Anda di halaman 1dari 24

BIOMEKANIK TRAUMA

NAOMI FROLINDA
JOBER.S.Kep.,Ners.MPH
Pendahuluan

• Angka KLL semakin meningkat


• Kualitas pertolongan pre hospital?
• Riwayat kejadian kecelakaan tidak
diketahui
Biomekanik Trauma

• Kronologis terjadinya trauma


• Perkiraan bagian/organ mana yang
terkena
Riwayat trauma

• Informasi yang penting :


- Posisi ditemukan korban
- Riwayat kecelakaan
- Kerusakan kendaraan yang digunakan

Perkiraan bagian tubuh yang terkena


Trauma tumpul

• Tabrakan 2 mobil
• Tabrakan pejalan kaki
• Tabrakan sepeda motor
• Trauma disengaja (diserang)
• Jatuh dari ketinggian
• Ledakan
Tabrakan kendaraan

• Benturan antara tubuh korban


dengan bagian mobil/motor.
• Benturan antara organ bagian
dalam tubuh sendiri.
Proses Benturan Frontal

• Fase 1
• Fase 2
• Fase 3
• Fase 4
Benturan dari belakang
Benturan organ

• Trauma kompresi
• Trauma deselerasi
• Trauma karena alat pengaman
Kesimpulan

• Pengetahuan tentang riwayat


trauma penting untuk menentukan
bagian tubuh yang terkena
• Informasi yang lengkap pada TKP
mempercepat diagnosis korban

• Peningkatan kualitas
penanganan

Anda mungkin juga menyukai