Anda di halaman 1dari 22

‫الر ِحمم‬

‫الر ْح َم ِن ه‬ ِ ‫ِب ْس ِم ه‬
‫َّللا ه‬

LAPORAN KASUS
PEMBIMBING:
dr. Heryanto Syamsudin, Sp.KK

DISUSUN OLEH:
Derry Arya Pratama

Kepaniteraan Klinik Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin


Rumah Sakit Islam Jakarta Sukapura
Fakultas Kedokteran dan Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Jakarta
Identitas
Nama : Ny. S
Usia : 56 tahun
Alamat : Jl. Kalibaru Barat RT 001/006
Jenis Kelamin : Perempuan
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Agama : Islam
Status : Janda
Tanggal Pemeriksaan : 06 November 2019
Anamnesis
Keluhan Utama
Gatal-gatal dibagian dada, punggung, dan kedua lengan atas sejak 1 minggu
yang lalu
Riwayat Penyakit Sekarang
Pasien datang ke Poli Kulit dan Kelamin Rumah Sakit Islam Jakarta sukapura
dengan keluhan Gatal-gatal dibagian dada, punggung, dan kedua lengan atas
sejak 1 minggu yang lalu .gatal semakin memberat jika sedang berkeringat.
anamnesis
Riwayat Penyakit Dahulu
Pasien tidak mempunyai riwayat penyakit atau keluhan yang sama seperti ini sebelumnya.
Pasien memiliki riwayat asma bronkiale sudah 2 tahun.
Riwayat Penyakit Keluarga
Cucu memiliki keluhan yang sama seperti pasien.
Riwayat Alergi
Tidak ada riwayat alergi obat, makanan, ataupun cuaca
Riwayat Pengobatan
Sudah 3 hari Menggunakan Bedak salycil, tapi keluhan tidak berkurang
Pemeriksaan fisik
Keadaan Umum : tampak sakit ringan
Kesadaran : compos mentis
Status Generalisata : Kepala :Tidak Ada Kelainan Leher : Tidak Ada Kelainan

Mata : Tidak Ada Kelainan Paru : Tidak Ada Kelainan


Jantung : Tidak Ada Kelainan
Hidung : Tidak Ada Kelainan
Abdomen : Tidak Ada Kelainan
Telinga : Tidak Ada Kelainan
Ekstremitas : Tidak Ada Kelainan
Mulut : Tidak Ada Kelainan Kulit : lihat status dermatologis
Status dermatologi
Lokasi : Ad region thorakalis Anterior-Posterior, ad region ekstremitas superior
Eflouresensi : Makula Eritema
Bentuk : Tidak teratur
Ukuran : Miliar
Batas : Sirkumskrip
Penyebaran : Generalisata
Resume
Pasien datang ke Poli Kulit dan Kelamin Rumah Sakit Islam
Jakarta sukapura dengan keluhan Gatal-gatal dibagian dada,
punggung, dan kedua lengan atas sejak 1 minggu yang lalu
.gatal semakin memberat jika sedang berkeringat.
sebelumnya Pasien belum pernah mengalami keluhan seperti
ini, Pasien memiliki riwayat asma bronkiale sudah 2 tahun.
, Cucu memiliki keluhan yang sama seperti pasien.
Pasien Sudah 3 hari Menggunakan Bedak salycil, tapi keluhan
tidak berkurang
Pemeriksaan Fisik
• Ad regio thorakalis anterior-posterior, ekstremitas superior :
makula eritem + skuama halus dan berminyak
assesment
Working Diagnosis : Dermatitis Seboroik
Differential Diagnosis : Dermatitis Atopic
TATALAKSANA
NON MEDIKAMENTOSA MEDIKAMENTOSA

Menjaga hygiene Antihistamin: Loratadine 10mg /hari


Menganjurkan pasien untuk tidur yang cukup Kortikosteroid : Metilprednisolone 16-24 mg
dan mengurangi faktor stress dosis terbagi/hari
Topikal: (betametason 0,05% + Gentamisin
0,1%)
Tinjauan pustaka
DERMATITIS SEBOROIK
DERMATITIS SEBOROIK
Definisi: suatu peradangan pada kulit yang biasanya mengenai daerah seborea akibat aktifnya
kelenjar sebasea yang berlebihan
Etiologi : kelenjar sebasea yang berlebihan
Perubahan produk kelenjar sebasea sehingga bakteri pitirosporum ovale berkembang biak
Berdasarkan letak lesi dibagi menjadi 3:
1. Seborrhoe capitis:
Insidensi banyak pada bayi dan anak
Predileksi kulit kepala sampai ke dahi dan daerah aurikularis
UKK: skuama berminyak warna kekuning-kuningan disebut pitiriasis oleosa
Skuama kering yang ditemukan disebut pitiriasis sicca (ketombe)
Bila meluas sampai dahi disebut corona seborrhoe
Bila ditemukan didaerah aurukularis sering ditemukan skuama dan krusta kekuningan dan
fisura
2. Seborrhoe facial
Predileksi : lipatan naso labial, alis, dagu, telinga
UKK: makula eritematosa dengan diatasnya terdapat skuama yang
berminyak dan berwarna kekuning-kuningan
Pada daerah alis sering disertai blefaritis marginalis
Pada laki-laki daerah dagu sering disertai folikulitis, seborrhoe didagu
disebut sycosis barbae
Dermatitis seboroik pada wajah
3. Seborrhoe Corporis Et Intertrigo
Corporis: sering didaerah presternal dan interscapula
UKK: eritem diatasnya terdapat skuama yang berminyak dan berwarna
kekuning-kuningan, kadang membentuk cincin dengan penyembuhan
sentral
Intertrigo : predileksi pada aksila, inframama,umbilikus, lipat paha dan
glutea
UKK: makula eritem diatasnya terdapat skuama yang berminyak dan
berwarna kekuningan selanjutnya timbul fisura sering disertai infeksi
sekunder
Pada Dewasa
Seborrhoe Corporis Et Intertrigo
pada anak-anak
PATOGENESIS
◦Penyakit ini berhubungan dengan kulit yang berminyak
(seborrhea).
◦Kelenjar sebasea tersebut aktif pada bayi baru lahir,
kemudian menjadi tidak aktif selama 9-12 tahun.
◦Tempat terjadinya dermatitis seboroik cenderung pada
daerah wajah, telinga, kulit kepala dan batang tubuh
bagian atas yang sangat kaya akan kelenjar sebasea.
◦Pertumbuhan P.ovale yang berlebihan dapat
mengakibatkan reaksi inflamasi, melalui aktivasi sel
limfosit T dan sel Langerhans.
◦Pada orang yang telah mempunyai factor
predisposisi, timbulnya D.S. dapat disebabkan oleh
faktor kelelahan, stress, emosional, infeksi, atau
defisiensi imun.
Penatalaksanaan
Terapi umum: diet rendah karbohidrat dan lemak, memperbaiki
higienisitas
Medikamentosa: tergantung letak
losio kummerfeldi
Kortikosteroid
Antibiotik

Anda mungkin juga menyukai