Anda di halaman 1dari 6

1.

Kredibilitas Pemberian Pesan

tingkat kepercayaan seseorang kepada


seorang pembicara.
Jika kredibilitas komunikator buruk berarti
segara omongan yang keluar dari mulutnya
tidak dapat di percaya dan cenderung
asal bicara saja.
7. Kapabilitas Pesan
kemampuan seseorang menerima
Pesan
tingkat pendidikan seseorang dan
pengalaman seseorang akan
mempengaruhi kemampuan
seseorang mencera sebuah pesan
yang di sampaikan
3. Kesesuaian Dengan Isi Pesan

Keseuaian dengan isi pesan sama halnya


dengan kesesuaian dengan kepentingan
sasaran (sesuai konteks atau realita)
terdapat dan beberapa pesan yang di
sampaikan harus berhubungan dengan
kepentingan sasarannya.
4. Kejelasan Pesan
Kejelasan (clarity) dari pesan atau nformasi yang
disampaikan komunikator sangat penting.
Untuk menghindari kesalahpahaman komunikan dalam
dalam menangkap isi pesan atau informasi yang
disampaikan komunikator.
Kejelasan disini mencakup kejelasan isi pesan, kejelasan
tujuan yang akan dicapai, kejelasan kata-kata (verbal)
yang digunakan, dan kejelasan bahasa tubuh (non-
verbal) yang digunakan.
5. Kesinambungan dan
Konsistensi
Kesinambungan Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia,
kesinambungan adalah nomina (kata benda) perihal (yang bersifat)
sinambung; kelanjutan; kontinuitas (KBBI). Sedankan menurut
Thesaurus, kesinambungan yaitu kelangsungan, kontinuitas,
perturutan; kelanjutan.
Konsistensi Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, konsistensi
merupakan ketetapan dan kemantapan (dalam bertindak) (KBBI).
Konsistensi adalah fokus pada suatu bidang yang mana kita tidak
akan berpindah menuju bidang lain sebelum pondasi bidang
pertama benar-benar kuat (Reza M Syarif, 2005).
6. Saluran
Saluran atau chenel terdapat dan berperan pada media.
Media yang di gunakan harus sesuai dengan pesan yang
di sampaikan . sebagai contoh dari saluran adalah
memberikan penyuluhan kesehatan terhadap murid SD
menggunakan Flipchart, gambarnya akan berbeda
dengan murid SMP. Dan apabila penyuluhan pada
masyarakat pedesaan menggunakan Flipchart, akan
kurang menarik di bandingkan dengan video movie.

Anda mungkin juga menyukai