Anda di halaman 1dari 8

NUTRISI

Nutrisi adalah seluruh


makanan dan minuman yang
mengandung zat-zat gizi
yang diperlukan oleh tubuh
untuk mempertahankan
keseimbangan proses
metabolisme dan sebagai
pembangun energi.
FISIOLOGIS ETIOLOGI

1. Ingesti: masuknya makanan ke 1. Fisiologis


2. Kebutuhan metabolisme
dalam rongga mulut
3. Gaya hidup dan kebiasaan
2. Digesti: mulut-lambung-usus 4. Kebudayaan dan kepercayaan
halus-usus besar 5. Sumber ekonomi
6. Kelemahan fisik
3. Absorbsi
7. Depresi
4. Metabolisme 8. Penyakit saluran pencernaan
9. Obat
5. Ekskresi: defekasi, miksi,
diaphoresis, ekspirasi
FUNGSI NUTRISI
1. Sumber Energi ( Karbohidrtat & Lemak )
2. Metabolisme tubuh dan merawat sel tubuh (Vitamin)
3. Zat Pembangun ( Protein )
4. Zat Pengatur ( Air dan Mineral )
VITAMIN

Vitamin merupakan suatu molekul organik yang


sangat diperlukan oleh tubuh untuk
proses metabolisme dan pertumbuhan yang normal.
Vitamin-itamin tidak dapat dibuat oleh
tubuh manusia dalam jumlah yang sangat cukup,
oleh karena itu harus diperoleh dari bahan
panganan yang dikonsumsi.
JENIS-JENIS VITAMIN
1. Vitamin C ( Asam Askorbat )

Di dalam tubuh, vitamin C juga berperan sebagai senyawa


pembentuk kolagen yang merupakan protein penting penyusun jaringan kulit,
sendi, tulang, dan jaringan penyokong lainnya. Vitamin C merupakan senyawa
antioksidan alami yang dapat menangkal berbagai radikal bebas dan dapat
membantu menurunkan laju mutasi dalam tubuh sehingga risiko timbulnya
berbagai penyakit. Selain itu, vitamin C berperan dalam menjaga bentuk dan
struktur dari berbagai jaringan di dalam tubuh, seperti otot. Vitamin ini juga
berperan dalam penutupan luka saat terjadi pendarahan dan memberikan
perlindungan lebih dari infeksi mikroorganisme patogen. Akumulasi vitamin C
yang berlebihan di dalam tubuh dapat menyebabkan batu ginjal, gangguan
saluran pencernaan, dan rusaknya sel darah merah. RDA untuk vitamin C
adalah 60 mg/hari

Sumber : Jambu klutuk atau jambu batu, jeruk, tomat, nanas, sayur segar, dan
lain sebagainya
2. Vitamin
Kebutuhan harian vitamin untuk masing-masing usia adalah:

Anda mungkin juga menyukai