Anda di halaman 1dari 28

HORMON WANITA

GONAD
• GONAD :
1. OVARIUM  GONAD BETINA
MENGHASILKAN :
A. ESTROGEN  OLEH FOLIKEL de GRAAF
B.PROGESTERON  OLEH CORPUS LUTEUM

2. TESTIS  GONAD JANTAN


MENGHASILKAN : ANDROGEN / TESTOSTERON
 OLEH SEL LEYDIG
• FUNGSI HORMON – HORMON GONAD :
1. BERPENGARUH TERHADAP PERILAKU
2. PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN ORGAN –
ORGAN SEX
3. MERANGSANG PERTUMBUHAN DAN
PERKEMBANGAN SEX – KARAKTERISTIK
4. MERANGSANG BIRAHI DAN LIBIDO

• FUNGSI GONAD DIKENDALIKAN OLEH : FSH DAN LH DARI


HIPOPHISIS (HORMON GONADOTROFIN)
HORMON WANITA
• Diibawah pengaruh FSH (Folikel Stimulating
Hormon~ hormon pemicu folikel ) dari
hipofise membentuk
– Hormon esterogen
– Hormon progesteron

• Berperan bagi ciri kelamin primer & sekunder


wanita
ESTROGEN
• Estradiol (E1), ESTRON (E2), ESTRIOL (E3)
• Bekerja pada endometrium
• Berlangsung pada 2 minggu pertama dari
siklus haid
– Proses proliferasi (berkembang & menebal)
• Berfungsi menampung telur yang sudah
dibuahi
• Disintesa dari kolesterol terutama di folikel ovarium
• Dalam jumlah sedikit juga dihasilkan oleh
– Folikel dan corpus luteum
– Testis & adrenal (pria)

• Melalui beberapa reaksi enzimatik dalam biosintetik steroid


terbentuklah hormon kelamin steroid
• Jumlahnya menurun sesudah menopause
• Dipengaruhi hormon pemicu folikel (Folikel Stimulating
Hormon)
FUNGSI
• Mempengaruhi pertumbuhan & perkembangan alat kelamin primer
(meningkatkan pertumbuhan jaringan reproduksi) ~ bekerja terhadap
mucosa rahim (endometrium) ~ efek feminisasi
• Vagina - Cervik
• Uterus - Tuba falopii

• Meningkatkan sifat/ciri kelamin sekunder – perempuan masa pubertas


• Penimbunan lemah daerah gluteus
• Kulit lebih halus & pembuluh vena tidak jelas terlihattumbuh
rambut daerah pubis & ketiak
• Timbul acne
• Kelenjar mammae mulai membesar
• Hiperpigmentasi areola mammae & daerah genitalia
FUNGSI
• Proliferasi rahim dan endometrium
• Menstruasi
• Laktasi
– Membantu progesteron memelihara kehamilan
normal & pertumbuhan kelenjar mammae
• Anti ovulasi
• Efek anabol
• Efek antiandrogen
• Menghambat khilangan pesat tulang
EFEK YANG LAIN
• Merangsang sintesa reseptor progesteron
• Mempengaruhi libido & kemampuan
seseorang
• Merangsang komponen “stress Sistem”
(produksi ACTH)
PENGGUNAAN KLINIK
• Terapi substitusi (produksi alamiah tidak mencukupi)
– Hypogonadism
– Ovariectomi
• Antiovulasi (antihamil)
• Kontrasepsi
• Vaginitis Senilis (atropikans)
• Prevensi & terapi osteoporosis
• Ca Prostat
• Oeteoporosis post menstrual
EFEK SAMPING
• Nausea, vomiting seperti pada kehamilan muda
• Migrain
• Perdarahan post menopause
• Hiperpigmentasi cholestasis (menghambat aliran empedu)
• Retensi garam & air
– Hipertensi
– Edema , nyeri padapayudara & naikya BB
• Rasa penuh & nyeri pada payudara
• Efek feminisasi pada pria (gynecomasti, libido berkurang,
impotensi, hambatan spermatogenesis)
• Kanker endometrium
• Perdarahan tidak teratur
KONTRAINDIKASI
• Wanita hamil
• Myoma uteri
• Tromboemboli
• Tromboplebitis
• Ca Mammae & estrogen depending Ca
• Migrain
• Decomp Cordis
MEMPERBERAT PENYAKIT YANG ADA
• Penyakit hepar
• Diabetes Melitus
• Dermatitis Ekzematous
• Asma Bronchiale (PPOK)
• Hipertensi
• Optic Neuritis
• Konvulsi
• Anemi a Hemolitik Kronik
• Hiperlipidemia
• Amenorea
• Perdarahn genital yg tidak diketahui penyebabnya
• Depresi mental yg hebat
• Varises
ANTAGONIS/ANTI ESTROGEN
• Senyawa yg dapat menghambat atau
memodifikasi kerja estrogen
– Antagonis kompetitif pada resptor estrogen
(menhambat sintesis estrogen)
» CLOMIPHENE lebih banyak
» TAMOXIFEN digunakan di klinik

– Secara fisiologis kerjanya berlawanan dengan


estrogen
» Progestin
» Androgen
CHLOMIFEN
• Partial agonis (estrogenik yg lemah, antiestrogenik yg sedang)
• CARA KERJA
• Meningkatkan sekresi hormon gonadotropin &
esterogen
• Menghambat efek esterogen yg lebih kuat
» Menghambat ikatan estrogen & reseptor

• EFEK
– Merangsang ovulasi
– Blok efek inhibisi estrogen di hipothalamus
– Meningkakan produksi gonadotropn
INDIKASI
• Infertilitas pada wanita (merangsang ovulasi)
• Amenorhea
• Infertilitas pada pria (meningkatkan produksi
sperma~oligospemia)
• Terapi paliatif Ca Mammae
• Amenorhea
KONTRAINDIKASI
• Wanita hamil
EFEK SAMPING
• Pembesaran ovarium akibat Cyste Ovarii
• Hot Flushes
• Gangguan GIT (nausea, vomiting)
• Gangguan penglihatan
• Kehamilan ganda
• Sakit kepala

Umumnya reversible
DOSIS

• 50 – 75 mg/hari
• Selama 2-3 minggu
TAMOKSIFEN
• Cara Kerja
• Partial agonis kompetitif inhibitor dengan estradiol untuk
menduduki reseptor estrogen

• Penggunaan
• Terapi paliatif Ca Mammae postmenopause,
ooforectomi, adrenalektomi, hipofisektomi
• hambatan/gangguan kelangsungan pertumbuhan sel
tumor yg tergantung estrogen “Ca estrogendependent”
EFEK SAMPING
• Hot flushes
• Nausea & vomiting
• Pervaginal bleeding
• Pruritus vulva
• Osteoporosi tulang belakang
• Perubahan plasma lipid (menurunkan
atherosklerosis)
• Pada uterus – Ca endometrium
• Sediaan
• Tablet 20 mg

• Dosis
• 20 – 40 mg/hari
• Dibagi dalam 2 kali pemberian
PROGESTERON
• Hormon wanita
• Dibentuk oleh
– Corpus luteum
– Plasenta (mulai bulan ke-3 kehamilan)
– Testis cortex suprarenalis (pria dan wanita)
– Dibawah pengaruh FSH/LH dari hypofise
• .
KELOMPOK
• Derivat progesteron
– Hydroksiprogesteron
– Medroksiprogesteron
– Megestrol
– Didrogesteron

• Derivat testosteron
– Noretisteron
– Tibolon
– Norgestrel
– Linestrenol
– Desogestrelgestoden
– Alilestrenol
KHASIAT FARMAKOLOGI
• Efek PROGESTAGEN
– Mempersiapkan rahim untuk implantasi telur ~ indukdi fase sekresi
endometrium
• Efek GESTAGEN
– Memelihara kehamilan
– Menghindari abortus UK 6-8 minggu pertama
• Anti ovulasi
– Bekerja sebagai anti gonadotrop
– Ex : pil anti hamil
• Efek ANDROGEN
– Mengurangi produksi androgen & esterogen
• Efek ESTEROGEN
– Mengentalkan lendir cervix. Efek esterogen lemah
• Efek TERMOGEN
– Meningkatkan suhu badan, meningkat setelah ovulasi karena C. Luteum
mulai memproduksinya & suhu dasar nail 0,38 C
PENGGUNAAN
• PREVENSI ABORTUS
– Digunakan untuk abortus yg mengancam karena kekurangan
progesteron pd UK 6-8 minggu

• PIL ANTIHAMIL (bersama esterogen)


– Bisa sebagai dosis tunggal (pil-mini) & pil-suntik
– Menekan ovulasi & menstruasi

• GANGGUAN HAID
– Yg diakibatkan oleh defisiensi progesteron & pada PMS
(Premenstrual Syndrome)

• ENDOMETRIOSE
– Karena bisa mengakibatkan kemandulan
• CA ENDOMETRIUM/ CA MAMMAE
– Sudah metastase/non operable

• CLIMACTERIUM (masa peralihan masa subur/fertil & masa


menua)
– Sebagai tambahan (12-14 hari per siklus) dari terapi suplesi
dengan esterogen untuk mengurangi resiko Ca
Endometrium
EFEK SAMPING
• Nausea, vomiting
• Efek virilisasi
– Pada janin
– Bila digunakan jangka lama dengan dosis tinggi
• Efek sentral
– Pada dosis tinggi ~ mengantuk, lesu, depresi
• Gangguan hati
• Edema ~ retensi garam & air

Anda mungkin juga menyukai