Anda di halaman 1dari 12

Variasi Mengajar

OLEH : KELOMPOK 7
Disusun Oleh:

1. Nida Syofi’ Rosyiana (19120149)


2. Sri Mona Wijayanti (19120161)
3. Melysa Lailatul Hidayah (19120171)
4. Irvandi Okta Priambodo (19120195)
Kelompok 7
Variasi Mengajar

Pengertian Tujuan Manfaat Komponen-Komponen

Variasi Gaya Variasi Pola


Variasi Media
mengajar Interaksi
PENGERTIAN

• “ Variasi ” menurut kamus adalah “ selingan, selang-seling, atau


pergantian.”
• Menurut Usman (2008:84) “Variasi mengajar adalah suatu
kegiatan guru dalam konteks proses interaksi belajar-mengajar
yang ditujukan untuk mengatasi kebosanan murid, sehingga dalam
situasi belajar-mengajar, murid senantiasa menunjukan ketekunan,
antusiasme, serta penuh partisipasi”.
TUJUAN VARIASI MENGAJAR

1. Meningkatkan dan memelihara perhatian terhadap relevasi proses belajar


mengajar
2. Memberikan kesempatan
3. Membentuk sikap positif terhadap guru dan sekolah
4. Memberi kemungkinan pilihan dan fasilitas belajar individual
5. Mendorong siswa untuk belajar
MANFAAT VARIASI MENGAJAR

Manfaat variasi mengajar menurut Uzer Usman :


1. Untuk menimbulkan dan meningkatkan perhatian kepada aspek-aspek belajar yang
relevan
2. Untuk memberikan kesempatan bagi perkembangan bakat ingin tahu dan ingin
menyelidiki tentang hal-hal baru
3. Untuk memupuk dan membentuk tingkah positif terhadap guru dan sekolah dengan
berbagai gaya mengajar yang lebih hidup dan lingkungan belajar yang baik
4. UntUk memberi kesempatan kepada untuk memperoleh cara menerima
pembelajaran yang disenanginya
KOMPONEN-KOMPONEN

1. Variasi Suara
• Guru saat berinteraksi dengan siswanya harus menggunakan berbagai bentuk
variasi suara :
 Nada keras menjadi lemah
 Nada tinggi menjadi rendah
 Cepet menjadi lambat
 Memberikan tekanan pada bagian tertentu
2. Penekanan
• Untuk memfokuskan perhatian siswa guru dapat menggunakan kata seperti ;
 Perhatikan baik-baik
 Nah, ini penting sekali
 Itu agak sukar dipahami
KOMPONEN-KOMPONEN

3. Kesenyapan

• Untuk menarik perhatian siswa, dapat dilakukan dengan mengubah suasana :

 Dari keadaan ada suara tiba-tiba menjadi tenang

 Dari kesibukan tiba-tiba diberhentikan


4. Kontak Pandang
Bila guru berinteraksi dengan siswa, sebaiknya pandangan menjelah ke
seluruh siswa agar dapat membentuk hubungan yang positif dan menghindari
hilangnya kepribadian.
KOMPONEN-KOMPONEN

5. Gerak Badan dan Mimik


Ekspresi wajah, gerak kepala atau gerak badan sangat penting
dalam berkomunikasi dengan siswa, karena selain untuk menarik
perhatian juga menolong dalam menyampaikan arti pembicaraan.
6. Pergantian Posisi Guru
Posisi guru dalam ruang kelas dapat membantu dalam menarik
perhatian siswa :
 Berdiri dan duduk
 Di depan kelas dan di belakang
VARIASI MEDIA

Media yang dapat dilihat


( Gambar, grafik, film, buku, majalah )

Media yang dapat didengar


( Suara musik, suara radio, suara orang baca puisi )

Media yang dapat diraba dan dimanipulasi


( Patung, binatang hidup, model, mainan )
VARIASI POLA INTERAKSI

 Pengubahan cara pembelajaran dari berpusat pada guru hingga


berpusat pada siswa
 Penggunaan macam-macam model pembelajaran
 Misalnya :
• Belajar dalam kelompok kecil
• Tukar pendapat melalui diskusi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai