Anda di halaman 1dari 16

KOMUNIKASI INTERPERSONAL

Komunikasi Terapeutik dan Konseling

ALUN MEGA YUNI UTAMI 165130068

LILIK NURIDA 165130074

TITANNIA DIAH PITALOKA 165130064

INDAH AYU ASTIKA 165130073

ATIKA PERMATA SARI 165130011

MIRA CHINTYA 165130008

KELOMPOK 1 TEAM HORE


MADE WITH LOVE
Komunikasi Terapeutik dan Konseling

Pengertian Komunikasi Terapeutik

Pengertian Keluarga dan kelompok


Unsur- Unsur Komunikasi Terapeutik

Menurut Kariyoso (2007) bahwan


unsur- unsur
komunikasi meliputi :
1. komunikator (Pembawa berita)
2. Message (pesan atau berita)
3. Channel (saluran)
4. Komunikan
5. Feed back
Bentuk-Bentuk Komunikasi dalam Keluarga

1. Komunikasi orang tua yaitu suami-istri


2. Komunikasi orang tua dan anak
3. Komunikasi ayah dan anak
4. Komunikasi anak dan anak yang lainnya
Faktor –Faktor yang Mempengaruhi Komunikasi Keluarga dan
Kelompok

Ada sejumlah faktor-faktor yang


mempengaruhi komunikasi dalam keluarga,
seperti yang akan di uraikan berikut ini :

1. Citra diri dan citra orang lain


2. Suasana Psikologis
3. Lingkungan Fisik
4. Kepemimpinan
5. Bahasa
6. Perbedaan Usia
Strategi Komunikasi Terapeutik pada Keluarga dan
Kelompok

cara-cara strategis sebagai upaya agar tujuan komunikasi


tercapai.
Berikut upaya meningkatkan komunikasi dalam keluarga atau
kelompok yaitu:
1. Memahami struktur organisasi dan mengenali siapa yang
akan terpengaruh oleh keputusan yang dibuat.
2. Pemimpin kelompok dapat mengatur dengan baik setiap
anggota kelompok
3. Komunikasi harus jelas, sederhana, dan pasti.
4. Komunikator sebaiknya mencari umpan balik mengenai
apakah komunikasi tersebut diterima dengan benar.
5. Saling menghargai anggota kelompok lain
6. Jangan menyela pembicaraan orang lain.
7. Selalu memperhatikan orang yang mengajak bicara.
Teknik Komunikasi Efektif dalam Keluarga

1. Respek : respectfull attitude, penghargaan atau


timbal balik
2. Empati : menempatkan diri, mendengar dan
mengerti orang lain
3. Audibel : dapat didengarkan atau bisa dimengerti
dengan baik
4. Jelas : tidak menimbulkan banyak pemahaman
harus jelas maknanya dan selain harus
terbuka dan transparan
5. Tepat : tepat baik waktunya, tema maupun
sasarannya.
6. Rendah Hati : perlakuan yang ramah, saling
menghargai, tidak memandang diri
sendiri lebih unggul ataupun lebih tahu,
lemah lembut, sopan.
Pengertian Komunikasi Konseling

Konseling Sebagai Salah Satu


Pengalaman Baru
Konflik Internal

Konflik internal ialah gejolak yang terjadi dalam diri


individu yang berasal dari dalam dirinya sendiri,
untuk mengatasi konflik internal ialah :

1. Adanya kita mengenal konflik internal


2. Mengadapi Realita
3. Menggambarkan Komunikasi
4. Memulai suatu Hubungan Baru
5. Meningkatnya Kebebasan Psikologis
6. Memperbaiki Konsep-konsep Yang Keliru :
 Penilaian negative terhadap dirinya sendiri
 Keharusan psikologis
 Konflik kebutuhan
Pemerluan Kebutuhan

1) Memberi dan menerima kasih sayang


2) Kebebasan
3) Memiliki kesenangan
4) Menerima stimulus dan tantangan
5) Perasaan mencapai prestasi
6) Memiliki harapan
7) Memiliki ketenanganMenuju tujuan hidup
yang nyata
Faktor Penghambat Komunikasi
Komunikasi seseorang bisa terhambat karena hal-hal
sebagai berikut :
1. Kurangnya percaya diri atau takut
2. Kurang mampu mengendalikan diri

Kompetensi Intrapersonal
1. Kepekaan terhadap diri sendiri dan orang lain
2. Ketegasan diri dan konsisten
3. Menjadi nyaman terhadap diri sendiri dan orang lain
4. Harapan yang realistik
5. Perlindungan dari situasi intrapersonal yang positif
Komunikasi Efektif

syarat-syarat terjalinnya komunikasi yang efektif


ialah :
1. Menciptakan suasana yang menguntungkan
2. Menggunakan bahasa yang dimengerti
3. Pesan yang disampaikan dapat menggugah
perhatian
4. Pesan yang disampaikan dapat mengungkap
kepentingan dipihak komunikan/orang yang
menerima pesan dan dapat menguntungkan
5. Pesan dapat menimbulkan rewort dipihak
penerima
Kemampuan Komunikasi Yang Efektif
1. Berikan kesan bahwa anda
antusias, senang, suka berbicara
dengan mereka
Komponen Komunikasi 2. Ajukan pertanyaan tentang minat
1. Pengirim pesan mereka
(komunikan) 3. Beradaptasi dengan bahasa tubuh
2. Bentuk pesan (isi dan perasaan mereka
pesan) 4. Tunjukan rasa persetujuan
3. Bagaimana pesan 5. Dengarkan dengan penuh
disampaikan perhatian
4. Orang yang 6. Beri kontak mata yang lama
menerima pesan 7. Ungkapkan diri anda sebaik
(komikator) mungkin
5. Respon 8. Berikan mereka senyuman terbaik
anda
9. Berikan motivasi
10. Sebut nama mereka dengan cara
yang menyenangkan
11. Tawarkan mereka menjalani
hubungan lebih maju
Emosi Dalam Konseling

1. Sakit hati,
2. Takut,
3. Marah,
4. Rasa bersalah perasaan tidak
nyaman/ malu melakukan
kesalahan
Motivasi Dalam Konseling

Pentingnya motivasi konseling ialah sebagai


berikut :
1. Karena klien harus didorong untuk bekerja
sama dalam konseling
2. Klien harus didorong berprilaku sesuai
tuntutan
3. Motivasi merupakan hal terpenting dalam
memelihara dan mengembangkan dalam
suasana konseling
Keterampilan komunikasi konseling diantaranya :
1. Attending 5. Kejujuran
2. Empati 6. Konfrontasi
3. Merangkumkan
4. Bertanya
TERIMA KASIH

LOVE
TEAM HORE

Anda mungkin juga menyukai