Anda di halaman 1dari 16

Peran Kedokteran Forensik dalam

Pemberian Keterangan
Kelayakan Hukum
Dr. dr. ADE FIRMANSYAH SUGIHARTO, SpF
Ketua Umum PDFI
Masa Bakti 2016-2019
The Rebirth of
Clinical Forensic Medicine

Patologi
Forensik dan
Forensik klinik
Patologi
• Pemeriksaan
Forensik dan korban mati
Forensik klinik • Pemeriksaan
• Pemeriksaan korban hidup dan
korban hidup pelaku tindak
Patologi Forensik maupun mati kasus pidana
• Pemeriksaan mayat pidana
untuk kepentingan
peradilan

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 2


The Urge For Forensic Services
• Penyalahgunaan Surat Keterangan Dokter
untuk menghindari proses hukum.
– Seorang tersangka tidak dapat diperiksa dan
disidangkan hingga lebih dari empat tahun karena
memiliki surat sakit hipertensi tidak terkontrol.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 3


Why Need Forensic Services?
To Be Interviewed To Be Detained
• Keselarasan pikiran dan • Kesehatan fisik dan mental
tindakan untuk menjalani proses
• Kemampuan memahami penahanan
pertanyaan dan posisi
hukum
• Konsistensi pengakuan

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 4


Sebuah Kelayakan
Medical Issues Psycological Issues
• Penyalahgunaan zat. • Kondisi mental (sehat dan
• Ketergantungan zat. mampu bertanggung jawab
• Penyakit : Stroke, epilepsi, atau tidak sehat).
tumor, asma, MCI dll. • Konsistensi pengakuan.
• Keterbatasan fisik. • Ada/tidaknya gangguan
• Obat-obatan pribadi yang kejiwaan (halusinasi atau
rutin dikonsumsi. ilusi).
• Fungsi luhur • Risiko mencederai diri
sendiri.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 5


Fitness To Be Interviewed
A detainee may be at risk in an interview if it is considered that:
• (a) Conducting the interview could significantly harm the
detainee’s physical or mental state.
• (b) Anything the detainee says in the interview about their
involvement or suspected involvement in the offense about
which they are being interviewed might be considered
unreliable in subsequent court proceedings because of their
physical or mental state.

Norfolk G, Stark MM. Care of Detainees. In: Stark MM, editor.


Clinical Forensic Medicine: A Physician Guide. Second Ed. Humana
Press. New Jersey: 2005.
MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 6
Significant Harm
• Tersangka yang sedang mengalami episode
serangan jantung akut
– Wawancara/interogasi akan dapat memicu
peningkatan tekanan darah hingga dapat
menyebabkan Acute Myocardial Infarct

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 7


Potential Harm in Trauma Capitis
Tidak
Ancaman Bahaya Menimbulkan
Menimbulkan
Maut Penyakit
Penyakit
Perdarahan subdural
Fraktur Os Capitis Luka memar atau lecet
infratentorial
tanpa adanya tanpa adanya kelainan
perdarahan intrakranial
Perdarahan subdural
>60cc
Tidak adanya
Efek gangguan daya gangguan struktur
Herniasi otak yang ingat anatomis yang dapat
menekan batang otak mengganggu fungsi

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 8


Questions To Be Answered
• Bagaimanakah kondisi fisik dan mental
tersangka untuk memahami tujuan dan
pertanyaan-pertanyaan dalam wawancara
serta memahami pentingnya memberikan
jawaban yang sebenar-benarnya serta secara
rasional memutuskan bagaimana harus
bersikap.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 9


The Difference Between Medical
Certificate

Surat sakit Surat keterangan kelayakan

• Mensertifikasi penyakit. • Mensertifikasi kondisi fisik


• Memerlukan pemeriksaan dan mental untuk
kedokteran untuk menjalani proses hukum.
mendiagnosis penyakit. • Memerlukan pemeriksaan
• Tujuan: mengetahui kedokteran untuk mencari
penyakit, memberikan bukti-bukti kesiapan dan
pengobatan. kelayakan dalam
menjalani proses hukum.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 10


Landasan Etik dan Disiplin
• KODE ETIK KEDOKTERAN INDONESIA
– Pasal 3: Dalam melakukan pekerjaan
kedokterannya, seorang dokter tidak boleh
dipengaruhi oleh sesuatu yang mengakibatkan
hilangnya kebebasan dan kemandirian profesi.
– Pasal 7: Seorang dokter hanya memberi surat
keterangan dan pendapat yang telah diperiksa
sendiri kebenarannya.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 11


Landasan Etik dan Disiplin
• PERATURAN KONSIL KEDOKTERAN INDONESIA
NOMOR 17/KKI/KEP/IX/2006 TENTANG
PEDOMAN PENEGAKAN DISIPLIN PROFESI
KEDOKTERAN
– Membuat keterangan medik harus didasarkan
pada hasil pemeriksaan yang diketahui secara
BENAR dan PATUT.

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 12


Reshaping Our Competency
Pemeriksaan
Pemeriksaan Fisik penunjang (rontgen,
umum dan lokalis lab darah dan urin,
dll)

Evaluasi
Kolaborasi dengan
ada/tidaknya
Spesialisasi
disabilitas secara
Kesehatan Jiwa
fisik maupun mental

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 13


Tasks and Challenges
• Kompetensi SpF dan • Standar profesi
standarisasi pusat- pemeriksaan
pusat pendidikan forensik klinik untuk
spesialis forensik kepentingan
kelayakan hukum

Men Method

Money Machine
• Sumber • Fasilitas
pembiayaan pemeriksaan
pemeriksaan forensik klinik dan
forensik klinik untuk peralatan terkait
kelayakan hukum pemeriksaan

MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 14


MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 15
MUKERNAS DAN PIT PDFI 2018 16

Anda mungkin juga menyukai