Anda di halaman 1dari 5

Demokrasi

Kelompok 5

Ammatulloh Lathifah
Anisa Putri
Hanifah Muthmainah
Wanda
Sekar Ariani (1808528)
Konsep Demokrasi
Pengertian Demokrasi
Demokrasi adalah suatu bentuk pemerintahan politikyang
kekuasaan pemerintahannya berasal dari rakyat itu sendiri, baik secara
langsung atau melalui perwakilan.
Berasal dari Bahasa Yunani yaitu ‘demos’ yang artinya rakyat dan
‘kratos’ yang artinya kekuasaan. Awalnya diperkenalkan oleh Aristoteles
sebagai bentuk pemeritahan yaitu pemerintahan yang kekuasaannya
berada ditangan orang banyak (rakyat)
Tujuan demokrasi

ialah memberikan kebebasan bagi rakyat untuk memilih dan


mengemukakan pendapatannya dalam bermusyawarah, sehingga suatu
keputusan harus diputuskan secara adil agar tidak ada yan merasa
dirugikan.
Fungsi demokrasi
1. Menjamin adanya keikutsertaan rakyat dalam kehidupan bernegara.
Contohnya : ikut menyukseskan pemilu, menyukseskan
pembangunan
2. Menjamin tetap tegaknya negara RI
3. Menjamin tetap tegaknya negara kesatuan RI yang mempergunakan
sistem konstitusional
4. Menjamin tetap tegaknya hokum yang bersumber pada Pancasila
5. Menjamin adanya hubungan yang selaras, serasi, dan seimbang
antara lembaga negara
6. Menjamin adanya pemerintahan yang bertanggung jawab
Contohnya: presiden adalah mendataris MPR, presiden
bertanggung jawab pada MPR

Anda mungkin juga menyukai