Anda di halaman 1dari 5

BAB IV : INDUKSI

ELEKTROMAGNETIK
ALMAAS SETYO
DZAKIYAH WIJAYA
EMERALDA ROSARY
FATHDANIFA ZAEN
NITIS WENING
SHELAMITA APRILIA
TIARA HANA
Induksi Elektromagnetik

Induksi elektromagnetik adalah


gejala munculnya ggl induksi dan
arus listrik induksi pada suatu
G
penghantar akibat perubahan Apa yang membuat jarum galvano menyimpang ?
jumlah garis gaya magnet yang
memotong kumparan Bagaimana hal itu dapat terjadi ?
Percobaan Faraday
• Pada saat magnet digerakkan
(keluar- masuk)dalam kumparan
jarum pada galvanometer
menyimpang.
• Penyimpangan jarum
galvanometer menunjukkan
bahwa di dalam kumparan
mengalir arus listrik. Arus listrik
seperti ini disebut arus induksi.
• Arus listrik timbul karena pada
Galvanometer
ujung-ujung kumparan timbul
beda potensial. Beda potensial
ini disebut gaya gerak listrik
induksi (ggl induksi)
Prinsip Kerja Generator

Sikat-sikat

Cincin

Anda mungkin juga menyukai