Anda di halaman 1dari 14

BAB VI ALJABAR BOOLEAN

Introduction

 Setiap hari kita dihadapkan pada pengambilan keputusan yang sifatnya


logis, artinya sesuai dengan logika.
 Pada tahun 1854 George Boole menerangkan dasar-dasar logika secara
lengkap, dengan tanda-tanda dan fungsi kebenarannya sehingga dapat
digunakan untuk menganalisis masalah dan menyimpulkan hasilnya.
 Aljabar Boolean mempunyai beberapa operator dan yang terpenting
adalah:
operator AND
operator OR
operator NOT
Operator AND

 Operator and misalnya: kalau kita keluar rumah maka harus mematikan
lampu dan mengunci pintu, kalau ingin lulus harus lulus ujian mid dan ujian
akhir dst.
 Secara simbolik operator and dapat ditulis:
A.B=C
 C akan benar kalau A benar dan B benar
 Tabel kebenaran operator AND
AND Gate symbol and circuits
AND gate IC

 74AC08 Quad 2-input AND Gate


Operator OR

 Penggunaan operator OR juga cukup banyak digunakan sehari-hari,


misalnya apabila saya belajar dengan baik atau mengerjakan PR maka
nilai ujian saya pasti baik.
 Secara simbolik operator OR ditulis sbb:
A+B=C
 artinya, C akan benar apabila A atau B benar.
 Tabel kebenaran operator OR
OR Gate symbol and circuits
OR gate IC

 74AC32 Quad 2-input OR Gate


Operator Not

 Operator NOT pada dasarnya adalah pembalikan dari suatu argument


atau statement.
 Misalnya:
Kalau saya kaya, maka saya tidak miskin
Kalau saya miskin, maka saya tidak kaya
 Simbul operator NOT:
A  B dan B  A

 Tabel kebenaran operator Not


NOT Gate symbol and circuits
NOT gate IC

 7404 Hex Inverters


Logic Gate lain

 NAND gate
 NOR gate
 XOR gate (exclusive OR)

Anda mungkin juga menyukai