Anda di halaman 1dari 11

Definisi

 Kelelahan (fatigue), merupakan kecendrungan dari logam untuk patah bila


menerima tegangan berulang – ulang (cyclic stress) yang besarnya masih jauh
dibawah batas kekuatan elastiknya. Sebagian besar dari kerusakan yang terjadi
pada komponen mesin disebabkan oleh kelelahan ini. Karenanya kelelahan
merupakan sifat yang sangat penting, tetapi sifat ini juga sulit diukur karena sangat
banyak faktor yang mempengaruhinya
Apa yang dimaksud Fatigue Test ?

 Bagaimana cara menentukan kelelahan suatu material ?


Alat ukur apa yang digunakan dalam
Fatigue Test ?
Bagaimana cara menentukan kelelahan
suatu material ?
Pengujian
 Batas kelelahan (Fatigue Limit): tegangan terbesar dimana material dapat
menahan jumlah siklus yang tidak terbatas tanpa mengalami kegagalan
 Untuk kebanyakan baja:
batas kelelahan = 30-60% dari kekuatan tarik
 Kebanyakan non ferrous alloys (mis: alumunium, copper, magnesium) tidak
mempunyai batas kelelahan
Karakteristik

Karakteristik kelelahan logam dapat


dibedakan menjadi 2 yaitukarakteristik makro dan karakteristik mikro. Karakt
eristik makromerupakan ciriciri kelelahan yang dapat diamati secara visual(
dengan mata telanjang atau dengan kaca pembesar). Sedangkankarakt
eristik mikro hanya dapat diamati dengan menggunakanmikroskop.
penampilan permukaan patahan dari kegagalan
lelah pada berbagai kondisi pembebanan
Skematis permukaan patah lelah dari penampang bulat
dan persegi pada berbagai kondisi pembebanan
Faktor-faktor yang mempengaruhi fatigue
adalah
 Tegangan Siklik
 Kualitas permukaan
 Tipe material
 Tegangan sisa
 Besar dan penyebaran internal defects
 Arah beban
 Besar butir
 Lingkungan
 Temperatur
Proses

 Proses kegagalan fatigue :


- mulai terjadinya retak (crack)
- perambatan retak
- kegagalan akhir
Fatigue life dapat ditingkatkan dengan cara

 Mengontrol tegangan
– Peningkatan tegangan menurunkan umur fatik.
 Mengontrol struktur mikro
– Meningkatnya ukuran benda uji, umur fatik kadang-kadang menurun
– Penambahan luas permukaan dari benda uji besar meningkatkan kemungkinan
dimana terdapat suatu aliran, yang akan memulai kegagalan dan menurunkan waktu
untuk memulai retak
 Mengontrol penyelesaian permukaan
– Dalam banyak pengujian dan aplikasi pemakaian, tegangan maksimum terjadi
pada permukaan
– Umur fatik sensitif terhadap kondisi permukaan

Anda mungkin juga menyukai