Anda di halaman 1dari 9

Telaahan Jurnal

Zulfiana Dewi

L/O/G/O
Contents

1 Abstrak

2 Pendahuuan

3 Metode

4 Hasil

5 Pembahasan

www.themegallery.com
Abstrak
ringkasan suatu paper yang mengandung
semua informasi yang diperlukan pembaca
untuk menyimpulkan apa tujuan dari
penelitian yang dilakukan, bagaimana
metode/pelaksanaan penelitian yang
dilakukan, apa hasil-hasil yang diperoleh
dan apa signifikansi/nilai manfaat serta
kesimpulan dari penelitian tersebut.

www.themegallery.com
Abstrak
• Abstrak yang baik harus mencakup
tentang :
– Permasalahan,
– Objek penelitian,
– Tujuan dan lingkup penelitian,
– Pemecahan masalah,
– Metode penelitian,
– Hasil utama, serta
– Kesimpulan yang dicapai.

www.themegallery.com
Pendahuluan
• Bagian ini mengandung isi sebagai
pengantar yang berisi justifikasi penelitian,
hipotesis dan tujuan penelitian.
– Pada jurnal tergambar permasalahan yang
ingin dipecahkan oleh peneliti
– Didukung penelitian sebelumnya

www.themegallery.com
Metode
• Bagian ini mencakup pemaparan mengenai
bagaimana cara meneliti objek kajian, teknik
pengambilan data/ sampel, cara perlakuan
terhadap sampel, serta pengolahan dan analisis
data.
– Cara meneliti objek kajian  Survey lapangan, review penelitian
terdahulu, dsb.
– Teknik pengambilan data/ sampel observasi lapangan, mengambil
sampel batuan dilapangan, melakukan pengeboran dangkal,
penggalian, atau metode sampling lainnya.
– Cara/ perlakuan terhadap sampel
– Pengolahan dan analisis  perhitungan dengan metode apa,
membandingkan dengan tabel apa, membandingkan dengan model.

www.themegallery.com
Metode
• Bias
• Confounding
• Time relationship suatu variable
penelitian

www.themegallery.com
Hasil/Result
• berisi hasil-hasil penelitian baik yang
disajikan dengan tulisan, tabel,
maupun gambar.
• menarik dengan menyajikan gambar,
table, grafik dari data
• Tidak banyak tulisan (disajikan
dengan tulisan secara singkat).

www.themegallery.com
Pembahasan/Discusi
• Berisi interpretasi dari hasil penelitian
yang diperoleh dan pembahasan yang
dikaitkan dengan hasil-hasil penelitian
yang pernah dilakukan terhadap objek
kajian yang sama sebelumnya
– Kekonsistenan,
– Specificity,
– Koherns

www.themegallery.com

Anda mungkin juga menyukai