Anda di halaman 1dari 11

ASISTENSI PRAKTIKUM

FARMAKOTERAPI
D. WINDYDACA BRATA PUTRI., S.FARM., M.FARM., APT
Praktikum farmakoterapi ii

• Nama Mata Kuliah : Praktikum Farmakoterapi II


• Kode Mata Kuliah/sks : FAK424251/1 SKS
• Pengampu Mata Kuliah :
• Dhiancinantyan Windydaca Brata Putri, S.Farm., M.Farm., Apt.
• Ni Putu Aryati Suryaningsih, S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
• Ida Bagus Nyoman Maharjana., S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
DESKRIPSI PRAKTIKUM
• Farmakoterapi kasus Penyakit Gastrointestinal
• Farmakoterapi kasus Penyakit Respiratory dan
Infeksi
• Evidence based medicine kasus Penyakit
• Evidence based medicine kasus Penyakit
Gastrointestinal
Respiratory dan Infeksi
• Telaah kasus Penyakit Gastrointestinal
• Telaah kasus Penyakit Respiratory dan Infeksi
menggunakan metode SOAP
menggunakan metode SOAP
• Aplikasi kasus Penyakit Gastrointestinal terdiri
• Aplikasi kasus Penyakit Respiratory dan Infeksi,
dari:
terdiri dari:
• Dyspepsia
• Asma
• GERD
• PPOK
• PUD
• Pneumonia
JADWAL PRAKTIKUM
Hari dan Waktu Kelas Materi Praktikum Dosen Pengampu

Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Transaksi Pelaksanaan Dhiancinantyan Windydaca


Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B Praktikum Farmakoterapi II Brataputri, S.Farm., M.Farm., Apt.
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit Dhiancinantyan Windydaca
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B Dispepsia Brataputri, S.Farm., M.Farm., Apt.
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit Ida Bagus Nyoman Maharjana.,
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B GERD S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit Peptic Ni Putu Aryati Suryaningsih,
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B Ulcer Disesase S.Farm., M.Farm., Apt.
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit Asma Ida Bagus Nyoman Maharjana.,
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit paru Ida Bagus Nyoman Maharjana.,
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B obstruksi kronis (PPOK) S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
Senin, 10.00-14.40 A2C-A2D Farmakoterapi Penyakit Ida Bagus Nyoman Maharjana.,
Selasa, 10.00-14.40 A2A-A2B penyakit infeksi (pneumonia) S.Farm., M.Farm-Klin., Apt
RESPONSI
KRITERIA PENILAIAN

Praktikum Farmakoterapi II mempunyai kriteria penilaian untuk masing-masing kegiatannya,


terdiri dari:
1. Pretest : 10%
2. Jurnal awal praktikum : 10%
3. Diskusi praktikum : 5%
4. Paparan Hasil & Kemampuan telaah : 5%
5. Sikap + Perilaku + Penampilan : 15%
6. Laporan : 20%
7. Ujian Responsi : 40%
Tata Tertib Selama Praktikum
1. Pakaian yang WAJIB digunakan oleh mahasiswa adalah untuk atasan kemeja berkerah/kaos
berkerah dan bawahan celana panjang kain.
2. Untuk laki-laki, tidak menggunakan anting-anting dan rambut rapi (tidak panjang), sedangkan
untuk perempuan rambut rapi dan diikat bila panjang (tidak terurai). DILARANG menggunakan
sandal selama perkuliahan.
3. Mahasiswa diWAJIBkan menggunakan jas LAB saat pretest dan praktikum berlangsung.
4. Mahasiswa masih diperkenankan masuk ruang kuliah jika terlambat < 15 menit. Jika terlambat > 15
menit, tidak ada pre test susulan yang secara otomatis tidak bisa mengikuti praktikum
5. Selama di dalam kelas, handphone, gadget, tablet dan alat komunikasi lainnya diseting pada mode
silent/getar. Apabila harus menerima telepon penting agar ijin sebentar meninggalkan ruang kelas.
6. Mahasiswa yang mendapatkan nilai pre test < 60, tidak diperkenankan mengikuti praktikum.
7. Sebelum praktikum dimulai, akan dilakukan diskusi perkelompok.
8. Mahasiswa diwajibkan membawa literatur sendiri dapat dalam bentuk text book, e-book, journal, dll.
Tata tertib selama praktikum
1. Mahasiswa diwajibkan membawa modul, jurnal awal, lembar SOAP setiap kali praktikum.
2. Setiap peserta praktikum WAJIB mengisi form SOAP masing-masing dan di ACC oleh dosen pengampu
setelah presentasi.
3. Adanya unsur plagiasi laporan, maka nilai akan langsung E.
4. Mahasiswa yang mengikuti praktikum setengah dari waktu seharusnya, diatur di dalam perjanjian
sebagai berikut :
a. Keluar kelas sebelum memaparkan hasil diskusi nilai hanya diberikan pada kehadiran, jurnal, dan
pre test. Tidak mendapatkan nilai proses (laporan, diskusi, penelaah evidence, dan teamwork).
b. Tidak mengikuti praktikum (tidak hadir), seluruh nilai tidak didapatkan.
c. Izin keluar setelah sesi diskusi / paparan selesai, seluruh nilai bisa diperoleh
JURNAL AWAL DAN LAPORAN
JURNAL AWAL, terdiri dari: LAPORAN, terdiri dari:
1. Cover (Judul Praktikum, Nama Penyakit, Logo 1. Cover (Judul Praktikum, Nama Penyakit, Logo
Institut, No. Kelompok, Nama Mahasiswa dan Institut, No. Kelompok, Nama Mahasiswa dan
NIM, Dosen pengampu, Jurusan, Prodi, NIM, Dosen pengampu, Jurusan, Prodi,
Institut, tahun) Institut, tahun)
2. Daftar isi 2. Daftar Isi
3. Tujuan Praktikum 3. Tujuan praktikum
4. Dasar teori (definisi, etiologi, faktor resiko, 4. Dasar Teori
patofisiologi dan penatalaksanaan
terapi/pengobatan)
5. Kasus

5. Kasus
6. Pembahasan (SOAP dan evidence terapi)

6. Daftar Pustaka
7. Kesimpulan
8. Daftar Pustaka
9. Lampiran (SOAP yang sudah di Acc) satu saja
JURNAL AWAL DAN LAPORAN

• Jurnal Awal diketik di kertas A4 oleh masing-


masing mahasiswa. • Laporan diketik di kertas A4 oleh masing-
masing kelompok
• Jarak bagian atas, bawah, kanan dan kiri
adalah 3 cm • Jarak bagian atas, bawah, kanan dan kiri
adalah 3 cm
• Lembar SOAP digabung dengan jurnal awal
dan diletakkan dibagian akhir jurnal awal • 1 lembar SOAP yang sudah diacc digabung
dengan laporan dan diletakkan dibagian akhir
• Buatlah kotak acc di lembar SOAP pada bagian laporan sebagai lampiran.
akhir lembar SOAP
RUBRIK PENILAIAN LAPORAN
No Aspek Nilai Poin Max Nilai
1 Cover dan Tujuan Praktikum 5
2 Dasar Teori 10
3 Alat dan Bahan 5
4 Kasus 5
5 SOAP 25
6 Pembahasan kasus dan evidence 40
terapi
7 Kesimpulan 5
8 Daftar Pustaka (lebih dari 5 pustaka) 5
TOTAL

Anda mungkin juga menyukai