Anda di halaman 1dari 16

PRESENTASI KASUS

“ ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.L


DENGAN DIAGNOSA DEMAM THYPOID”
DI RUANG AL-ATFAL RS SITI AISYAH
KOTA LUBUKLINGGAU
KELOMPOK 4

1. Annisa Delia PO.71.20.3.17.005


2. Apriyani PO.71.20.3.17.010
3. Desi Permata Sari PO.71.20.3.17.017
4. Faris Alawal Sundara PO.71.20.3.17.023
5. Humaira Alfiani PO.71.20.3.17.027
6. Khairunnisa Mauli Anggun PO.71.20.3.17.036
7. Makinuddin PO.71.20.3.17.040
8. Mita Alvonita PO.71.20.3.17.045
9. Putri Wulansari PO.71.20.3.17.053
10. Rizki Cahaya Putri PO.71.20.3.17.062
11. Shintia Anggreini PO.71.20.3.17.068
12. Yulita Purnama PO.71.20.3.17.077
13. Wike Dwi Sari PO.71.20.3.17.074
Definisi Demam Thypoid

Demam thypoid merupakan suatu penyakit infeksi sistemik bersifat akut yang
disebabkan oleh salmonella thypi (Nurarif & Kusuma, 2015). Thypoid termasus infeksi
sistemik dengan gejala yang khas yaitu demam.

Etiologi

Penyebab demam thypoid adalah kuman Salmonella Thphi, Salmonella Thphi A,


Salmonella Thphi B, wujudnya berupa hasil gram negative, bergerak dengan rambut gelar,
tidak berspora. Kuman tumbuh pada suasana frakultatif anaerob pada suhu 15oC-41oC
(optimum 37oC) dan pH pertumbuhan 6-8 (Ardiansyah , 2012).
Manifestasi Klinis
1) Masa inkubasi rata-rata 10-14 hari
2) Demam meninggi sampai akhir minggu pertama
3) Demam turun pada minggu ke empat, kecuali demam tidak tertangani
akan menyebabkan syok, stupor dan koma
4) Ruam muncul pada hari ke 7-10 bertahan selama 2-3 hari
5) Nyeri kepala, nyeri perut
6) Kembung, mual muntah, diare, konstipasi
7) Pusing, bradikardi, nyeri otot
8) Batuk
9) Epistaksis
10) Lidah yang berselaput (kotor ditengah, tepian ujung merah serta tremor)
11) Hepatomegali, splenomegali, metorismus
12) Gangguan mental berupa samnolen, delirium, atau psikosis
(Nurarif & Kusuma, 2015).
Pengkajian
1. BIODATA
A. Identitas Klien
1. Nama/ Nama Panggilan : An.L
2. Tempat Tanggal Lahir/ Usia : Lubuklinggau, 25-02-2005/14 tahun
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Agama : Islam
5. Pendidikan : SMA
6. Alamat : Lubuk Kupang, Lubuklinggau
Selatan II
1. Tanggal Masuk : 03-11-2019 Jam: 12.30
2. Tanggal Pengkajian : 04-11-2019
3. Diagnosa Medis : Demam Thypoid
B. Riwayat Ksehatan Sekarang
Keluhan Utama
Ibu klien mengatakan anaknya panas dan nyeri di perut
Riwayat Keluhan Sekarang
Klien dating ke Rs Siti Aisyah pada tanggal 03 November 2019 pukul 12:30 wib, Dengan keluhan
badan panas sudah 2 hari, nyeri di perut seperti di tusuk-tusuk, di daerah perut, nyeri dating setiap
saat hilang timbul, skala nyeri 6, Klien tidak napsu makan, mual dan muntah 2 x saat dirumah, Orang
tua klien mengatakan saat disekolah anaknya sering jajan sembarangan.
Pengkajian
C. Pemeriksaan Fisik
1) Keadaan Umum
a) Kesadaran : Compos Mentis, GCS 15
E:4, M:6, V: 5
a) Penampilan : Badan Bersih
b) Berat Badan : 35 kg
c) Panjang Badan : 140 cm
d) Tanda-tanda Vital :
Tekanan Darah : mmHg
Pernapasan : 24 x/menit
Denyut Nadi : 100 x/ menit
Suhu : 39.0 ⸰C
D. Mulut
Inspeksi
a) Keadaan Gigi : Bersih
b) Keadaan Gusi : Tidak ada Perdarahan
c) Kondisi Lidah : Lidah yang berselaput
(kotor ditengah, tepian ujung merah)
d) Bibir : Kering
Pengkajian
E. Eliminasi (BAB & BAK)

Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit


1. Tempat Pembuangan Kamar Mandi Kamar Mandi

2. Frekuensi (Waktu) BAK:4-6 X,BAB BAK:3-4


1X/hari x,BAB:belum BAB

3. Konsistensi BAK:Kurang jernih BAK:Kurang


BAB:Padat jernih,belum BAB

Tidak ada Tidak ada


4. Kesulitan
Tidak ada Tidak ada
5. Obat Pencahar
Analisa Data

NO DATA ETIOLOGI MASALAH

1. DS : Kuman Salmonella thypi Hipertermi


Orang tua klien mengatakan Yang masuk ke saluran
badan anaknya panas gastrointestinal
DO :
- k/u Lemah Lolos dari Asam
- Wajah tampak kemerahan Lambung
- Suhu tubuh diatas normal
- Kulit terasa hangat Bakteri Masuk ke Usus
T : 39,0⸰C Halus
P : 100 x/ menit
Demam Thypoid

Hipertermi
Diagnosa Keperawatan

1. Hipertermi b.d proses penyakit

2. Nyeri akut b.d agen pencedera fisioligis

3. Resiko defisit nutrisi b.d ketidakmampuan mencerna


makanan karena mual muntah
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai