Anda di halaman 1dari 8

Disusun Oleh:

KELOMPOK
8
 PBL  dicirikan oleh pembelajaran dengan
penggunaan skenario yang disusun secara
seksama -dengan integrasi berbagai disiplin
ilmu berdasarkan suatu tema pembelajaran
tertentu- untuk menginisiasi dan menstimulasi
pembelajaran mahasiswa melalui diskusi
dalam suatu kelompok kecil, dengan fasilitasi
oleh seorang tutor  Tutorial

(de Grave et al., 2003; Taylor et al., 2008)


 Problem-based learning  dr. Howard Barrows (1968, McMaster
University, Kanada)
 Barrows mendesain PBL  kurikulum fase pre-klinik
 Tujuan : menyiapkan pembelajaran fase klinik mahasiswa saat
berhadapan langsung dengan pasien menjadi lebih efektif
 Melalui PBL, mahasiswa pre-klinik  menyelesaikan kasus medik
melalui pembahasan skenario kasus
 seolah-olah kasus nyata laiknya ketika mahasiswa berhadapan
langsung dengan pasien

(Moust et al., 2001; Taylor et al., 2008; Wells et al., 2009)


Pada suatu kecelakaan kereta api, dua orang pasien, berumur
55 tahun dan 22 tahun, ditemukan dalam kondisi tertusuk
logam besi yang sama sehingga tubuh mereka saling
merapat. Kedua pasien di bawa ke IGD RS dengan kondisi
sadar. Hasil pemeriksaan dan diskusi tim dokter, menemukan
bahwa hanya akan ada 1 pasien yang dapat diselamatkan
sedang 1 orang lainnya harus dikorbankan. Dokter
memutuskan untuk menyelamatkan pasien yang berumur 55
tahun dengan alasan pasien tersebut memiliki peluang
terbesar untuk sembuh dibandingkan pasien yang berusia 22
tahun dengan kerusakan organ tubuh yang sangat luas
KLARIFIKASI RUMUSAN
KEYWORD HIPOTESIS
ISTILAH MASALAH

INDEPENDENT
DISCUSS LO
STUDY
(Dolmand et al.,2005)

1. Pembelajaran adalah suatu proses


konstruktif
2. Pembelajaran adalah suatu proses yang
dimotori oleh keinginan dari dalam diri
sendiri
3. Pembelajaran terjadi dalam suatu proses
kolaborasi
4. Pembelajaran diberikan kontekstual
Dolmans D, De Grave W, Wolfhagen I, Van der Vleuten C, 2005, Problem-
based learning : future challenges for educational practice and research,
Medical Education; 39:732-741
Moust J, Bouhuijs P, Schmidt H, 2001, Problem-based learning : A student
guide. Wolters-Noordhoff, Netherland
Norman GR, Schimdt HG, 1992, The psychological basis of problem-based
learning : a review of the evidence, Academic Medicine Vol.67, No. 9 :
557-565
Ormrod JE, 2009, Human Learning; 5th ed, New Jersey : Pearson Prentice
Hall
Savin-Baden M, Major CH, 2004, Foundation of Problem-based Learning.
Open University Press, London
Taylor D, Miflin B, 2008, Problem-based learning : where are we now?,
Medical Teacher, 30:742-763
Wells SH, Warelow PJ, Jackson KL, 2009, Problem based learning: a
conundrum, Contemporary Nurse 33(2):191-201

Anda mungkin juga menyukai