Anda di halaman 1dari 19

Penghitungan Kebutuhan APAR

Bangunan Rumah Sakit


Latar Belakang

Kebakaran merupakan salah satu potensi bahaya yang


dapat menyebabkan berbagai macam kerugian. Agar
kebakaran tidak terjadi, maka harus dilakukan
pencegahan kebakaran. Pencegahan kebakaran dapat
dilakukan dengan merancang system proteksi pasif atau
dapat juga dicegah dengan perancangan system
proteksi pasif. APAR merupakan salah satu contoh
system proteksi aktif yang dapat diterapkan.
Kelas Kebakaran
Tingkat Bahaya
• Faktor pembagi
Gedung Lantai 1
L a n t a i 2
Lantai 3
Lantai 4
JUMLAH APAR = Luas Ruangan (ft²)
Faktor Pembagi

Contoh :
PERHITUNGAN jumlah Apar yang berada di lantai 1
Luas Ruangan (ft²) = 3178,64 =0,53
JUMLAH APAR Faktor Pembagi 6000

Karna hasilnya menunjukkan 0,53


Apar yang dibutuhkan maka
kebutuhkan APAR yang dibutuhkan
pada lantai 1 adalah 1 APAR
Perhitungan Tiap Ruangan
Luas Tiap Ruangan
Lantai Ruang Kelas bahaya Tingkat Bahaya (NFPA) Faktor pembagi Jumlah APAR Tipe APAR
m² ft²
Working Lab Kelas A dan C Bahaya Rendah 10,71 115,29 6000 0,02 POWDER
Lab Kelas A Bahaya Rendah 23 248,06 6000 0,04 FOAM/CAIR
IGD Kelas A Bahaya Rendah 41,36 445,21 6000 0,07 FOAM/CAIR
1 Plumbing Kelas C Bahaya Rendah 14,52 156,30 6000 0,03 CO²/POWDER
R Obat Kelas A Bahaya Rendah 17 182,29 6000 0,03 FOAM/CAIR
R Tunggu dan Administratif Kelas A Bahaya Rendah 34,54 371,80 6000 0,06 FOAM/CAIR
Qubicle Kelas A Bahaya Rendah 12,54 134,98 6000 0,02 FOAM/CAIR
Plumbing Kelas C Bahaya Rendah 14,52 156,30 6000 0,03 CO²/POWDER
Hemodialise Kelas A dan C Bahaya Rendah 21,34 229,71 6000 0,04 POWDER
Caferia Kelas A Bahaya Rendah 34,54 371,80 6000 0,06 FOAM/CAIR
2
Bank Darah Kelas A Bahaya Rendah 19,36 208,40 6000 0,03 FOAM/CAIR
R Meeting Kelas A Bahaya Rendah 23,76 255,76 6000 0,04 FOAM/CAIR
R Poli Kelas A Bahaya Rendah 36,96 397,85 6000 0,07 FOAM/CAIR
ICU Kelas A dan C Bahaya Rendah 34 361,14 6000 0,06 POWDER
Isolasi Kelas A dan C Bahaya Rendah 21,34 229,71 6000 0,04 POWDER
3 Pulih Sadar Kelas A dan C Bahaya Rendah 20,35 219,05 6000 0,04 POWDER
Plumbing Kelas C Bahaya Rendah 15 156,30 6000 0,03 CO²/POWDER
Gudang Kelas A Bahaya Sedang 11,33 121,96 3000 0,04 FOAM/CAIR
Plumbing Kelas C Bahaya Rendah 14,52 156,30 6000 0,03 CO²/POWDER
4 Gudang Kelas A Bahaya Sedang 11 122,55 3000 0,04 FOAM/CAIR
Kamar Perawatan Kelas A Bahaya Rendah 133,98 1442,20 6000 0,24 FOAM/CAIR
Perhitungan per Luas Lantai
Tingkat Faktor Jumlah Tipe
Lantai Bahaya Luas lantai (ft²) pembagi APAR APAR
Bahaya
1 Rendah 3178,64 6000 0,53 POWDER
Bahaya
2 Rendah 3186,51 6000 0,53 POWDER
Bahaya
3 Sedang 3185,71 3000 1,06 POWDER
Bahaya
4 Sedang 3076,19 3000 1,03 POWDER
Perhitungan per Total Ruangan di
setiap lantai
Luas Total Ruangan Faktor
Lantai Tingkat Bahaya (ft²) pembagi Jumlah APAR Tipe APAR
Bahaya
1 Rendah 1653,93 6000 0,28 POWDER
Bahaya
2 Rendah 1619,81 6000 0,27 POWDER
Bahaya
3 Sedang 1088,16 3000 0,36 POWDER
Bahaya
4 Sedang 1721,04 3000 0,57 POWDER
Gedung Lantai 1 + APAR
Lantai2 + APAR
Lantai 3 + APAR
Lantai 4 + APAR

Anda mungkin juga menyukai