATAN IBU
SUBDIT BINA KESEHATAN IBU HAMIL
LATAR BELAKANG
Kelas Ibu→upaya pembelajaran ibu dalam
memahami dan menggunakan Buku KIA
Pelatihan Kelas Ibu diperlukan bagi petugas
kesehatan & Kader untuk dapat melaksanakan Kelas
Ibu secara efektif dan efisien sesuai standar
Kebutuhan pelatihan Kelas Ibu untuk Bumil dalam
persiapan persalinan aman dan pencegahan
komplikasi (P4K) serta tumbuh kembang Balita

Pelatihan Kelas Ibu 2


TUJUAN UMUM
Menyiapkan petugas kesehatan dan Kader
untuk menjadi fasilitator Kelas Ibu agar mampu
menyelenggarakan Kelas Ibu secara terpadu,
Kelas Ibu Hamil atau Kelas Ibu Balita dalam
pelayanan kesehatan ibu dan anak yang
berkualitas dengan menggunakan Buku KIA

Pelatihan Kelas Ibu 3


TUJUAN KHUSUS
 Mampu melakukan persiapan
 Mampu menjelaskan tujuan Kelas Ibu
 Mampu melaksanakan Kelas Ibu
 Mampu memfasilitasi Senam Hamil
 Mampu mengevaluasi kegiatan

Menyelenggarakan Kelas Ibu 4


APA ITU KELAS IBU HAMIL ?
Kelas Ibu di-definisikan sebagai kelas dimana
para Ibu Hamil secara bersama-sama belajar
dengan dipandu oleh satu atau beberapa orang
fasilitator terlatih dg menggunakan
PRAKTEK KELAS IBU HAMIL

^。^ ) ^。^ )
( ^。^
^O^)

・_・
fasilitator
Pemanfaatan BUKU KIA

7
Tujuan Kelas Ibu Hamil

Meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan


perilaku ibu agar memahami tentang Kehamilan,
perubahan tubuh dan keluhan selama kehamilan,
perawatan kehamilan, persalinan, perawatan
nifas, perawatan bayi, mitos/kepercayaan/adat
istiadat setempat, penyakit menular dan akte
kelahiran
Pelaksanaan
• Peserta : Ibu hamil pada umur kehamilan
0 s/d 40 minggu
• Jumlah : Maksimal 10 -15 org, tiap kelasnya
• Fasilitator : Bidan atau tenaga kesehatan yang
telah mendapat pelatihan fasilitator
Kelas Ibu Hamil
• Narasumber : Tenaga kesehatan yang memiliki
keahlian bidang tertentu untuk
mendukung Kelas Ibu Hamil
Sarana dan Prasarana
• Ruang belajar kapasitas 10 orang peserta berukuran 4 m x 5 m,
cukup ventilasi dan pencahayaan
• Alat tulis:papan tulis, kertas, spidol, bolpoin (jika ada)
• Buku KIA
• Lembar Balik
• Pedoman pelaksanaan kelas Ibu Hamil
• Pegangan fasilitator
• Alat peraga:KB kit, food model, boneka, metode kangguru, dll
(jika ada)
• Tikar/Karpet
• Bantal, kursi (jika ada )
• CD senam hamil/buku senam hamil (jika ada )
Persiapan Pelaksanaan Kelas Ibu Hamil
• Melakukan identifikasi/mendaftar semua ibu hamil
yang ada di wilayah kerja.
• Mempersiapkan tempat dan Sarana
(Posyandu,Polindes,Puskesmas,Kantor desa/balai
pertemuan,Rumah warga)
• Mempersiapkan Materi, Alat bantu penyuluhan, dan
jadwal pelaksanaan kelas ibu hamil
• Persiapan peserta kelas ibu hamil
• Siapkan tim pelaksana kelas ibu hamil (fasilitator)
dan narasumber jika diperlukan
Proses Pertemuan
• Pertemuan Kelas Ibu Hamil dilakukan 3 kali selama kehamilan ,
dg waktu sesuai kesepakatan fasilitator dengan peserta
• Disetiap pertemuan, materi Kelas Ibu Hamil disesuaikan
dengan kebutuhan dan kondisi Bumil tetapi tetap
mengutamakan materi pokok
• Di akhir pertemuan dilakukan senam ibu hamil
• Waktu pertemuan disesuaikan dengan kesiapan ibu-ibu, bisa
pagi, atau sore hari dengan lama waktu pertemuan 120 menit,
termasuk 30 Menit, termasuk senam hamil.
PERTEMUAN KELAS IBU
Penyajian materi:
1. Kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan selama
kehamilan
2. Perawatan kehamilan
3. Persalinan
4. Perawatan nifas
5. Perawatan bayi
6. Mitos
7. Penyakit menular
8. Akte Kelahiran

Menyelenggarakan Kelas Ibu 13


Kegiatan yang dilaksanakan
Di KPKIA (Pos BUMIL)

14
Kegiatan yang dilaksanakan
Di KPKIA Ibu Hamil (Pos BUMIL)

15

Anda mungkin juga menyukai