Anda di halaman 1dari 38

Dr.

Agus Thoriq,SpOG
TUJUAN
 UMUM :  KHUSUS :
 Peserta akan mampu  Mengetahui indikasi dan
melakukan tindakan kontra indikasi
vakum ekstraksi  Mengetahui syarat
 Menentukan dan
melakukan tindakan
vakum ekstraksi dengan
benar
 VAKUM EKSTRAKTOR SAMA
AMANNYA DENGAN FORSEPS
BILA DIGUNAKAN OLEH
OPERATOR YANG TERLATIH DAN
KOMPETEN
 TIDAK MENINGKATKAN
MORBIDITAS / MORTALITAS
BAYI BARU LAHIR DAN IBU
INDIKASI
 KALA II LAMA DENGAN PRESENTASI
BELAKANG KEPALA / VERTEKS
 Indikasi
Janin

 Janin yang memerlukan persalinan segera


 Ibu

 kala dua lama


 keadaan ibu dengan kontraindikasi meneran
 kondisi yang memerlukan kala dua diperpendek
 kelelahan ibu
KONTRA INDIKASI
 MALPRESENTASI (DAHI, PUNCAK
KEPALA, MUKA, BOKONG)
 PANGGUL SEMPIT (DISPROPORSI
KEPALA-PANGGUL)
SYARAT
 PEMBUKAAN SERVIKS LENGKAP
 PRESENTASI KEPALA
 ATERM
 TIDAK ADA KESEMPITAN PANGGUL
 ANAK HIDUP
 PENURUNAN KEPALA STASION 0 ATAU
TIDAK LEBIH DARI 2/5
 KONTRAKSI BAIK
 KETUBAN SUDAH PECAH/DIPECAH
 IBU KOOPERATIF DAN MASIH MAMPU
MENGEJAN
 ALAT BERFUNGSI BAIK
 Kegagalan Vakum – “the Rules of Threes”
 3 tarikan, pada 3 kontraksi, tidak ada kemajuan
 3 kali lepas: setelah satu kali gagal, nilai ulang dengan
hati-hati sebelum memasang kembali
 Setelah 30 menit pemasangan tanpa kemajuan
Bentuk dan Bagian Vakum
1. Mangkup = cup
2. Botol
3. Karet penghubung
4. Rantai penghubung antara mangkuk
dengan pemegang
5. Pemegang
6. Pompa penghisap
VAKUM EKSTRAKTOR

4
3

2 1
6

5
Ekstraksi Vakum GAGAL
1. Mangkuk terlepas tiga kali sebab :
- Tenaga vakum terlalu rendah.
- Tekanan negatif terlalu cepat.
- Selaput ketuban melekat antara kulit kepala dan
mangkuk  mangkuk tak dapat mencekam dgn baik.
- Bagian jalan lahir ada yang terjepit.
- Tangan kiri – kanan penolong tak bekerja sama dgn
baik.
- Traksi terlalu kuat.
- Cacat pada alat.
- Adanya CPD

2.Dalam waktu setengah jam traksi, janin tidak lahir.


Penyulit
Ibu : - perdarahan
- trauma jalan lahir
- infeksi

Janin : - excoriasi pada kulit kepala


- cephal hematoma
- sub-galeal hematoma
- nekrose kulit kepala
EKSTRAKSI VAKUM

 Kaji ulang dengan syarat-syarat :


- Presentasi belakang kepala / verteks;
- Janin cukup bulan;
- Pembukaan lengkap;.
- Kepala di H III – IV atau 1/5 – 2/5
- Kandung kencing harus kosong
 Persetujuan tindakan medis.
 Berikan dukungan emosional, jika perlu lakukan blok pudendal.
 Persiapkan alat-alat sebelum tindakan : untuk pasien, penolong
(operator dan asisten), dan bayi.
 Pencegahan infeksi sebelum tindakan.
 Periksa dalam untuk menilai posisi kepala bayi dengan meraba
sutura sagitalis dan ubun-ubun kecil / posterior.
 Pemasangan Vakum

Pemasangan di atas sutura


sagitalis menyentuh ubun-ubun
kecil
LETAK MANGKUK
VAKUM DI KEPALA
JANIN
ARAH TARIKAN SESUAI SUMBU PANGGUL IBU
 Masukkan mangkok vakum melalui introitus vagina secara miring
dan pasang pada kepala bayi dengan titik tengah mangkok pada
sutura sagitalis + 1 cm anterior dari ubun-ubun kecil.
APLIKASI MANGKUK
VAKUM
 Nilai apakah diperlukan episiotomi. Jika episiotomi tidak diperlukan
pada saat pemasangan mangkok, mungkin diperlukan pada saat
perineum meregang, ketika kepala akan lahir.
 Pastikan tidak ada bagian vagina atau porsio yang terjepit.
 Pompa hingga tekanan skala 10 (silastik) atau negatif – 0,2 kg/cm2
(Malmstorm), dan periksa aplikasi mangkok (minta asisten menu-
runkan tekanan secara bertahap).
 Setelah 2 menit naikkan hingga skala 60 (silastik) atau negatif
– 0,6 kg/cm2 (Malmstorm), periksa aplikasi mangkok, tunggu 2
menit lagi.
 Periksa adakah jaringan vagina yang terjepit. Jika ada turunkan
tekanan dan lepaskan jaringan yang terjepit tersebut.
 Setelah mencapai tekanan negatif yang maksimal, lakukan traksi
searah dengan sumbu panggul dan tegak lurus pada mangkok.
 Tarikan dilakukan pada puncak his, dengan mengikuti sumbu
jalan lahir. Pada saat penarikan (pada puncak his) minta pasien
meneran. Posisi tangan : tangan luar menarik pengait, ibu jari
tangan dalam pada mangkok, telunjuk dan jari tengah pada kulit
kepala bayi.
 Tarikan bisa diulang sampai 3 kali saja.

 Lakukan pemeriksaan diantara kontraksi :


- Denyut jantung janin
- Aplikasi mangkok

 Saat suboksiput sudah berada dibawah simfisis, arahkan tarikan


keatas hingga lahirlah berturut-turut dahi, muka, dan dagu. Segera
lepaskan mangkok vakum dengan membuka tekanan negatif.

 Selanjutnya kelahiran bayi dan plasenta dilakukan seperti pertolo-


ngan persalinan noral.

 Eksplorasi jalan lahir dengan menggunakan spekulum Sim’s atas


dan bawah untuk melihat apakah ada robekan pada dinding
vagina atau perpanjangan luka episiotomi.
Tips
 Jangan memutar kepala bayi dengan cara memutar
mangkok. Putaran kepala bayi akan terjadi sambil
traksi.
 Tarikan pertama menentukan arah tarikan.
 Jangan lakukan tarikan diantara his.
 Jika tidak ada gawat janin, tarikan “terkendali” dapat
dilakukan maksimum 30 menit.
Kegagalan
 Ekstraksi vakum dianggap gagal jika :
- Kepala tidak turun pada tarikan,
- Jika tarikan sudah tiga kali dan kepala bayi belum
turun, atau tarikan sudah 30 menit.
- Mangkok 3x lepas pada tarikan pada tekanan
maksimum.
 Setiap aplikasi vakum harus dianggap sebagai
ekstraksi vakum percobaan. Jangan lanjutkan jika
tidak terdapat penurunan kepala pada setiap tarikan.
KOMPLIKASI

Komplikasi biasanya terjadi karena hal-hal diatas tidak


diperhatikan.

Komplikasi Janin
- Edema skalp yang akan hilang dalam 1 - 2 hari.
- Sefal hematoma, akan hilang dalam 3 – 4 minggu.
- Aberasi dan laserasi kulit kepala.
- Perdarahan intrakranial sangat jarang.

Komplikasi Ibu
Robekan jalan lahir dapat terjadi. Periksa dengan seksama
dan lakukan reparasi jika terdapat robekan serviks, vagina,
atau luka episiotomi meluas.
MEMASANG MANGKOK
MEMASANG
MANGKOK
MELAKUKAN
TARIKAN
PADA VAKUM
EKSTRAKSI
1
ARAH TARIKAN
EKSTRAKSI
VAKUM
PERHATIKAN
ARAH TARIKAN
VAKUM
EKSTRAKTOR
MELAHIRKAN
BAYI
Pemasangan/Ekstraksi Vakum
Salah Benar
VACUUM MNEMONIC

Anda mungkin juga menyukai