Anda di halaman 1dari 26

KOMBINASI

BISNIS
WISNU SUPRAPTO (023001700015)
NABILA DHEA SHARFINA (023001700017)
STEFANIE CHRISTIN (02300170018)
YOVITA FEBRIYANTI (023001700019)
FAIZ ABDURRAFI WIWANDA (023001700020)
KOMBINASI BISNIS

• Mengacu pada merger atau akuisisi suatu bisnis.


Dan terjadi jika perusahaan mengakuisisi
sebagian besar efek ekuitas perusahaan lainnya.
• Mengharuskan laporan keuangan berikutnya
untuk melaporkan akitvitas kombinasi entitas
baru ini.
• Analisis dari kombinasi bisnis harus mengakui
insentif manajemen, implikasi akuntansi, serta
kebutuhan untuk mengevaluasi dan
menginpretasikan laporan keuangan entitas
baru.
Alasan-alasan ekonomi untuk kombinasi
bisnis:

1. Memperoleh sumber bahan baku yang


berharga.
2. Menjamin sumber daya keuangan
3. Memperkuat manajemen
4. Meningkatkan efisiensi operasi
5. Mendorong diversifikasi
6. Mempercepat untuk masuk pasar
7. Mencapai skala ekonomi
8. Memperoleh keuntungan pajak
Alasan yang tidak tampak:

• Goodwill manajemen Cara untuk mencapai pertumbuhan


• Kompensasi laba tidak tampak:
• Keuntungan lainnya • Melakukan merger antara perusahaan
berkembang yang memiliki ratio harga
terhadap laba yang tinggi dengan
perusahaan yang memiliki prospek
pertumbuhan yang lebih kecil, dan
menggunakan pembayaran saham
pada perusahaan yang memiliki
pertumbuhan tinggi.

• Melakukan keleluasaan dalam


akuntansi untuk komunikasi bisnis.
Akuntansi kombinasi bisnis
IFRS dan GAAP mengeluarkan Metode akuisisi. 100

Tujuannya: mengakui harga yang dibayarkan untuk


akuisisi pada laporan keuangan.
Dicapai dengan 2 langkah: 75

1. Semua aset (berwujud & tidak berwujud) dan liabilitas


50
dari perusahaan yang diperoleh diakui sebesar nilai
wajarnya saat tanggal akuisisi.

25
2. Perbedaan harga akuisisi dengan nilai wajar aset neto
perusahaan yang diakuisisi harus diakui sebagai
goodwill.
0
Item 1 Item 2 Item 3 Item 4 Item 5
Laporan keuangan
konsolidasian
• Melaporkan hasil operasi dan kondisi keungan entitas
induk dan entitas anak dalam 1 perangkat laporan.
• Entitas induk memiliki saham entitas anaknya.
Namun tidak memilki aset entitas anak, dan biasanya
tidak bertanggung jawab terhadap utang entitas anak.
• Mencermikan suatu entitas bisnis yang dikendalikan
oleh suatu perusahaan tunggal, entitas induk.
Mekanisme konsolidasi
AGRESI ELIMINASI
Laporan keuangan konsolidasi Mengeliminasi transaksi antar
menggabungkan Asset, Liabilitas, perusahaan untuk menghindari
Pendapatan, dam beban entitas perhitungan ganda atau pengakuan
anak dengan pos-pos terkaitnya dalam laba secara prematur.
laporan keungan entitas induk.

• Pengaruh neto dari konsolidasi untuk melaporkan entitas anak yang diakuisisi sebesar nilai pasar wajar
pada tanggal akuisisi.
• Artinya, semua asset yang dapat diidentifikasi secara terpisah dari entitas anak dilaporkan pada nilai
apraisalnya.
• Kelebihan harga pembelian diatas nilai pasar dicatat sebagai goodwill.
CONTOH SOAL

Pada 31 desember, tahun ke-1, synergy Corp. membeli 100% saham


micron company dengan menukarkan 100.000 lembar saham biasa (nilai
par $5, nilai pasar $77). Pada tanggal akuisisi, nilai buku Micron adalah
$620.000. Synergy bersedia membayar harga pasar sebesar $770.000
karena mereka merasa bahwa bangunan, pabrik, dan peralatan Micro
dinilai terlalu rendah, yaitu $20.000. Micron memiliki merek dagang
yang belum di catat senilai $30.000, dan manfaat tidak berwujud
sebesar $100.000.
Pengalokasian
Pembelian
Jurnal Mencatat Akuisisi

Selama tahun ke-2 Micron memperoleh Laba sebesar $150.000 dan tidak membagikan
dividen. Investasi tersebut di hitung menggunakan metode ekuitas, memiliki saldo pada
buku synergy per 31 desember, tahun ke-2, sebagai berikut :
EMPAT JURNAL KONSOLIDASI
(angka mengacu pada debit dan kredit pada table)

1 3 4
2
Mengganti akun Mengeliminasi Mencatat penyusutan
Menggantikan nilai akun
investasi sebesar pendapatan investasi dari penyesuaian nilai
investasi sebesar
$620.000 dengan nilai yang dicatat oleh wajar untuk asset
$150.000 dengan
buku (pada awal synergy dan tetap micron dan
penyesuaian nilai wajar
tahun) dari asset yang menggantikan akun amortisasi merek
yang diperlukan untuk
diperoleh. tersebut dengan dagang.
sepenuhnya mencatat
laporan laba rugi
asset micron pada nilai
micron.
pasar wajar.
Berikut ini beberapa hal penting yang perlu
dipahami mengenai proses konsolidasi

Goodwill hanya dicatat


Neraca konsolidasi meliputi setelah nilai pasar wajar
seluruh aset berwujud dan
nilai buku Synegy dan nilai
aset tak berwujud diakui.
pasar wajar Micron pada
Laporan laba rugi konsolidasi
tanggal akuisisi, dikurangi Perusahaan harus
meliputi laporan laba rugi
mengidentifikasi aset tidak
dengan Synergy dan berwujud yang diperoleh.
penyusutan/amortisasi Micron.Pendapatan investasi Aset tak berwujud ini
yang dicatat oleh synergy dianggap memiliki masa
selisih antara nilai pasar dan
manfaat terbatas sehingga
diganti dengan laporan laba
nilai buku Micron. diamortisasi setiap tahun.
rugi Micron.
Penurunan Nilai Goodwill

• Nilai pasar wajar micron dapat ditentukan menggunakan beberapa metode alternatif, seperti harga pasar
koutasian dari bisnis yang sebanding, atau metode penilaian arus kas bebas yang didiskontokan.

• Asumsikan bahwa nilai pasar wajar Micron diperkirakan sebesar $700.000 per 31 Desember, Tahun 2 dan
nilai pasar wajar aset berwujud dan aset tak berwujud yang dapat diidentifikasi sebesar $660.000.Data ini
mengasilkan kerugian penurunan nilai sebesar $60.000
PERMASALAHAN DALAM
KOMBINASI BISNIS

Kontinjensi
Kesepakatan bahwa uang tambahan akan dibayarkan
oleh pembeli kepada penjual jika tujuan kinerja masa
depan tercapai melalui penggabungan perusahaan.
Dalam akuntansi terkini pembayaran masa depan diakui
sebagai biaya pembelian tambahan ketika uang
dibayarkan (umumnya sebagai kenaikan goodwill).
PERMASALAHAN DALAM
KOMBINASI BISNIS

Alokasi Total Biaya


SFAS 141 mengharuskan perusahaan untuk mengidentifikasi dan menilai kategori
aset tak berwujud yang spesifik,meliputi:
1. Merek dagang dan aset lain yang terkait dengan pemasaran.
2. Kesepakatan untuk tidak bersaing.
3. Daftar pelanggan, kontrak, dan aset lain yang terkait dengan pelanggan.
4. Aset tak berwujud yang terkait dengan seni artistik seperti tulisan atau lagu,
5. video dan bahan audiovisual,termasuk program televisi dan video musik.
6. Aset tidak berwujud yang terkait dengan hubungan kontraktual seperti
7. lisensi,royalti,iklan, dan kontrak manajemen, perjanjian sewa guna usaha atau
waralaba,hak penyiaran, kontrak kerja,dan sejenisnya.
8. Paten, perangkat lunak komputer, basis data, rahasia dagang atau formula
rahasia,dan aset lain yang terkait dengan teknologi.
Beberapa perusahaan Pada GAAP sebelumnya,
menghapus sebagian praktik ini dianggap
besar biaya akuisisi menarik karena
memungkinkan
seperti penelitian dan
perusahaan yang
pengembangan yang mengakuisisi mengurangi
dibeli. Selain itu, terdapat bahkan mengeiiminasi
kenaikan drastis dalam setiap alokasi dari harga
penghapusan tersebut pembelian ke goodwill
selama satu dekade sehingga mengurangi
terakhir, khususnya pada atau menghindari beban
industri teknologi tinggi atas laba di masa depan
akibat amortisasi goodwill
UTANG DALAM LAPORAN
KEUANGAN KONSOLIDAN
Liabilitas dalam laporan keuangan konsolidan tidak
beroperasi sebagai hak gadai atas kelompok asset umum

Jika entitas induk menjamin liabilitas entitas anak maka kreditor itu memiliki

jaminan sebagai pengamanan tambahan dengan ketentuan recourse potensial.

Laporan posisi keuangan konsolidan tidak membantu dalam menilai margin

keselamatan yang dinikmati para kreditor


KEUNTUNGAN ATAS
IPO ENTITAS ANAK
IPO oleh entitas anak menjadi
semakin umum seiring dengan
upaya perusahaan untuk
memperoleh keuntungan yang
belum diakui sebesar nilai
kepemilikan saham entitas
anaknya, sementara pada
waktu yang sama,
mempertahankan
pengendalian atas entitas
anaknya
KEUNTUNGAN
Kemudahan
ATAS IPO meningkatkan modal
ENTITAS ANAK dimasa mendatang

Meningkatkan likuiditas
bagi pemegang saham

Nilai pasar perusahaan


diketahui
PENJUALAN DAN LABA SEBELUM AKUISISI
Ketika akuisisi dari entitas anak terjadi dipertengahan tahun, perusahaan hanya melaporkan
ekuitasnya dalam laba entitas anak dari tanggal akuisisi dan setelahnya.
Dua metode berdasarkan GAAP untuk menyelesaikan hal tersebut:

2. Perusahaan dapat melaporkan dalam


1. Perusahaan dapat
laporan laba rugi konsolidasian penjualan
menerbitkan laporan laba rugi
dan beban entitas anak untuk seluruh
konsolidasian dengan tahun dan mengeluarkan kembali laba
penjualan beban dan laba sebelum akuisisi sehingga hanya laba
entitas anak dari tanggal setelah akuisisi yang dimasukkan dalam
akuisisi kedepan laba neto konsolidasian
AKUNTANSI PUSH-DOWN

Akuntansi pembelian mensyaratkan asset dan liabilitas perusahaan yang


diakuisisi dan dimasukkan ke dalam laporan keuangan konsolidasian pembeli
sebesar pasarnya.Permasalahan kontroversial adalah bagaimana perusahaan
yang akan diakuisisi melaporkan asset dan liabilitas tersebut dalam laporan
keuangan tersendiri (jika perusahaan tersebut entitas terpisah dan
diperdagangkan secara publik).
Keterbatasan Tambahan Laporan keuangan
konsolidasian

 Laporan keuangan masing-masing perusahaan yang membentuk entitas


yang lebih besar tidak selalu dibuat atas dasar yang sebanding
 Laporan keuangan konsolidasian tidak mengungkapkan Batasan
penggunaan kas untuk masing masing perusahaan
 Perusahaan dengan kondisi keuangan buruk bergabung dengan
perusahaan dengan financial yang kuat dapat mengaburkan analisis
 Tingkat transaksi antar perusahaan tidak dapat diketahui
 Akuntansi untuk konsolidasi entitas anak keuangan dan asuransi dapat
menimbulkan masalah analitis
Konsekuensi Akuntansi Goodwill
Pengukuran residual Goodwill dapat menimbulkan maslah
pengukuran potensial,misal :
1. Pembayaran akibat kesalahan estimasi
2. Persaingan penawaran yang ketat
3. Kecerobohan atas sumber daya pemilik atau kreditor tersapu
dalam Goodwill
Jika perusahaan menghapus Goodwill untuk mengatasi kerugian
substansial dengan membeli entitas anak,waktu penghapusan
jarang mencerminkan pengakuan yang tepat atas kerugian nilai
ini.
Definisi akuntansi atas Goodwill

Goodwill merupakan lebihan


biaya atas nilai pasar wajar
dari asset neto yang
diakuisisi dalam transaksi
pembelian

Definisi analisis atas


Goodwill

Goodwill mencerminkan
nilai ekonomi riil seperti
yang ditimbulkan oleh
merek dagang yang
membutuhkan
pengembangan dan
pemeliharaan yang mahal

Anda mungkin juga menyukai